PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT COKELAT (Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)

  1

PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT

  

COKELAT (Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN

LELE DUMBO (Clarias gariepinus)

Diajukan untuk memenuhi Sebagian Syarat

Mencapai Derajat Sarjana S-1

  

Disusun Oleh:

EKA PUJI PURWANINGSIH

0901070069

  

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2018

  

HALAMAN PERSETUJUAN

SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT COKELAT

(Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN

  

IKAN LELE DUMBO (Claries Gariepinus )

Oleh :

EKA PUJI PURWANINGSIH

0901070069

  Telah diperiksa dan disetujui oleh Dosen Pembimbing untuk dipertahankan didepan Dewan Penguji Skripsi Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Mengetahui,

Pembimbing I Pembimbing II

  Drh. Cahyono Purbomartono, M.Sc Dini Siswani Mulia, S.Pi.,M.Si NIP. 19620926 199403 1 001 NIK. 2160124

  SKRIPSI BERJUDUL PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT COKELAT (Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN

  IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)

  Dipersiapkan dan disusun oleh

EKA PUJI PURWANINGSIH 0901070069

  Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji pada tanggal 19 Januari 2018 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Biologi.

  Pembimbing, 1.

   Drh. Cahyono Purbomartono, M. Sc NIP. 196209261994031001 ..........................................

  2. Dini Siswani Mulia, S.Pi.,M.Si NIK. 2160124 ..........................................

  Penguji, 1.

   Dr. Susanto, M.Si NIK. 2160043 ..........................................

  2. Drs. Arief Husin, M.Si NIK. 2160062 ..........................................

  Purwokerto, 19 Januari 2018 Universitas Muhammadiyah Purwokerto

  Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan,

  Drs. Pudiyono, M. Hum

  NIP. 19560508 198603 1 003

SURAT PERNYATAAN

  Yang bertanda tangan di bawah ini saya : Nama : Eka Puji Purwaningsih Nim : 0901070069 Program Studi : Pendidikan Biologi Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan Menyusun skripsi dengan judul :

  PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT COKELAT (Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)

  Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya dan bukan hasil penjiplakan dari hasil karya orang lain.

  Dengan pernyataan ini saya buat, dan apabila kelak dikemudian hari terbukti ada unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

  Purwokerto, 19 Januari 2018 yang menyatakan, ,

EKA PUJI PURWANINGSIH NIM. 0901070069

HALAMAN MOTTO

                   

5. Karena Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, 6.

  Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. 7. Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain[1586], 8. Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap. (Q.S Al Insyirah 94 : 5-8)

                                

   

11. Hai orang-orang beriman apabila kamu dikatakan kepadamu: "Berlapang-lapanglah dalam majlis", Maka lapangkanlah niscaya Allah akan memberi kelapangan untukmu. dan apabila dikatakan: "Berdirilah kamu", Maka berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. dan Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan. (Q.S. Al-Mujadillah 58:11)

                  

5. Sesungguhnya orang-orang yang berbuat kebajikan minum dari gelas (berisi minuman) yang campurannya adalah air kafur[1536], 6. (yaitu) mata air (dalam surga) yang daripadanya hamba-hamba Allah minum, yang mereka dapat mengalirkannya dengan sebaik-baiknya. (Q.S. Al Insaan 76:5-6) Dunia penuh misteri, ilmu tiada bertepi.

  

Tanda kecerdasan sejati bukanlah pengetahuan tapi imajinasi.

Belajarlah dari masa lalu, hiduplah untuk masa depan. Yang terpenting adalah tidak berhenti bertanya. (Susanto)

HALAMAN PERSEMBAHAN

  Alhamdulillah hirobbil’alamin.. Puji syukur kepada allah swt yang telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik aamiin.... Skripsi ini, penulis persembahkan untuk :

  1. Bapak Salud dan ibu Maryati, bapak Dasikin dan ibu Asnah Riyanti tercinta yang selalu mencurahkan kasih sayang, dukungan, serta doa yang tiada henti.

  2. Kakak-kakakku tersayang (Sriyati, Ali Amsori) terima kasih atas motivasi yang diberikan.

  3. Pendamping hidup (Budi Pranoto), yang selalu memberikan motivasi, yang telah menjadi penyemangat, inspirasi, dan doa untuk menyelesaikan skripsi ini.

