Perancangan dan Pembuatan AlatPendeteksi Tingkat Kebisingan Bunyi Berbasis Mikrokontroler Dengan Feedback SuaraOperator

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENDETEKSI TINGKAT
KEBISINGAN BUNYI BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN
FEEDBACK SUARA OPERATOR

ABSTRAK

Telah berhasil dirancang dan dibuat sebuah sistem deteksi kebisingan yang
memiliki fungsi mendeteksi kebisingan bunyi, menampilkan informasi kebisingan
pada layar LCD dan PC, serta memberikan peringatan melalui bunyi yang
dihasilkan oleh buzzer dan suara operator yang direkam dengan menggunakan IC
WTV020 SD. Jenis sensor yang digunakan pada sistem ini adalah mikrofon
kondensor yang berfungsi untuk menangkap sinyal masukan berupa tekanan suara
dan mengubahnya ke dalam bentuk tegangan. Jangkauan tegangan yang dimiliki
sensor adalah 0-3,3V. Sinyal masukan analog akan masuk ke mikrokontroler
ATmega8535 dan diubah menjadi sinyal digital. Sistem ini membagi keadaan
kebisingan dalam tiga level, yakni level I (level aman atau < 60-70 dB), level II
(level sedang atau > 70-90 dB), dan level III (level tinggi atau > 90dB).

Kata kunci:Desibel, Mikrofon, ATmega8535, LCD, PC, Buzzer, WTV020 SD,
Speaker


v
Universitas Sumatera Utara

DESIGNING AND MAKING DEVICE OF NOISE DETECTOR BASED OF
MICROCONTROLLER ATMEGA8535 USING SOUND OPERATOR AS
FEEDBACK

ABSTRACT

Has been successfully designed and made a system of noise detection which has
function of detecting sound, showing information of

noise on LCD and PC

screen, and giving warning by sound which is produced from buzzer and operator
that is recorded using IC WTV020 SD . Sensor that used in this system is
microphone condenser that has function to capture the input signal of the sound
pressure and to convert it into a voltage. Range voltage from sensor is 0-3,3V.
The analog input signal will go into microcontroller ATmega8535 and will be
changed to digital signal. The system divide a noise situation in three level, that is

level I (safe level or < 60-70 dB), level II (middle level or >70-90 dB), and level
III (high level or >90dB).

Keywords: Decibel, Microphone, ATmega8535,LCD, PC, Buzzer, WTV020 SD,
Speaker

vi
Universitas Sumatera Utara