Pengaruh Ekspektasi Kinerja pada Minat Pemanfaatan Internet dan Efisiensi Biaya (Studi pada Mahasiswa Magister Akuntansi).

TESIS

PENGARUH EKSPEKTASI KINERJA PADA MINAT
PEMANFAATAN INTERNET DAN EFISIENSI BIAYA
(STUDI PADA MAHASISWA MAGISTER
AKUNTANSI)

ANAK AGUNG SAGUNG RINA KESUMA DEWI

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016

Lembar Pengesahan

TESIS INI TELAH DISETUJUI
TANGGAL 27 JUNI 2016

Pembimbing I,


Pembimbing II,

Dr. Ida Bagus Putra Astika, SE,MSi.,Ak. Dr. I Made Sadha Suardikha, SE,MSi.,Ak.
NIP 19580718 198601 1 001
NIP 19550910 198403 1 001

Mengetahui,

Ketua Program Magister Akuntansi
Program Pascasarjana
Universitas Udayana,

Dr. Dewa Gede Wirama, MSBA.,Ak.
NIP 19641224 199103 1 002

Direktur
Program Pascasarjana
Universitas Udayana,

Prof. Dr. dr. A. A Raka Sudewi, Sp.S(K)

NIP 19590215 198510 2 001

iii

TESIS

PENGARUH EKSPEKTASI KINERJA PADA MINAT
PEMANFAATAN INTERNET DAN EFISIENSI BIAYA
(STUDI PADA MAHASISWA MAGISTER
AKUNTANSI)

ANAK AGUNG SAGUNG RINA KESUMA DEWI
NIM 1491661028

PROGRAM MAGISTER
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016


PENGARUH EKSPEKTASI KINERJA PADA MINAT
PEMANFAATAN INTERNET DAN EFISIENSI BIAYA
(STUDI PADA MAHASISWA MAGISTER
AKUNTANSI)

Tesis untuk memperoleh Gelar Magister
Pada Program Magister, Program Studi Akuntansi,
Program Pasca Sarjana Universitas Udayana

ANAK AGUNG SAGUNG RINA KESUMA DEWI
NIM 1491661028

PROGRAM MAGISTER
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016
ii


Lembar Pengesahan

TESIS INI TELAH DISETUJUI
TANGGAL 27 JUNI 2016

Pembimbing I,

Pembimbing II,

Dr. Ida Bagus Putra Astika, SE,MSi.,Ak. Dr. I Made Sadha Suardikha, SE,MSi.,Ak.
NIP 19580718 198601 1 001
NIP 19550910 198403 1 001

Mengetahui,

Ketua Program Magister Akuntansi
Program Pascasarjana
Universitas Udayana,


Dr. Dewa Gede Wirama, MSBA.,Ak.
NIP 19641224 199103 1 002

Direktur
Program Pascasarjana
Universitas Udayana,

Prof. Dr. dr. A. A Raka Sudewi, Sp.S(K)
NIP 19590215 198510 2 001

iii

Tesis Ini Telah Diuji pada
Tanggal 27 Juni 2016

Panitia Penguji Tesis Berdasarkan SK Rektor
Universitas Udayana, No.: 2878/UN14.4/HK/2016, Tanggal 22 Juni 2016

Ketua


: Dr. Ida Bagus Putra Astika, SE, MSi., Ak.

Anggota

:

1.

Dr. I Made Sadha Suardikha, SE, MSi., Ak.

2.

Prof. Dr. I Ketut Yadnyana, SE, MSi., Ak.

3.

Dr. I Gusti Ayu Nyoman Budiasih, SE, MSi.

4.


