LPSE Kementerian Pertanian BA. Aanwijzing

KEMENTERIAN PERTANIAN 
BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PERTANIAN

BALAI BESAR PELATIHAN PERTANIAN BATANGKALUKU
Jl. Malino KM. 14 Kotak Pos 1028 Makassar 90010  Telp. 0411866396 Fax : 0411866570 

BERITA ACARA
PEMBERIAN PENJELASAN (AANWIJZING)
PELELANGAN SEDERHANA ULANG
NOMOR : 40/PL.220/J.3.2/03/2012
Tanggal 14 Maret 2012
1.

Pada hari ini Rabu Tanggal Empat bulan Maret Tahun Dua Ribu Dua Belas bertempat di Portal
LPSE Kementerian Pertanian (http://lpse.deptan.go.id) Pokja ULP/Panitia Pengadaan Barang dan
Jasa BBPP Batangkaluku Tahun Anggaran 2012 yang ditetapkan dengan Surat Keputusan Kepala
BBPP Batangkaluku Nomor : 06/Kpts/PL.210/J.3.2/01/2012 tanggal 2 Januari 2012, telah
memberikan Penjelasan Pekerjaan untuk paket pekerjaan sebagai berikut :
Nama Paket Pekerjaan : Pengadaan Mobiler-2

2.


Penjelasan dilakukan oleh Panitia pengadaan diikuti secara elektronik oleh peserta

3.

Risalah Rapat :
a. Penjelasan dimulai pada Jam : 11.00. Waktu LPSE
b. Panitia menyiapkan bahan sambil menunggu pertanyaan dari peserta

4.

Risalah Tanya Jawab :
Pertanyaan dari peserta :
No. Nama Perusahaan
1.
Peserta No. 7122212

Pertanyaan
1. apakah jaminan
dikirim?


asli

Jawaban
harus 1. Jaminan penawaran asli di
serahkan kepada panitia
paling
lambat
sebelum
jadwal
pembuktian
kualifikasi

2. Apakah butuh surat dukungan?

2.

Peserta No. 7215212

2. Surat

dukungan
dari
agen/toko meubelair untuk
barang yang mempunyai
merk paten, sedangkan untuk
barang yang dibuat sendiri
harus
melampirkan
dukungan/keterangan
memiliki workshop

3. SPT Tahunan dan bulan pajak 3. SPT
Tahunan
minimal
yang mana yang dipersyaratkan
Tahun Pajak 2010 sedangkan
3 bulanan adalah Januari
2012,
desember
dan

nopember 2011
1. Selamat Siang Panitia,Jaminan 1. Surat Penawaran ditujukan
Penawaran
dikirim
kepada Pokja ULP.Panitia
kemana?tanggal yang di pakai
Pengadaan
BBPP
tanggal
berapa?Nomor
Batangkaluku T.A. 2012,
dokumen yang harus kita isi
Tanggal
dan
Nomor
berapa? Terima Kasih
Dokumen sesuai data Dalam
Dokumen
2. Pajak yang di lampirkan bulan 2. Pajak Bulanan Januari 2012,
apa saja pak?

Desember
2011
dan
Nopember 2011
3. pak saya bisa minta addendum 3. Akan diusahakan lampiran
gambar
dari
pengadaan
gambar contoh barang
barangnya? soalnya kita masih
fiktif terhadap barang yang akan
kita sesuaikan
4. maksud dari surat penunjukkan 4. Surat penunjukan distributor
ditiadakan, yang diperlukan
distributor resmi bagaimana ya
surat dukungan agen/toko
pak?

dan
surat

dukungan
workshop
5. Jaminan penawaran boleh di 5. Jaminan penawaran bisa
keluarkan oleh Asuransi?
dengan Jaminan Asuransi
yang bersifat Unconditional

5.

3.

Peserta No. 7562212

4.

Peserta No. 7205212

1. usul, bila semua barang yag 1. Surat Dukungan cukup dari
diinginkan
oleh

pengguna
Agen/Toko dan Workshop
adalah
barang
pabrikan,
seyognyanya surat dukungan
memang dari distributor resmi
sesuai dokumen
2. apakah
spesifikasi
dalam 2. Spesifikasi dalam dokumen
dokumen adalah spek minimal
merupakan syarat minimal,
(boleh menawarkan dengan
dibolehkan menawar dengan
kualitas setara atau lebih
kualitas yang setara atau
lebih
3. untuk editing unit, dalam 3. Spesifikasi teknis untuk
penjelasan

ini
mohon
editing unit terurai dalam
dijelaskan, apa saja barang2
dokumen
yang termasuk didalamnya
4. apakah
spesifikasi
dalam 4. Spesifikasi
yang
dokumen adalah spesifikasi
dipersyaratkan
dalam
minimal (boleh menawarkan
dokumen lelang merupakan
yang setara atau lebih)
syarat
minimal,
diperbolehkan menawarkan
kualitas barang yang setara

atau lebih
5. Mohon Panitia mengupload 5. Berita acara hasi pelelangan
berita acara gagal lelangnya
sudah pernah dimuat, namun
beserta hasil evaluasi, yang
bila saudara membutuhkan
kemarin tiba2 langsung gagal
berita acara tersebut silahkan
lelang aja, jadi kita yang
menghubungi
panitia
menawar jadi bingung ada apa?
pengadaan
di
BBPP
Batangkaluku, Jl. Malino
Km. 3 Sungguminasa Kab.
Gowa
1. KIRANYA
SURAT 1. Yang

diperlukan
Surat
DUKUNGAN
MINIMAL
Dukungan dari Agen/Toko
DARI TOKO MEUBELAIR
Meubelair untuk barang
ATAU WORKSHOP
dengan
merek
paten,
sedangkan untuk barang
yang dibuat sendiri harus
dengan
surat
dukungan/keterangan
memiliki Workshop

Perubahan substansi dokumen :
Lampiran surat penawaran : 7. Surat Dukungan Distributor (melampirkan surat penunjukan


sebagai distributor resmi) dirubah menjadi : Surat Dukungan Agen/Toko Meubel dan
Surat Dukungan/keterangan memiliki Workshop
6.

Penjelasan berakhir sesuai jadwal di SPSE pada jam 12.30 Waktu LPSE

7.

Berita Acara Pemberian Penjelasan dapat diambil/diunduh dari (http://lpse.deptan.go.id)

Demikian Berita Acara Pemberian penjelasan (BAPP) ini dibuat dengan penuh rasa tanggung jawab untuk
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Pokja ULP/Panitia Pengadaan Barang dan Jasa
BBPP Batangkaluku Tahun Anggaran 2012
 
 
 
 

NO
1
2
3
4
5

NAMA
Rustam, S.H
Ir. Hendro Budi Santoso, M.Si
Amri Pawellangi, S.P
Thomas HK, S.E
Amri Pawellangi, S.P

JABATAN

TANDA TANGAN

Ketua
Sekretaris
Anggota
Anggota
Anggota

Ttd
Ttd
Ttd
Ttd
Ttd

Contoh Sofa :