kul sim 02 Intro 2 dbver2

Relational Database
Sebuah Pengantar
Oleh: Wahono

Topik Bahasan
 Pendahuluan
 Dasar-dasar

Database Relasional

Ikhtisar Disain Data
 Relational

Database Vs. Flat-file Database
 Relational Database (RD)
 Mengapa menggunakan RD?
 Elemen-elemen RD






Key Fields
Relationships
Referential Integrity
Database Normalization

Relational vs. Flat-File
Flat File (FF)
Lebih mudah dipahami
Sulit dikelola dan dimanipulasi
Ukuran file besar
Relational Database (RD)
Lebih sulit diimplementasikan
Mengurangi pengulangan data (redudancy)
Integritas data lebih baik

What is a Relational Database?
Database terdiri dari sejumlah tabel
 Tabel memuat subyek tunggal
 Tabel digabungkan (join) melalui hubungan

(relationships)
 Contoh program:








Microsoft Access
Microsoft® SQL Server™
Oracle
DB2
FoxPro

Why Use a Relational Database?
 Eliminasi

duplikasi informasi

 Membantu query data
 Lebih sederhana dalam memanipulasi data
 Mengurangi kebutuhan ruang penyimpan
(disk space)

What Constitutes a Relational
Database?
 Key



fields

Primary key
Foreign key

Primary Key

Foreign Key


What Constitutes a Relational
Database?
3




Types of Relationships
One-to-one
One-to-many
Many-to-many

One-to-One Relationships
 Hanya

satu record yang sesuai
 Menggunakan primary key pada kedua tabel
 Digunakan untuk membatasi akses atau
mengisolasi informasi


One-to-One Relationships

One-to-Many Relationships
 Bentuk

relationship yang paling umum
 Menghubungkan primary key dan foreign key

One-to-Many Relationships

One-to-Many Relationships
 Tidak

dapat membentuk hubungan langsung
antar tabel
 Memerlukan junction table untuk membentuk
relationship
 Contoh:




Satu pesanan, banyak jenis barang
Satu jenis barang, banyak pesanan.

Many-to-Many Relationship

One-to-Many Relationships
 Memelihara

akurasi data
 Mencegah terjadinya data tanpa field induk
 Menjaga relationship tetap utuh

Referential Integrity

PK

FK

Normalisasi

 Mengurangi

Duplikasi
 Memperbaiki Akurasi
 Pemeliharaan Data

Normalisasi

Normalisasi