Dr. I Putu Sudana, SE, MSAcc., Ak.

iv

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

Dengan ini saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis dengan
judul “Pengaruh Ekspektasi Kinerja Pada Minat Pemanfaatan Internet Dan
Efisiensi Biaya (Studi Pada Mahasiswa Magister Akuntansi)” adalah benar hasil
karya saya sendiri dan belum pernah digunakan untuk memperoleh gelar keilmuan
dimanapun. Tesis ini sepenuhnya hasil karya saya, kecuali kutipan-kutipan yang
telah disebutkan sumbernya dalam daftar pustaka. Oleh karena itu, semua isi tesis
ini menjadi tanggung jawab saya.
Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan
menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah pemikiran saya sendiri, saya
bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Denpasar, 17 Juni 2016
Yang Membuat Pernyataan


Anak Agung Sagung Rina Kesuma Dewi

v

UCAPAN TERIMAKASIH

Pertama-tama perkenankanlah penulis memanjatkan puji syukur ke
hadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/ Tuhan Yang Maha Esa, karena hanya atas
asung wara nugraha-Nya/karunia-Nya tesis ini dapat diselesaikan.
Pada kesempatan ini perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih
yang sebesar-besarnya kepada Dr. Ida Bagus Putra Astika, SE, MSi., Ak.,
pembimbing I yang dengan penuh perhatian telah memberikan dorongan
semangat, bimbingan, dan saran selama penulis mengikuti program magister,
khususnya dalam penyelesaian tesis ini. Terima kasih sebesar-besarnya pula
penulis sampaikan kepada Dr. I Made Sadha Suardikha, SE, MSi., Ak.,
pembimbing II yang dengan penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan
bimbingan dan saran kepada penulis.
Ucapan yang sama juga ditujukan kepada Rektor Universitas Udayana
Prof. Dr. dr. Ketut Suastika, Sp.PD-KEMD atas kesempatan dan fasilitas yang
diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan

Program Magister di Universitas Udayana. Ucapan terima kasih ini juga ditujukan
kepada Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana yang dijabat oleh
Prof. Dr. dr. A.A. Raka Sudewi, Sp.S (K) atas kesempatan yang diberikan kepada
penulis untuk menjadi mahasiswa Program Magister pada Program Pascasarjana
Universitas Udayana. Tidak lupa pula penulis ucapkan terima kasih kepada Dr. I
Nyoman Mahaendra Yasa, SE, MSi., Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Udayana atas ijin yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti
pendidikan program Magister. Pada kesempatan ini, penulis juga menyampaikan
rasa terima kasih kepada Dr. I Dewa Nyoman Badera, SE, MSi., Ak., Ketua
Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana dan Dr.
Dewa Gede Wirama, SE, MSBA, Ak., Ketua Program Magister Akuntansi pada
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. Ungkapan terima kasih
penulis sampaikan pula kepada para penguji tesis Prof. Dr. I Ketut Yadnyana, SE,
MSi., Ak., Dr. I Gusti Ayu Nyoman Budiasih, SE, MSi., Dr. I Putu Sudana, SE,

vi

MSAcc., Ak. yang telah memberikan masukan, saran, sanggahan, dan koreksi
sehingga tesis ini dapat terwujud seperti ini.
Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang

tulus disertai penghargaan kepada seluruh guru-guru yang telah membimbing
penulis, mulai dari sekolah dasar sampai perguruan tinggi. Juga penulis ucapkan
terima kasih kepada Tuajik Drs. A.A. Ngr. Kesuma Putra dan Ibu Ni Luh Made
Wijayati, SE, MSi. yang telah mengasuh dan membesarkan penulis, memberikan
dasar-dasar berpikir logik dan suasana demokratis sehingga tercipta lahan yang
baik untuk berkembangnya kreativitas. Adik-adik tersayang A.A. Ngr. Dwi
Ariesta Wijaya Putra, STP dan A.A. Sg. Candra Permatasari yang selalu memberi
semangat kepada penulis untuk menyelesaikan tesis ini. Akhirnya penulis
sampaikan terima kasih kepada suami tercinta Cok Raditya, SH. serta anak
Cokorda Abhichandra Raina dan Cokorda Maheshvari Raina tersayang, yang
dengan penuh pengorbanan telah memberikan kepada penulis kesempatan untuk
lebih berkonsentrasi menyelesaikan tesis ini.
Semoga Ida Sang Hyang Widhi Wasa/Tuhan Yang Maha Esa selalu
melimpahkan rahmat-Nya kepada semua pihak yang telah membantu pelaksanaan
dan penyelesaian tesis ini, serta kepada penulis sekeluarga.

