Analisis Pengaruh Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas dan Rasio Pasar Pada Return Saham Syariah BAB 0

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ANALISIS PENGARUH RASIO AKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS
DAN RASIO PASAR PADA RETURN SAHAM SYARIAH
(Studi pada perusahaan yang listing di Jakarta Islamic Index Periode 2011 - 2014)

TESIS
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister
Program Studi Magister Manajemen
Minat Utama:
Manajemen Keuangan Syariah

Diajukan oleh:
Niken Respati Aprilina
NIM: S411208027

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA
2016
commiti to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK
Saham syariah merupakan saham-saham perusahaan yang dalam
operasionalnya tidak bertentangan dengan syariat islam, baik mengenai produk
maupun manajemennya. Pengelompokan saham syariah berada dalam Jakarta
Islamic Index (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEJ). Penelitian ini bertujuan
mengungkapkan bagaimana pengaruh rasio aktivitas (Total Assets Turnover / TATO
dan Inventory Turnover / ITO), rasio profitabilitas (Return On Assets / ROA dan
Return On Equity / ROE) dan rasio pasar (Earning Per Share / EPS dan Price Book
Value / PBV) terhadap return saham syariah dalam Jakarta Islamic Index (JII).
Obyek penelitian ini adalah seluruh saham syariah yang tercatat dalam
Jakarta Islamic Index (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEJ) periode 2011 – 2014.
Penentuan sample dalam penelitian ini menggunakan Multy Shapes Purpose

Sampling berdasarkan ketersediaan data selama periode penelitian dan jenis datanya
adalah data sekunder, sedangkan metode analisa yang digunakan adalah model
regresi liner berganda.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa TATO, ITO, ROA, ROE, EPS dan PBV
secara bersama-sama memberikan pengaruh yang signifikan terhadap return saham
syariah. Sedangkan secara parsial pengaruhnya berbeda-beda, TATO, ROA, ROE dan
EPS masing-masing mempunyai pengaruh positif yang signifikan terhadap return saham
syariah, ITO berpengaruh positif tidak signifikan terhadap return saham syariah, dan
PBV mempunyai pengaruh negatif yang signifikan terhadap return saham syariah.
Kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa model regresi yang terbentuk dengan
variabel independen yang terdiri dari TATO, ITO, ROA, ROE, EPS dan PBV dapat
digunakan untuk memprediksi return saham syariah dalam Jakarta Islamic Index (JII).
Kata Kunci : Saham Syariah, Return, Total Assets Turnover, Inventory Turnover,
Return On Assets, Return On Equity, Earning Per Share, Price Book
Value.

commitiito user

perpustakaan.uns.ac.id


digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

Sharia stocks in Jakarta Islamic Index (JII) are corporations stocks while are
in operation not contradiction with Islamic Sharia, either in forms of their products or
management. This research is aimed to identify how activity ratio (Total Assets
Turnover / TATO and Inventory Turnover / ITO), profitability ratio (Return On
Assets / ROA and Return On Equity / ROE) and market ratio (Earning Per Share /
EPS and Price Book Value / PBV) influence towards return of sharia stocks in
Jakarta Islamic Index (JII).The object of this research is all of sharia stocks who was
listed in Jakarta Islamic Index (JII) at Jakarta Stock Exchange (JSX) period 20112014. The choice of the sample was used Multy Shapes Purpose Sampling with the
criteria of data availability within the research period, the type of the data is
secondary and the analysis method used is multiple linier regression model.
The results of this research show that TATO, ITO, ROA, ROE, EPS and PBV
in simultan give significant influence towards the return of sharia stocks, but partially
they give different influence. TATO, ROA, ROE and EPS gives positive and
significant influence towords the return of sharia stocks where as ITO give positive
influence but not significant towards the return of sharia stocks, and PBV give
negative influence towards the return of sharia stocks. The conclusion of this research

shows that regression model formed with independent variable consisting of TATO,
ITO, ROA, ROE, EPS and PBV can be used to predicate the return of sharia stocks in
Jakarta Islamic Index (JII).
Key Words : Saham Syariah, Return, Total Assets Turnover, Inventory Turnover,
Return On Assets, Return On Equity, Earning Per Share, Price Book
Value.

