Analisis Tingkat Pelayanan Pejalan Kaki, Pesepeda dan Angkutan Umum Menggunakan TIC-tools yang Berdasar HCM 2010 di Jalan Adi Sucipto Surakarta.

PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat,
taufik dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi
yang berjudul “Analisis Tingkat Pelayanan Pejalan Kaki, Pesepeda, dan Angkutan
Umum Menggunakan TIC-tools yang Berdasar HCM 2010 Di Jalan Adi Sucipto
Surakarta” dengan baik.
Penulisan skripsi ini merupakan syarat yang harus ditempuh guna meraih gelar
Sarjana Teknik pada Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Melalui penyusunan skripsi mahasiswa diharapkan mempunyai daya analisis yang
tajam serta dapat memperdalam ilmu yang telah diperoleh selama kuliah.
Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada:
1.

Bapak Dr. Tech. Sholihin As’ad, MT, selaku Dekan Fakultas Teknik
Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2.

Bapak Wibowo, ST, DEA, selaku ketua Program Studi Teknik Sipil, Fakultas
Teknik, Universitas Sebelas Maret Surakarta


3.

Bapak Budi Yulianto, ST, M.Sc, Ph.D. selaku dosen pembimbing I.

4.

Ibu Amirotul MHM, ST, MT, selaku dosen pembimbing II.

5.

Bapak Ir. Suyanto, MM, selaku dosen pembimbing akademis.

6.

Bapak - Ibu Dosen Teknik Sipil, yang telah berkenan memberikan ilmu
dan pengetahuannya, dan seluruh birokrasi kampus yang telah membantu.

7.


Tim penguji pada ujian pendadaran skripsi.

8.

Titis Efrindu, ST, yang banyak berbagi ilmu tentang materi skripsi.

9.

Tim 9 (Isyana, Eliza, Dicky, Aji, Alfiana, Irma, Nita, Amah).

10. Teman-teman Teknik Sipil Non-Reguler angkatan 2014.
Akhir kata semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak.
Surakarta,

Juli 2016

Penyusun

viii