vii

ABSTRAK


Mahasiswa magister akuntansi diharapkan menjadi lulusan yang
mempunyai kemampuan dan pengetahuan yang baik dan memadai dalam bidang
teknologi informasi, misalnya kemampuan penggunaan internet. Dengan
meningkatnya kemampuan mahasiswa pada penggunaan teknologi informasi,
maka hal ini merupakan pondasi yang lebih baik untuk karier mereka dimasa
depan. Oleh sebab itu, dirasa penting untuk mendapatkan bukti empiris pengaruh
ekspektasi kinerja pada minat pemanfaatan internet dalam menunjang aktivitas
belajar mahasiswa, sehingga mampu meningkatkan kompetensi di bidang
akuntansi dan pengaruhnya terhadap efisiensi biaya yang ditimbulkan dan
dirasakan oleh mahasiswa melalui minat pemanfaatan internet.
Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Magister Akuntansi
Universitas Udayana yang sedang menempuh perkuliahan dari semester satu
sampai semester tiga. Teknik sampling yang digunakan adalah convenience
sampling, yaitu tidak memberi peluang bagi setiap anggota populasi untuk dipilih
menjadi sampel. Sampel pada penelitian ini berjumlah 83 orang, yang terdiri dari
semester satu 20 orang, semester dua 34 orang, dan semester tiga 29 orang.
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur
(Path Analysis).
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel ekspektasi kinerja
berpengaruh positif pada minat pemanfaatan internet, variabel minat pemanfaatan
internet berpengaruh positif pada efisiensi biaya, variabel ekspektasi kinerja
berpengaruh positif pada efisiensi biaya, dan variabel ekspektasi kinerja secara
tidak langsung berpengaruh positif pada efisiensi biaya melalui minat
pemanfaatan internet.
Kata kunci: ekspektasi kinerja, minat pemanfaatan internet, efisiensi biaya

viii

ABSTRACT

Accounting magister student should become graduate who have good ability
and knowledge and master information technology, for example able to use
internet. By improve the student ability to use inormation technology hence it will
be a better foundation for their carrier in the future. Therefore, it is deemed
important to obtain empirical evidence on the performance expectations influence
the utilization of internet interest in supporting students learning activities, so as
to improve the competence in the field of accounting and its impact on the
efficiency of the costs incurred and interest felt by students through the use of the
internet.
Population in this study was the student of accounting magister of Udayana
university who is studying at first semester until third semester. Sampling
technique by using convenience sampling that is not to give opportunity for the
member of population to selected become sample. Sample in this study was 83
respondents. That consist of 20 people from first semester, 29 respondents from
third semester. Data analysis technique in this study by using path analysis.
This study shows that variable of performance expectation positive influence
on internet utilizing interest, variable of internet utilizing interest positive
influence on cost efficiency, variable of performance expectation positive
influence on cost efficiency, and variable of performance expectation positive
influence on cost efficiency through internet utilizing interest.
Keywords: performance expectation, internet utilizing interest, cost efficiency.