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commitiito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commitiiito user


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commitivto user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA MUTIARA

‘’Sungguh di balik kesulitan itu terdapat kemudahan”
(QS. Al Insyirah : 6)

“Dunia adalah perhiasan dan sebaik-baik perhiasan adalah wanita
sholihah”
(HR. Muslim)


“Dia yang menciptakan mata nyamuk adalah Dzat yang menciptakan
matahari bagimu”
(Said Nursi)

“Kita dipandang baik, kadangkala bukanlah karena kita benar-benar
baik. Namun, karena Alloh menutupi aib kita”
(hikmah kisah di masa Nabi Musa).

commitvto user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan tesis ini untuk:
Suamiku tercinta,
Dan putri kembarku terkasih,
Serta Ibunda (alm), Ayahanda (alm), dan keluarga besarku.


Dengan penuh cinta,
Niken.

commitvito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK
Saham syariah merupakan saham-saham perusahaan yang dalam
operasionalnya tidak bertentangan dengan syariat islam, baik mengenai produk
maupun manajemennya. Pengelompokan saham syariah berada dalam Jakarta
Islamic Index (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEJ). Penelitian ini bertujuan
mengungkapkan bagaimana pengaruh rasio aktivitas (Total Assets Turnover / TATO
dan Inventory Turnover / ITO), rasio profitabilitas (Return On Assets / ROA dan
Return On Equity / ROE) dan rasio pasar (Earning Per Share / EPS dan Price Book
Value / PBV) terhadap return saham syariah dalam Jakarta Islamic Index (JII).
Obyek penelitian ini adalah seluruh saham syariah yang tercatat dalam

Jakarta Islamic Index (JII) di Bursa Efek Jakarta (BEJ) periode 2011 – 2014.
Penentuan sample dalam penelitian ini menggunakan Multy Shapes Purpose
Sampling berdasarkan ketersediaan data selama periode penelitian dan jenis datanya
adalah data sekunder, sedangkan metode analisa yang digunakan adalah model
regresi liner berganda.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa TATO, ITO, ROA, ROE, EPS dan PBV
secara bersama-sama memberikan pengaruh yang signifikan terhadap return saham
syariah. Sedangkan secara parsial pengaruhnya berbeda-beda, TATO, ROA, ROE dan
EPS masing-masing mempunyai pengaruh positif yang signifikan terhadap return saham
syariah, ITO berpengaruh positif tidak signifikan terhadap return saham syariah, dan
PBV mempunyai pengaruh negatif yang signifikan terhadap return saham syariah.
Kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa model regresi yang terbentuk dengan
variabel independen yang terdiri dari TATO, ITO, ROA, ROE, EPS dan PBV dapat
digunakan untuk memprediksi return saham syariah dalam Jakarta Islamic Index (JII).
Kata Kunci : Saham Syariah, Return, Total Assets Turnover, Inventory Turnover,
Return On Assets, Return On Equity, Earning Per Share, Price Book
Value.

commitviito user


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

Sharia stocks in Jakarta Islamic Index (JII) are corporations stocks while are
in operation not contradiction with Islamic Sharia, either in forms of their products or
management. This research is aimed to identify how activity ratio (Total Assets
Turnover / TATO and Inventory Turnover / ITO), profitability ratio (Return On
Assets / ROA and Return On Equity / ROE) and market ratio (Earning Per Share /
EPS and Price Book Value / PBV) influence towards return of sharia stocks in
Jakarta Islamic Index (JII).The object of this research is all of sharia stocks who was
listed in Jakarta Islamic Index (JII) at Jakarta Stock Exchange (JSX) period 20112014. The choice of the sample was used Multy Shapes Purpose Sampling with the
criteria of data availability within the research period, the type of the data is
secondary and the analysis method used is multiple linier regression model.
The results of this research show that TATO, ITO, ROA, ROE, EPS and PBV
in simultan give significant influence towards the return of sharia stocks, but partially
they give different influence. TATO, ROA, ROE and EPS gives positive and
significant influence towords the return of sharia stocks where as ITO give positive

influence but not significant towards the return of sharia stocks, and PBV give
negative influence towards the return of sharia stocks. The conclusion of this research
shows that regression model formed with independent variable consisting of TATO,
ITO, ROA, ROE, EPS and PBV can be used to predicate the return of sharia stocks in
Jakarta Islamic Index (JII).
Key Words : Saham Syariah, Return, Total Assets Turnover, Inventory Turnover,
Return On Assets, Return On Equity, Earning Per Share, Price Book
Value.

