Pengukuran Daya Hambat Filtrat Kultur Bakteri Isolat Dari Blotong Tebu (Kode P2.7, P2.12, P2.16 Dan T2.8) Terhadap Pertumbuhan Jamur Candida Albicans ATCC l0231 Dan Kesetaraannya Dengan Ketokonazol - Ubaya Repository

ABSTRAK
Dari basil penelitian terdahulu tentang skrining awal daya antimikroba bakteri
isolat dari blotong tebu ( kode P dan T ), beberapa isolat dapat mengbambat
pertmnbuhan jamur Candida albicans ATCC 10231. Pada penelitian ini dilakukan
pengukuran diameter daecah bambatan dan kesetaraan daya antimikroba filtmt kultur
bakteri isolat P2.7, P2.12, P2.16 dan T2.8 terbadap pertumbuhan jamur Candida
albicans ATCC 10231 dengan Jarutan pem.banding ketolconazol .
Isolat dikulturkan pada 10 ml antibiotika medium m pada suhu 37 cc selama
24 jam untuk memperoleh pertumbuhan kemudian dibuat konsentrasi 5 o/o dalam
antibiotika medium ill dan di shaker selama 4 hari pada suhu kamar. Selanjutnya
dipusingkan dan difiltrasi dengan membmn filter 0,2 セ@ Pengukuran daya hambat
filtrat kultur bakteri isolat dilakukan dengan metode silinder cup.
Dari basil rata-rata pengukuran diameter daerah hambatan filtmt kultur
bakteri isolat P2.7, P2.12, P2.16 dan 1'2.8 diperoleh basil bertmut-turut, 9,60 mm ;
9,60 mm; 11,69 mm dan 10,28 mm serta kesetaraannya dengan larutan pembanding
ketokonazol62,77 f.J81ml ; 66.45 J.l8l'ml ; 97,23 J.l8{ml ; 76,46 f.J81ml .
Dari basil penelitian memmjukkan bahwa isolat P2.16 mempunyai daya
bambat terbesar terbadap pertumbuhan jamur Candida a lbicans ATCC 10231.

v


Dokumen yang terkait

Kurva Pertumbuhan dan Daya Hambat Supernatan Kultur Isolat Bakteri (Kode H4) Terhadap Pertumbuhan Escherichia coli serta Kesertaraanya Terhadap Kloramfenikol - Ubaya Repository

0 0 1

Kurva Pertumbuhan dan Daya Hambat Supernatan Kultur Isolat Bakteri (Kode H4) Terhadap Pertumbuhan Escherichia coli serta Kesertaraanya Terhadap Kloramfenikol - Ubaya Repository

0 0 1

Kurva Tumbuhan dan Daya Hambat Supernatan Kultur Isolat Bakteri (H4) Terhadap Pertumbuhan Staphylococcus aureus Serta Kesetaraannya Terhadap Kloramfenikol - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Antijamur Perasan Umbi Lapis Bawang Merah (Allium Copa L.) Terhadap Pertumbuhan Candida Albicans ATCC 10231 dan Kesetaraannya Dengan Ketokonazol. - Ubaya Repository

0 0 1

Uji Daya Hambat Jamu Keputihan Produk A,B dan C Terhadap Jamur Candida Albicans dan Kesetaraannya Dengan Ketokonazol. - Ubaya Repository

0 0 1

Pengukuran Daya Hambat Filtrat Kultur Bakteri Isolat Dari Blotong Tebu (Kode T2.3, T2.8, P2.7, Dan P2.13) Terhadap Pertumbuhan Eschericia Coli ATCC 15221 Dan Kesetaraannya Dengan Kloramfenikol - Ubaya Repository

0 0 1

Pengukuran Daya Hambat Filtrat Kultur Bakteri Isolat Dari Blotong Tebu Kode P2.7 : P2.12 Dan P2.16 Terhadap Pertumbuhan Bagillus Subtilis ATCC 6633 Dan Kesetaraannya Dengan Rifampicin Serta Skrining D - Ubaya Repository

0 0 2

Uji daya antimikroba ekstrak etanol saga (Abrus precatorius Linn) terhadap jamur candida albicans dan bakteri escherichia coli ATTC 35218 serta kesetaraannya dengan ketokonazol dan kloramfenikol - Ubaya Repository

1 6 1

Pengukuran Diameter Daerah Hambatan Dan Kesetaraan Daya Antimikroba Filtrat Kultur Bakteri Isolat Dari Blotong Tebu Kode P2.7, P2.12, P2.16 Dan T2.8 Terhadap Pertumbuhan Bakteri Sarcina lutea ATCC 934 - Ubaya Repository

0 2 1

Uji Daya Hambat Infusa Daun Dan Bunga Tanaman Pacar Air (Impatiens balsamina Linn) Pada Beberapa Konsentrasi Terhadap Jamur Candida Albicans Dan Kesetaraannya Dibandingkan Dengan Ketokonazol - Ubaya Repository

0 1 2