ix

RINGKASAN

Mahasiswa magister akuntansi diharapkan menjadi lulusan yang
mempunyai kemampuan dan pengetahuan yang baik dan memadai dalam bidang
teknologi informasi, misalnya kemampuan penggunaan internet. Dengan
meningkatnya kemampuan mahasiswa pada penggunaan teknologi informasi,
maka hal ini merupakan pondasi yang lebih baik untuk karier mereka dimasa
depan. Oleh sebab itu, dirasa penting untuk mengetahui pengaruh ekspektasi
kinerja pada minat pemanfaatan internet dalam menunjang aktivitas belajar
mahasiswa, sehingga mampu meningkatkan kompetensi di bidang akuntansi dan
pengaruhnya terhadap efisiensi biaya yang ditimbulkan dan dirasakan oleh
mahasiswa melalui minat pemanfaatan internet.
Penelitian ini memiliki hipotesis (1) Ekspektasi kinerja berpengaruh positif
pada minat pemanfaatan internet, (2) Minat pemanfaatan internet berpengaruh
positif pada efisiensi biaya, (3) Ekspektasi kinerja berpengaruh positif pada
efisiensi biaya, (4) Ekspektasi kinerja berpengaruh positif pada efisiensi biaya
melalui minat pemanfaatan internet. Penelitian ini menggunakan kuesioner dalam
pengumpulan datanya.
Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Magister Akuntansi
Universitas Udayana yang sedang menempuh perkuliahan dari semester satu
sampai semester tiga. Teknik sampling yang digunakan adalah convenience
sampling. Sampel pada penelitian ini berjumlah 83 orang, yang terdiri dari
semester satu 20 orang, semester dua 34 orang, dan semester tiga 29 orang.

x

Definisi operasional variabel, variabel independen dalam penelitian ini adalah
ekspektasi kinerja. Pengukuran variabel ini menggunakan lima buah pernyataan
dengan Skala Likert satu sampai lima. Variabel dependen dalam penelitian ini
adalah efisiensi biaya. Pengukuran variabel ini menggunakan tiga buah
pernyataan dengan Skala Likert satu sampai lima. Variabel intervening dalam
penelitian ini adalah minat pemanfaatan internet. Pengukuran variabel ini
menggunakan lima buah pernyataan dengan Skala Likert satu sampai lima.
Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur
(Path Analysis).
Hasil uji hipotesis 1 menyebutkan bahwa H1 tidak dapat ditolak, yaitu
ekspektasi kinerja berpengaruh positif pada minat pemanfaatan internet. Hasil uji
hipotesis 2 menyebutkan bahwa H2 tidak dapat ditolak, yaitu minat pemanfaatan
internet berpengaruh positif pada efisiensi biaya. Hasil uji hipotesis 3
menyebutkan bahwa H3 tidak dapat ditolak, yaitu ekspektasi kinerja berpengaruh
positif pada efisiensi biaya. Hasil uji hipotesis 4 menyebutkan bahwa H4 tidak
dapat ditolak, yaitu ekspektasi kinerja secara tidak langsung berpengaruh positif
pada efisiensi biaya melalui minat pemanfaatan internet.
Penelitian selanjutnya dapat menambah jumlah populasi pada program
studi lainnya yang ada di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Udayana serta membandingkan hasilnya dari masing-masing program studi.
Penelitian selanjutnya juga dapat menambah variabel sikap terhadap perilaku
(attitude towards behavior) untuk mengetahui perasaan-perasaan positif atau
negatif dari seseorang jika harus melakukan perilaku yang akan ditentukan. Selain

xi

itu, dapat mengintegrasikan TAM dan TPB sehingga kelemahan pada model
TAM yang tidak dapat mengontrol perilaku pengguna teknologi informasi dapat
diatasi.

xii

DAFTAR ISI
Halaman
SAMPUL DALAM ................................................................................................. i
PRASYARAT GELAR ......................................................................................... ii
LEMBAR PERSETUJUAN ................................................................................ iii
PENETAPAN PANITIA PENGUJI ................................................................... iv
SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT ......................................................v
UCAPAN TERIMAKASIH................................................................................. vi
ABSTRAK .......................................................................................................... viii
ABSTRACT ........................................................................................................... ix
RINGKASAN .........................................................................................................x
DAFTAR ISI ....................................................................................................... xiii
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xvi
DAFTAR TABEL ............................................................................................. xvii
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xviii
BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ..................................................................1
1.2 Rumusan Masalah ...........................................................................7
1.3 Tujuan Penelitian.............................................................................7
1.4 Manfaat Penelitian...........................................................................8