commitviiito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Puji syukur dan terima kasih kepada Allah SWT atas segala berkat dan rahmatNya sehingga dapat melaksanakan penelitian dan menyelesaikan tesis ini dengan
judul ”Analisis Pengaruh Rasio Aktivitas, Rasio Profitabilitas, dan Rasio Pasar
pada Return Saham Syariah (Studi pada Perusahaan yang listing di Jakarta

Islamic Index periode 2011-2014)” sebagai salah satu syarat untuk memperoleh

gelar Magister Manajemen.
Tesis ini tidak akan berjalan dengan lancar dan selesai tanpa adanya bantuan dan
dorongan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa
terimakasih kepada :
1. Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya memberikan kemudahan-kemudahan
dalam menjalankan setiap aktivitas terutama penyelesaian tesis ini.
2. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd selaku Direktur Program
Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta.
3. Prof. Dr. Asri Laksmi Riani, MS selaku ketua Program Studi Magister
Manajemen yang telah memberikan banyak kebijakan dan arahan serta
perhatian dalam penyelesaian tesis ini.
4. Prof. Dr. Salamah Wahyuni, SU selaku dosen pembimbing yang telah banyak
memberikan bimbingan dan perhatian khusus dalam penyelesaian tesis ini.
5. Segenap dosen Magister Manajemen yang telah membimbing selama
menempuh program Magister Manajemen.

commitixto user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

6. Almarhum (ibu dan bapak) yang selalu mendorongku untuk meraih ilmu yang
haq.
7. Suamiku tercinta, Yunianto W. Sadewo, atas dukungan, keluasan cinta dan
kesabarannya.
8. Putri Kembarku, (Halimah dan Nayla) Fadhilah Sadewo, atas pemahamannya
dalam memberi ruang dan waktu buat bunda dalam menyelesaikan studi.
9. Keluarga besarku untuk saudara kandungku, saudara iparku, dan semua
keponakanku.
10. Keluarga baruku di Magister Manajemen kelas Keuangan Syariah angkatan
38, 39, 40, & 41, Pak Sugeng, Mas Yusuf, Pak Shodiq, Pak Harjanto, Mas
Arinengwang, Pak Agus Ma’Arif, Pak Ali, Mas Davit, Mbak Salisa, Mbak
Rahajeng, Mbak Armida, Mbak Nani, Mbak Wina, dan Mbak Choiriroh.
11. Mbak Dewi, Mbak Yulia, Mas Danang, dan Mas Ir yang telah banyak
mendukung peneliti dalam segala hal.
12. Dan untuk semua pihak yang telah membantu penulis baik moral maupun
material, yang tidak dapat tersebutkan semua namanya.
Dalam penulisan ini masih terdapat banyak kelemahan-kelemahan. Penulis
sangat mengharapkan bahwa penulisan ini akan berguna bagi siapapun yang
membacanya.

Penulis
commitxto user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI
Halaman Judul ........................................................................................................................... i
Halaman persetujuan ............................................................................................................... ii
Halaman pengesahan ............................................................................................................. iii
Halaman pernyataan ............................................................................................................... iv
Kata mutiara..............................................................................................................................v
Halaman persembahan ............................................................................................................ vi
Abstrak.................................................................................................................................... vii
Kata Pengantar ...................................................................................................................... ix
Daftar isi ................................................................................................................................ xi
Daftar gambar ........................................................................................................................xiii
Daftar tabel ............................................................................................................................xiv
BAB I : PENDAHULUAN .....................................................................................................1
A. Laar Belakang Penelitian ……………………………………………………………1
B. Perumusan Masalah ………………………………………………………………..14
C. Tujuan Penelitian …………………………………………………………………..15
D. Manfaat Penelitian …………………………………………………………………15
BAB II : TELAAH PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR TEORITIS ………………......17
A. Telaah Pustaka …………………………………………………………………… 17
1. Saham Syariah dan Jakarta Islamic Index …………………………………. 17
2. Return Saham ………………………………………………………………. 20
3. Rasio Aktivitas ……………………………………………………………… 25

