PENYULUHAN JIWA bringin jiwa sejahtera

PENYULUHAN
KESEHATAN JIWA
PUSKESMAS SUMBERSARI
ROWOKANGKUNG
TAHUN 2017

Pengertian Kesehatan Jiwa
Kesehatan Jiwa adalah perasaan sehat dan

bahagia serta mampu mengatasi tantangan
hidup, dpt menerima orang lain sebagaimana
adanya serta mempunyai sikap posotif
terhadap diri sendiri dan orang lain

Ciri orang dengan sehat jiwa
 Menyadari Kemampuan diri.
 Mampu bekerja produktif dan memenuhi

kebutuhan hidup.
Dapat berperan serta dalam lingkungan.
Merasa nyaman berhubungan dengan orang

lain.
Mampu menghadapi stress kehidupan secara
wajar.

Ciri-ciri orang dengan jiwa tidak sehat
Cemas dan khawatir berlebihan.
Pola tidur tidak normal.
Pola makan tidak normal
Mudah tersinggung.
Sulit Konsentrasi.
Tdk bisa mengambil keputusan.

Catatan utk keluarga dan masyarakat
Pasien adalah juga manusia.
Pasien bisa sembuh tp tdk utuh.
Memberi peran pada pasien sesuai

kemampuannya.
Selalu memberi motivasi dengan tujuan:
1. Penderita bisa mandiri.

2. Bisa berperan dlm masyarakat.
3. Mampu memecahkan masalah.

TERIMAKASIH