RPP 1 surat al-Lahab

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah/Madrasah : Madrasah Ibtidaiyah
Matapelajaran
: Al­Qur’an Hadits
Kelas/Semester 
: IV/II
MateriPokok : Q.S. Al Lahab (111)
AlokasiWaktu
: 4 x 35 menit (2 pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
1. KompetensiInti (KI 1):
Menerima,menjalankan,danmenghargaiajaranagamayang dianutnya

2. KompetensiInti (KI 2):
Menunjukkanperilakujujur,
disiplin,tanggungjawab,santun, peduli,danpercayadiridalamberinteraksidengankeluarga,
teman,guru,dantetangganya

3. KompetensiInti (KI 3):
Memahamipengetahuanfactualdengancaramengamatidanmenanyaberdasarkanrasaingintahuten

tangdirinya,makhlukciptaanTuhandankegiatannya, danbenda-bendayang
dijumpainyadirumah,disekolahdantempatbermain

4. KompetensiInti (KI 4):

Menyajikanpengetahuanfaktual
dalambahasayangjelas, sistematisdanlogis,dalamkaryayangestetis,dalamgerakanyang
mencerminkananaksehat,dandalamtindakanyang
mencerminkanperilakuanakberimandanberakhlakmulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
KompetensiDasar
3.1 MengetahuiartiQ.S.al-Lahab(111)

Indikator
31.1. menjelaskanpengertiannamasuratQ.S. alLahab
3.1.2. menyebutkanjumlahayat Q.S. al-Lahab
3.1.3. menjelaskantempatturunnyaQ.S. al-Lahab

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan berceramahPeserta didik dapat menjelaskan pengertian nama QS. Al-Lahab
dengan benar.
2. Melalui tanyajawab peserta didik dapat menyebutkan jumlah ayat Q.S. al-Lahab
dengan benar
3. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan turunnya Q.S. al-Lahab dengan tepat.

D. MATERI PEMBELAJARAN
Q.S. al-Lahab, artisurattersebutadalahGejolak Api, terdiridari5ayat, diturunkan di mekah.
BunyiQ.S. al-Lahabadalahberikut:


  
 

1.

Binasalahkeduatangan Abu LahabdanSesungguhnyaDiaakanbinasa.
2. Tidaklahberfaedahkepadanyahartabendanyadanapa yang iausahakan.
3. KelakDiaakanmasukkedalamapi yang bergejolak.
4. Dan (begitu pula) istrinya, pembawakayubakar.

5. Yang di lehernyaadatalidarisabut.

E. METODE PEMBELAJARAN
Ceramah, tanyajawab, diskusi
F. MEDIA, ALAT/BAHAN, SUMBER PEMBELAJARAN
1. Media: LCD, kartuayat
2. Alat/Bahan:spidol, kertas
3. SumberPembelajaran: bukusiswa,juzAmma, LKS
G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. PertemuanKesatu:
a. Pendahuluan/KegiatanAwal (10 menit)
 Guru mengucapkansalamdilanjutkanberdoabersama
 Guru memperkenalkandiridanmengenalpesertadidikmelaluiabsensi
 Guru mempersiapkanfisikdanpsikispesertadidikdenganmengajaksenamtangan
 Guru menjelaskantujuanmempelajarimaterisertakompetensi yang akandicapai
 Guru membentukkelompokbelajar (diskusi)
b. KegiatanInti (50 menit):
 Mengamati
 Pesertadidikmendengarpenjelasan guru tentangartinamasurat, jumlahayat,
sertatempatturunnya QS. Al-Lahab.

 Pesertadidikmenyimakkartuayat QS. Al-Lahabpadakertaskartonsertatayangan
LCD
 Menanya
 Melalui stimulus guru, pesertadidikbertanyatentanghal-hal yang
belumdifahamipada QS. Al-Lahab
 Pesertadidik/guru bertanyacaramelafalkan QS. AlLahabdenganbenardanfasih
 Eksplorasi/eksperimen (menggali/mengumpulkan data)
 Pesertadidikmelaluibelajarkelompokberlatihcaramembaca QS. Al-Lahab
yang benardanfasih
 Pesertadidikberlatihmembacaartinamasurat, jumlahayat, sertatempatturunnya
QS. Al-Lahab
 Mengasosiasi

 Antarpesertadidikmembetulkancaramembaca QS. Al-Lahab yang belumtepat
 Pesertadidikbelajarmenulis/merumuskantempatturunnyaayat, jumlahayat,
sertaartinamasurat
 Mengkomunikasikan
 Secarabergantian, pesertadidikmelafalkan QS. Al-Lahab di depankelas
 Peseradidikmempresentasikanhasildiskusitentangartinamasurat, jumlahayat,
sertatempatturunnyaayat.

c. Penutup (10 menit):
 Guru mengadakanrefleksihasilpembelajaran
 Guru bersamapesertadidikmenyimpulkanhasilpembelajaran
 Guru mengadakantestulis/lisan
 Guru memberikanpesan-pesan moral terkaitdenganmateriataupenanamansikap,
baik spiritual maupunsosial
 Guru menjelaskansecarasingkatmateri yang
akandipelajaripadapertemuanberikutnya
 Guru mengajakberdoadandiakhiridengansalam
H. PENILAIAN
1. teslisanbentuktanyajawab
a. apaartinamasurat Al-Lahab!?
b. sebutkanjumlahayat QS. Al-Lahab!
c. jelaskantempatturunnya QS. Al-Lahab!
Kuncijawabandanskor:
a. ........................................................
b. ........................................................
c. ........................................................
1. Performance kerjakelompok QS. Al-Lahab:
Aspek yang dinilai

No
Nama PD
Keaktifa Antusias Disiplin
n
1
Indra
2
3
1
2
dst

Syahrini

3

4

4


Penskoran:
Skor 4 jikakeaktifan, antusias, disiplinSANGAT BAIK
Skor 3 jikakeaktifan, antusias, disiplin BAIK
Skor 2 jikakeaktifan, antusias, disiplin CUKUP BAIK
Skor 1 jikakeaktifan, antusias, disiplin KURANG BAIK
Skorperolehan 6
Nilai =-------------------- x 4/100
Skormaksimal 12

Ket.
Nilai

Skor
3

2

11

3.66


Remid
i
tuntas

Mengetahui
Kepala MI...

..........................
Guru Mapel

...................

....................................