  4. Keluarga besarku yang selalu memberikan motivasi dan dukungan yang tiada hentinya.

PENGARUH PEMBERIAN DIET EKSTRAK RUMPUT LAUT COKELAT

  

(Padina sp.) TERHADAP PERTUMBUHAN

  

IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)

EKA PUJI PURWANINGSIH

0901070069

ABSTRAK

  Pakan merupakan salah satu faktor yang dapat menunjang pertumbuhan pada budidaya ikan. Pakan yang sesuai dengan tingkat kebutuhan nutrisi dapat mendukung pertumbuhan lele. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh penambahan ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.) dalam pakan terhadap pertumbuhan dan efesiensi pemanfaatan pakan lele dumbo (Clarias

  gariepinus ).Variabel yang dikaji meliputi, pertumbuhan panjang (cm), pertumbuhan berat (g), efisiensi pakan FER (%) dan konversi pakan (FCR).

  Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan yaitu perlakuan PO pakan tanpa ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.), P1 pakan campur ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.) (0,2%), P2 pakan campur ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.) (0,4%) dan P3 pakan campur ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.) (0,6%). Data di analisis menggunakan ANOVA (Analysis of Variance) dengan tingkat kepercayaan 95%, apabila data menunjukan perbedaan yang nyata (P<0,05) dilakukan uji lanjut Duncan Multiple Range Test (DMRT) pada taraf kepercayaan 95% untuk melihat perbedaan antar perlakuan. Hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh perlakuan pemberian ekstrak rumput laut cokelat (Padina sp.) yang nyata terhadap pertumbuhan panjang (cm) dengan perlakuan terbaik pada pemberian ekstrak rumput laut coklat 0.6% (P3) dengan rata-rata panjang (3.16±0.05), pertumbuhan berat (g) dengan perlakuan terbaik pada P3 (3.44±0.02), efisiensi pakan (FER) dengan perlakuan terbaik pada P3 (1.33±0.01) dan konversi pakan (FCR) dengan perlakuan terbaik adalah P3 (74.93±0.33). Sehingga dosis optimal dalam perlakuan pemberian ekstrak rumput laut coklat 0.6% (P3).

  Kata Kunci : (Padina sp.), lele dumbo (Clarias gariepinus), pertumbuhan.

  

UCAPAN TERIMA KASIH

Assalamuaikum wr. Wb.

  Puji syukur penulis panjatkan kehadirat allah swt atas segala limpahkan rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Pemberian Diet Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) Terhadap Pertumbuhan Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus). Skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi sebagai syarat mencapai derajat S1 pada Program Studi Pendidikan Biologi Universita Muhammadiyah Purwokerto. Banyak kesulitan dan hambatan yang penulis hadapi dalam penyusunan skripsi ini, berkat do’a, motivasi dan arahan dari berbagai pihak maka skripsi ini dapat terselesaikan. Pada kesempatan ini, perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Drh. Cahyono Purbomartono, M.Sc dan ibu Dini Siswani Mulia, S.Pi.,M.Si selaku Dosen Pembimbing yang berkenan membimbing dan mengarahkan penulis dalam menyelasaikan skripsi.

  Penulis skripsi ini terwujud atas dukungan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih juga kepada:

  1. Drs. Pudiyono, M.Hum selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Purwokerto.

  2. Drs. Arief Husin, M.Si. selaku ketua Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  3. Para Dosen dan Staf Laboratorium Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  4. Bapak Salud dan ibu Maryati, bapak Dasikin dan ibu Asnah Riyanti tercinta yang telah memberikan dukungan moril maupun materiil kepada penulis dalam menyusun skripsi ini.

  5. Kakakku tersayang (Sriyati dan Ali Amsori) terima kasih atas motivasi yang diberikan.

  6. Pendamping hidup (Budi Pranoto) terima kasih atas kasih sayang, motivasi, doa dan dukungannya.

  7. Teman sepenelitianku Titin dan Nur.

  8. Sahabatku Siti Muntasiroh, Eka Nur Anggraeni, Marlina Ajeng, Ilmi Faizah, Uswatun Khasanah, Desi Murtiani.

  9. Teman-teman kos Alintang (Keke, Ina, Siti, Efita, Feti).

  10. Semua pihak yang ikut serta membantu dalam penelitian skripsi yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu.

  Semoga amal dan kebaikan yang telah diberikan mendapatkan balasan yang setimpal dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa skripsi yang penulis buat masih jauh dari sempurna, baik dari segi materi maupun penyusunnya, mengingat pengetahuan dan kemampuan yang penuis miliki masih terbatas. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan dapat digunakan sebagimana mestinya.

  Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

  Purwokerto, 19 Januari 2018 Penulis

  DAFTAR ISI HALAMAN

  UCAPAN TERIMA KASIH ............................................................................ viii DAFTAR ISI ................................................................................................... x DAFTAR TABEL ........................................................................................... xiii DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiv DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xv

  BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang ................................................................................

