INTRUKSI KERJA PROSES BELAJAR MENGAJAR

INTRUKSI KERJA
PROSES BELAJAR MENGAJAR
A. PERENCANAAN
1. Menyusun Analisa Kurikulum (Kesepakatan Guru-Guru Sejenis)
2. Menyusun Analisa Program Semester dan Satuan Program Semester
3. Menyusun RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) untuk semua kelas
4. No.1 dan 2 diatas diperiksa oleh kecukupannya oleh Koordinator Normatif
Adaptif atau Kaproli dan disahkan Kepala Sekolah
5. Melengkapi Administrasi Mengajar yang lain
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Mengkondisikan kelas sebelum kegiatan pembelajaran dilaksanakan, dengan
tahapan :
1.1. Siswa berdoa (untuk 1 jam)
1.2. Mengecek kebersihan kelas
1.3. Mengecek kehadiran siswa dengan membubuhkan paraf pada buku Daftar
Hadir Siswa
2. Melaksanakan proses pembelajaran sesuai dengan RPP
3. Mengadakan evaluasi perbaikan
4. Mengisi Buku Kemajuan Kelas, Form Verifikasi Jam Mengajar dan mencatat
pada Buku Catatan Mengajar
5. Siswa berdoa (untuk jam terakhir)