BAB II

KAJIAN PUSTAKA
2.1 Theory of Reasoned Action .............................................................9
2.2 Technology Acceptance Model......................................................10
2.3 Konstruk-Konstruk di TAM ..........................................................13
2.4 Modifikasi Model TAM dalam Penelitian Ini ...............................16
2.5 Teknologi Informasi ......................................................................17
2.6 Akuntansi dan Teknologi Informasi ..............................................19
2.7 Internet dalam Dunia Edukasi .......................................................22
2.8 Ekspektasi Kinerja.........................................................................24

xiii

2.9 Minat Pemanfaatan ........................................................................25
2.10 Efisiensi Biaya.............................................................................27
2.11 Hasil Penelitian Sebelumnya .......................................................28
BAB III

KERANGKA BERPIKIR, KONSEP, DAN HIPOTESIS
PENELITIAN
3.1 Kerangka Berpikir .........................................................................33
3.2 Konsep Penelitian ..........................................................................35
3.3 Hipotesis Penelitian .......................................................................36
3.3.1 Pengaruh ekspektasi kinerja pada minat pemanfaatan
internet ................................................................................36
3.3.2 Pengaruh minat pemanfaatan internet pada
efisiensi biaya .....................................................................38
3.3.3 Pengaruh ekspektasi kinerja pada efisiensi biaya ...............39
3.3.4 Pengaruh ekspektasi kinerja pada efisiensi biaya
melalui minat pemanfaatan internet....................................40

BAB IV

METODE PENELITIAN
4.1 Rancangan Penelitian ....................................................................42
4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian.........................................................43
4.3 Penentuan Jenis Data.....................................................................44
4.3.1 Data menurut sumbernya ....................................................44
4.3.2 Data menurut sifatnya .........................................................45
4.3.3 Populasi dan sampel ............................................................45
4.4 Variabel Penelitian ........................................................................47
4.4.1 Identifikasi variabel.............................................................47
4.4.2 Definisi operasional variabel ..............................................48
4.5 Metode Pengumpulan Data ...........................................................49
4.6 Uji Instrumen Penelitian................................................................50
4.7 Prosedur Penelitian ........................................................................51
4.8 Analisis Data .................................................................................52
4.8.1 Statistik deskriptif ...............................................................52
xiv

4.8.2 Uji asumsi klasik .................................................................52
4.8.3 Analisis jalur (Path Analysis)..............................................54
4.8.4 Pemenuhan asumsi analisis jalur.........................................56
4.8.5 Pengujian hipotesis .............................................................56
4.8.6 Pemeriksaan validitas model ...............................................58
BAB V

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
5.1 Tingkat Pengembalian Kuesioner .................................................59
5.2 Uji Instrumen Penelitian................................................................59
5.3 Hasil Analisis Data ........................................................................61
5.3.1 Statistik deskriptif ...............................................................61
5.3.2 Uji asumsi klasik .................................................................62
5.3.3 Analisis jalur (path analysis) ..............................................65
5.3.4 Uji sobel ..............................................................................67
5.3.5 Validitas model ...................................................................68
5.4 Pembahasan ...................................................................................69
5.4.1 Pengaruh ekspektasi kinerja pada minat pemanfaatan
internet ................................................................................69
5.4.2 Pengaruh minat pemanfaatan internet pada
efisiensi biaya .....................................................................70
5.4.3 Pengaruh ekspektasi kinerja pada efisiensi biaya ...............71
5.4.4 Pengaruh ekspektasi kinerja pada efisiensi biaya
melalui minat pemanfaatan internet....................................72
5.4.5 Justifikasi hasil penelitian ...................................................73

BAB VI

SIMPULAN DAN SARAN
6.1 Simpulan........................................................................................74
6.2 Saran ..............................................................................................75

