0.Pengumuman Lelang Rehab Pagar Dibelakang Hotel Cataleya

PEMERINTAH PROVINSI JAMBI

SEKRETARIAT DAERAH
Jalan Jend. A. Yani No. 1 Telanaipura Jambi  (0741) 65798

JAMBI
PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor : 03/ PAN.ASSET/ KONST.PASCA/10/2012
Panitia Pengadaan Barang/Jasa pada Biro Pengelolaan Asset dan Kekayaan Daerah Sekretariat Daerah Provinsi Jambi
Tahun Anggaran 2012 akan melaksanakan Pelelangan Umum dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan konstruksi
sebagai berikut :
1. Paket Pekerjaan
1.1. Nama paket pekerjaan
Rehab Pagar Dibelakang Hotel Cataleya
1.2. Lingkup pekerjaan
Cakupan Pekerjaan Rehab Pagar Dibelakang Hotel Cataleya adalah :
a. Pekerjaan Persiapan
b. Pekerjaan Tanah dan Pasir
c. Pekerjaan Pondasi dan Beton
d. Pekerjaan Pasangan dan Plesteran
e. Pekerjaan Pintu Teralis

f. Pekerjaan Pengecatan Dinding Pagar
g. Pekerjaan Peninggian Pagar
h. Pekerjaan Saluran Pembuangan Ke Parit Jalan
i. Kolam Tampungan Resapan Air
j. Pekerjaan Pondasi Dinding Resapan
1.3. Nilai total HPS
Rp. 114.670.000.- (seratus empat belas juta enam ratus tujuh puluh ribu rupiah). Termasuk PPn 10%
1.4. Sumber pendanaan
APBD Provinsi Jambi Tahun Anggaran 2012
2. Persyaratan Peserta
a. Memiliki Ijin Usaha Jasa Konstruksi
1. Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi (SIUJK)
2. Sertifikat Badan Usaha (SBU)
b. Memiliki Klasifikasi
Bidang
Sub Bidang
c. Memiliki Kualifikasi
Badan Usaha Kecil (BUK)

:

:

Arsitektural
Bangunan-Bangunan non Perumahan Lainnya Termasuk Perawatannya
(21005)

3. Pelaksanaan pengadaan
Tempat
Alamat

:
:

Biro Pengelolaan Asset dan Kekayaan Daerah Setda Prov Jambi
Jalan Jend. A. Yani No. 1 Telanaipura Jambi

4. Jadwal pelaksanaan pengadaan
No

Kegiatan


1.

Pendaftaran dan Pengambilan
Dokumen Pengadaan

2.

Pemberian Penjelasan

3.

Pemasukan Dokumen Penawaran

5.

Batas akhir pemasukan
dokumen penawaran
Pembukaan Dokumen Penawaran


6.

Evaluasi Penawaran

7.
8.

Penetapan Pemenang
Pengumuman Pemenang

9.

Masa Sanggah

10.

Penerbitan Surat Penunjukan
Penyedia Barang/Jasa
(bila tidak ada sanggahan banding)


4.

Hari/Tanggal
Kamis, 28 Juni 2012
s/d
Jumat, 06 Juli 2012
Rabu, 04 Juli 2012
Kamis, 05 Juli 2012
s/d
Selasa, 10 Juli 2012

Waktu
09.00 WIB s/d 14.00 WIB
10.00 WIB
09.00 WIB s/d 14.00 WIB

Selasa, 10 Juli 2012

10.00 WIB (Kotak Ditutup)


Selasa, 10 Juli 2012
Selasa, 10 Juli 2012
s/d
Jumat, 13 Juli 2012
Selasa, 17 Juli 2012
Rabu, 18 Juli 2012
Kamis, 19 Juli 2012
s/d
Rabu, 25 Juli 2012

10.15 WIB (Kotak Dibuka)

Jadwal Sewaktu-waktu dapat
berubah

Kamis, 26 Juli 2012

5. Pendaftaran sebagai peserta Pemilihan Langsung dengan Pasca Kualifikasi dilakukan secara langsung, pada jadwal,
tempat dan alamat yang ditetapkan.
6. Dokumen pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan, dan/atau softcopy.

7. Pendaftaran dan pengambilan dokumen pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur
utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan menunjukan kartu pengenal yang bersangkutan.
8. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil Dokumen Pengadaan.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Jambi, 28 Juni 2012
Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Ketua

WAHYUDI AS, SH
NIP. 19740211 200501 1 005