commitxito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

4. Rasio Profitabilitas ……………………………………………………………26
5. Rasio Pasar ……………………………………………………………………29
B. Pengembangan hipotesis.......... ……………………………………………………..32
C. Kerangka Pikir Teotiris …………………………………………………………….40
BAB III : METODE PENELITIAN …………………………………………………….......42
A. Jenis dan Sumber Data ……………………………………………………………..42
B. Populasi dan Sample ……………………………………………………………….43
C. Metode Pengumpulan Data ……………………………………………………… ..45
D. Metode Analisis ……………………………………………………………………45
BAB IV : ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ……………………..……………....53
A. Analisis Statistik Deskriptif ....…………………………………………………….53
B. Uji Normalitas Data ………………………………………………………………..56
C. Uji Asumsi Klasik ………………………………………………………………….58
D. Analisis Hipotesis ………………………………………………………………….63
BAB V : PENUTUP ………………………………………………………………………..76
A. Kesimpulan…………………………………………………………………………76
B. Saran ………………………………………………………………………………. 79
C. Keterbatasan Penelitian …………………………………………………………….80
D. Implikasi Hasil Penelitian ..........................................................................................81

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

commitxiito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Kerangka Pikir Teoritis .........................................................................41
Gambar 4.1. Grafik Histogram ........…………….…………………..........…………56
Gambar 4.2. Normal Probability Plot ( Hasil pengujian normalitas) .........................57
Gambar 4.3. Scatter Plot (Hasil pengujian Heterokedastisitas) ..................................62

commitxiiito user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1. Kinerja Index Saham Syariah Dalam JII Tahun 2010-2013......................9
Tabel 1.2. Hasil Penelitian Terdahulu .........................................................................9
Tabel 3.1. Tabel Rincian Populasi menjadi sampel ...................................................44
Tabel 4.1. Data Deskriptif Variabel Penelitian ..........................................................53
Tabel 4.2. Hasil Perhitungan Nilai K-S dan Sgnifikansinya.......................................58
Tabel 4.3. Matriks Korelasi antar variabel Independen .............................................59
Tabel 4.4. Nilai Tolerance dan Variance Inflation Factor (VIF) ...............................60
Tabel 4.5. Hasil Pengujian Nilai Durbin – Watson ...................................................61
Tabel 4.6. Hasil Pengujian Heterokedastisitas (Uji Glejser) .....................................63
Tabel 4.7. Hasil Perhitungan Nilai Koefisien Determinasi ........................................64
Tabel 4.8. Hasil perhitungan Nilai F-test....................................................................64
Tabel 4.9. Hasil perhitungan Nilai Koefisien Regresi, t-test, dan nilai Signifikansi ..65

commitxivto user

Dokumen yang terkait

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, RASIO SOLVABILITAS, RASIO NILAI PASAR TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN

0 5 28

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM Pengaruh Rasio Profitabilitas Dan Rasio Pasar Terhadap Return Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food and Baverage Periode 2003-2012).

1 14 15

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM Pengaruh Rasio Profitabilitas Dan Rasio Pasar Terhadap Return Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food and Baverage Periode 2003-2012).

0 5 15

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM Analisis Pengaruh Rasio Likuiditas, Profitabilitas, dan Rasio Pasar Terhadap Return Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar Di BEI Pe

1 5 15

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, LEVERAGE, AKTIVITAS, PROFITABILITAS, DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, LEVERAGE, AKTIVITAS, PROFITABILITAS, DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN GO-PUBLIC DI IND

0 1 14

PENDAHULUAN ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, LEVERAGE, AKTIVITAS, PROFITABILITAS, DAN RASIO PASAR TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN GO-PUBLIC DI INDONESIA.

0 2 8

PENGARUH RASIO AKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS, RASIO LAVERAGE, DAN RASIO PENILAIAN TERHADAP PENGARUH RASIO AKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS, RASIO LAVERAGE, DAN RASIO PENILAIAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEJ.

0 2 13

Analisis pengaruh rasio profitabilitas, Rasio pasar, dan rasio solvabilitas Terhadap return saham - Perbanas Institutional Repository

1 1 20

Analisis pengaruh rasio profitabilitas, Rasio pasar, dan rasio solvabilitas Terhadap return saham - Perbanas Institutional Repository

1 1 16

BAB V PENUTUP 1.1 Kesimpulan - Analisis pengaruh rasio profitabilitas, Rasio pasar, dan rasio solvabilitas Terhadap return saham - Perbanas Institutional Repository

0 0 7