  1 1.2. Rumusan Masalah ..........................................................................

  2 1.3. Tujuan Penelitian ............................................................................

  3 1.4. Manfaat Penelitian ..........................................................................

  3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) ..........................................

  4 2.1.1 Klasifikasi Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) ................

  4 2.1.2. Morfologi Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) ...............

  4 2.1.3 Sifat Biologis Ikan Lele Dumbo ...........................................

  5 2.1.4 Habitat Ikan Lele Dumbo ......................................................

  6 2.2. Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) .................................................

  7 2.2.1 Pertumbuhan Ikan Lele Dumbo .............................................

  8 2.2.2 Rasio Konversi Pakan (FCR) .................................................

  10 2.2.3 Efisiensi Pakan (FER) ............................................................

  11 2.2. Parameter Pendukung ......................................................................

  11 2.3.1 Kualitas Air ...........................................................................

  11 2.3.1.1 Suhu ..........................................................................

  12 2.3.1.2 Ph ...............................................................................

  12 2.3.1.3 Oksigen Terlarut ........................................................

  13

  BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Waktu dan Tempat Penelitian .........................................................

  3.3.8.2 Oksigen Terlarut (O 2 ) .................................................

  30 4.5 Kualitas Air ....................................................................................

  gariepinus ) .......................................................................................

  4.4 Pengaruh Pemberian Ekstrak Rumput Laut Cokelat Konversi Pakan (Feed Convertion Ratio/FCR) Ikan Lele Dumbo (Clarias

  28

  4.3 Pengaruh Pemberian Ekstrak Rumput terhadap Efesiensi Pakan (Feed Effeiciency Ratio/FER) Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus ) .....................................................................................

  25

  4.2. Pengaruh Pemberian Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) Terhadap Pertambahan Panjang Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus ) ......................................................................................

  23

  4.1. Pengaruh Pemberian Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) Terhadap Pertambahan Berat Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus ) ......................................................................................

  22 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

  21 3.3.9 Analisa Data ..........................................................................

  21 3.3.8.3 pH ..............................................................................

  20

  14 3.2. Bahan dan Alat Penelitian ..............................................................

  20 3.3.8.1 Suhu ..........................................................................

  19 3.3.8 Kualitas Air ...........................................................................

  19 3.3.7 Efisien Pakan /FER (Feed Efficiency Ratio) ........................

  18 3.3.6 Konversi Pakan/FCR ( Food Convertion Ratio) ....................

  18 3.3.5 Pengukuran Panjang dan Berat .............................................

  16 3.3.4 Pemeliharaan dan Pemberian Pakan .....................................

  16 3.3.3 Rancangan Acak Lengkap .....................................................

  15 3.3.2 Pembuatan Pakan ..................................................................

  15 3.3.1 Ekstraksi Rumput Laut Cokelat .............................................

  14 3.3. Rancangan Penelitian ......................................................................

  14 3.2.2. Alat ..................................................................................

  14 3.2.1. Bahan ..................................................................................

  32

  BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan .........................................................................................

  35 5.2 Saran ...............................................................................................

  35 DAFTAR PUSTAKA .....................................................................................

  36 LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Pertambahan Berat Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) pada

  Perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) ..................................................................................

  23 Tabel 4.2 PertambahanPanjang Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) pada Perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat

  (Padina sp.) ..................................................................................

  25 Tabel 4.3 Feed Efficiency Ratio Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) pada Perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat

  (Padina sp.) ..................................................................................

  28 Tabel 4.4 FCR Ikan Lele Dumbo (Clarias gariepinus) pada Perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) .............

  31 Tabel 4.5. Syarat Kualitas Air yang Baik untuk Ikan Lele Dumbo ..............

  33 Tabel 4.6. Rata-rata Kualitas Air Selama Penelitian .....................................

  33

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Lele Dumbo (Clarias gariepinus) ................................................

  4 Gambar 3.1 Tata Letak Ember pada Masing-masing Perlakuan......................

  17 Gambar 4.1. Hasil Uji DMRT Rata-rata Pertambahan Berat Ikan Lele Dumbo perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) pada Pakan. ............................................................

  24 Gambar 4.2. Hasil Uji DMRT Rata-rata Pertambahan Panjang Ikan Lele Dumbo perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) pada Pakan .............................................................

  26 Gambar 4.3. Hasil Uji DMRT Rata-rata FER Ikan Lele Dumbo perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) pada Pakan. ..........................................................................................

  29 Gambar 4.4. Hasil Uji DMRT Rata-rata FCR Ikan Lele Dumbo perlakuan Penambahan Ekstrak Rumput Laut Cokelat (Padina sp.) pada Pakan. ..........................................................................................

  31