Studi Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) Pada Mesin Pengaduk Ko-Kneader di Anode Green Plant PT. Indonesia Asahan Aluminium (Persero)

ABSTRAK
Total Productive Maintenance (TPM) merupakan ide Nakajima (1988) yang
menekankan pada pendayagunaan dan keterlibatan sumber daya manusia dan
sistem Preventive Maintenance untuk memaksimalkan efektifitas peralatan
dengan melibatkan semua departemen dan fungsional organisasi. Studi penerapan
TPM di Pabrik Anoda Karbon PT. INALUM (Persero)

ini bertujuan untuk

mengukur efektifitas mesin pengaduk KO-Kneader dengan metode Overall
Equipment Effectiveness (OEE) yang kemudian dilanjutkan dengan pengukuran
Six Big Losses untuk mengetahui besarnya efisiensi yang hilang pada keenam
faktor Six Big Losses. Dengan diagram cause and effect dapat dianalisa masalah
sebenarnya yang menjadi penyebab utama tingginya kerugian dan rendahnya
efisiensi mesin. Hasil dan kesimpulan yang didapat adalah nilai OEE untuk
periode April 2015 – Maret 2016 berkisar 68% sampai 69%. Kondisi ini
menunjukkan kemampuan mesin pengaduk KO-Kneader dalam pencapaian
efektivitas penggunaan mesin belum mencapai kondisi yang ≥85%).
ideal (
Adapun yang mempengaruhi nilai OEE dan menjadi prioritas utama yang
direkomendasikan untuk dieliminasi perusahan adalah faktor Idling/Minor

Stoppages Losses sebesar 43,06% dan Reduce Speed Losses sebesar 31,41 %.
Kata kunci : Availability, Performance Efficiency, Rate of Quality Product, Overall Equipment
Efectiveness, Six Big Losses.

i

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
Total Productive Maintenance (TPM) is an idea of Nakajima (1988), which
emphasizes the empowerment and involvement of human resources and
Preventive Maintenance System to maximize the effectiveness of the equipment by
involving all departments and functional organization. Study of the application of
TPM in Anode Green Plant at PT. INALUM (Persero) is intended to measure the
effectiveness of KO-Kneader mixer with the method of Overall Equipment
Effectiveness (OEE), followed by measuringthe Six Big Losses to know how much
efficiency lost from the six factors of Six Big Losses. With the cause and effect
diagram can be analyzed the real problem asthe major cause of high losses and
low efficiency of the engine. The results and conclusions obtained are OEE values
for the period of April 2015 - March 2016 ranges from 68% to 69%. This

indicates the ability of KO-Kneader mixer in achieving effective use of the engine
has not reached the ideal condition (≥85%). Factors that affecting the OEE value
and most priority for the company to be eliminated are, the Idling / Minor
Stoppages Losses factor amounted to 43.06% and Reduce Speed Losses factor
amounted to 31.41%.
Keywords : Availability, Performance Efficiency, Rate of Quality Product, Overall Equipment
Efectiveness, Six Big Losses.

ii

Universitas Sumatera Utara