DAFTAR RUJUKAN ..........................................................................................76
LAMPIRAN

xv

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1 Theory of Reasoned Action ................................................................10
Gambar 2.2 Technology Acceptance Model...........................................................11
Gambar 2.3 Modifikasi TAM oleh Venkatesh dan Davis......................................11
Gambar 2.4 Modifikasi TAM oleh Gahtani ...........................................................12
Gambar 2.5 Model TAM yang Dimodifikasi .........................................................17
Gambar 3.1 Kerangka Berpikir ..............................................................................35
Gambar 3.2 Konsep Penelitian...............................................................................36
Gambar 4.1 Rancangan Penelitian .........................................................................43
Gambar 4.2 Model Path Analysis Penelitian .........................................................54
Gambar 5.1 Diagram Jalur .....................................................................................66

xvi

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 4.1 Daftar Jumlah Mahasiswa Program Magister Akuntansi ......................44
Tabel 5.1 Tingkat Penyebaran dan Pengembalian Kuesioner ................................59
Tabel 5.2 Hasil Uji Validitas..................................................................................60
Tabel 5.3 Hasil Uji Reliabilitas ..............................................................................61
Tabel 5.4 Hasil Statistik Deskriptif ........................................................................61
Tabel 5.5 Hasil Uji Normalitas ..............................................................................63
Tabel 5.6 Hasil Uji Multikolinearitas ....................................................................64
Tabel 5.7 Hasil Uji Heteroskedastisitas .................................................................65
Tabel 5.8 Ringkasan Koefisien Jalur .....................................................................65
Tabel 5.9 Koefisien Hubungan Langsung, Tidak Langsung, dan
Total Antar Variabel ..............................................................................66

xvii

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1 Kuesioner Penelitian ...........................................................................83
Lampiran 2 Uji Validitas ........................................................................................88
Lampiran 3 Uji Reliabilitas ....................................................................................90
Lampiran 4 Statistik Deskriptif ..............................................................................92
Lampiran 5 Uji Asumsi Klasik ..............................................................................93
Lampiran 6 Analisis Jalur (Path Analysis) ............................................................94

xviii

Dokumen yang terkait

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi minat pemanfaatan sistem informasi

0 15 100

PENGARUH EKSPEKTASI KINERJA, EKSPEKTASI USAHA DAN FAKTOR SOSIAL TERHADAP MINAT PEMANFAATAN SISTEM INFORMATIKA PADA PERUSAHAAN LQ 45

0 3 76

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI BIAYA DAN LAMA PENDIDIKAN TERHADAP MINAT MAHASISWA UNTUK MELANJUTKAN PROGRAM Pengaruh Motivasi, Persepsi Biaya Dan Lama Pendidikan Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Melanjutkan Program Pasca Magister Akuntansi Studi Kasus Pada Ma

5 33 13

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI BIAYA DAN LAMA PENDIDIKAN TERHADAP MINAT MAHASISWA UNTUK MELANJUTKAN Pengaruh Motivasi, Persepsi Biaya Dan Lama Pendidikan Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Melanjutkan Program Pasca Magister Akuntansi Studi Kasus Pada Mahasiswa

1 2 13

PENDAHULUAN Pengaruh Motivasi, Persepsi Biaya Dan Lama Pendidikan Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Melanjutkan Program Pasca Magister Akuntansi Studi Kasus Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Gajah Mada Yogjakarta).

0 3 6

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI BIAYA DAN LAMA PENDIDIKAN TERHADAP MINAT MAHASISWA UNTUK MELANJUTKAN Pengaruh motivasi, persepsi biaya dan lama pendidikan terhadap minat mahasiswa untuk melanjutkan program pasca magister akuntansi(Studi kasus pada mahasiswa

0 6 17

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI BIAYA DAN LAMA PENDIDIKAN TERHADAP MINAT MAHASISWA UNTUK MELANJUTKAN Pengaruh motivasi, persepsi biaya dan lama pendidikan terhadap minat mahasiswa untuk melanjutkan program pasca magister akuntansi(Studi kasus pada mahasiswa

1 7 15

PENDAHULUAN Pengaruh motivasi, persepsi biaya dan lama pendidikan terhadap minat mahasiswa untuk melanjutkan program pasca magister akuntansi(Studi kasus pada mahasiswa program akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta).

0 6 5

PENGARUH EKSPEKTASI PENDAPATAN, LINGKUNGAN KELUARGA, DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA (Studi Kasus pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Negeri Yogyakarta).

1 4 155

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTANSI DALAM MELANJUTKAN STUDI PASCASARJANA MAGISTER AKUNTANSI

0 1 46