Cara Penggunaan Sertifikat Batik

1. Setelah aplikasi Sertifikat P. Batik didownload langsung lengkapi data Kepala Sekolah yang
ada di sheet Petunjuk

2. Lanjut ke sheet P. Batik dan lengkapi data yang dibutuhkan, ambil data dari rekapitulasi nilai
Raport / Ijazah

Pastikan hanya isi yang tidak saya blok warna kuning, karena untuk yang saya blok kuning
berisi formula yang kalau diedit atau ga sengaja kehapus bingung sendiri nanti, tapi buat yang
paham formula tidak masalah mau diotak-atik
3. Lanjut ke sheet Sertifikat P Batik 1 atau pun 2, silahkan cetak/print satu persatu sampai
selesai, bisa dengan pilihan menu otomatis atau pun dengan mengetik angka yang diinginkan
sesuai nomor urut siswa

Untuk menyesuaikan dengan ukuran kertas Blangko sertifikat silahkan diedit settingan di Page
setup agar pas di sertifikat yang diinginkan.
Sekian dan termakasih