Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH PENGHINDARAN PAJAK TERHADAP NILAI
PERUSAHAAN DENGAN TRANSPARANSI SEBAGAI VARIABEL
MODERATING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR
YANG TERDAFTAR DI BEI

OLEH :

FRANDRIEK KENANGAN PUTRA ZEBUA
130503200

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI
DEPARTEMEN AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara


PERNYATAAN
Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya
bahwa skripsi saya yang berjudul “Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak
Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating
Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun
2013-2015"adalah benar hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas
akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara.
Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari lembaga, dan/atau saya
kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau dituliskan
sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.
Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam
skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan,
Januari 2017
Yang Membuat Pernyataan

Frandriek Kenangan Putra Zebua
NIM. 130503200


Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan Dengan
Transparansi Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur
Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan mengetahui bukti empiris
pengaruh penghindaran pajak terhadap nilai perusahaan dengan transparansi
sebagai variabel moderatingpada perusahaan manufakturyang terdaftar di Bursa
Efek Indonesia tahun 2013 hingga 2015.
Populasi penelitian ini sebanyak 149 perusahaan. Metode pengambilan
sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling, sehingga diperoleh 64
perusahaan sampel untuk 3 tahun pengamatan dengan 192 unit analisis. Data
penelitian diperoleh dari laporan tahunan dari perusahaan sampel yang diunduh
dari website BEI yaitu www.idx.co.id. Teknik analisis data yang digunakan
adalah analisis statistik deskriptif.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penghindaran pajak berpengaruh

negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. Transparansi tidak signifikan
dalam memoderasi hubungan antara penghindaran pajak terhadap nilai
perusahaan.

Kata Kunci : Penghindaran Pajak, Nilai Perusahaan, Transparansi

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
Effect of Company Size, Profitability, Solvability, and Firm Size Of Audit
Report Lag On Services Companies Listed on the Stock Exchange Year 20122015
This study aims to analyze and find empirical evidence of Tax Avoidance
influence on Corporate Value with Transparency as a moderating variable in the
manufacture companies listed in Indonesia Stock Exchange in 2013 to 2015.
The population of this study were 149 companies. The sampling method
used is purposive sampling method, so that the company obtained 64 samples to 3
years of observation (2013-2015) with 192 units of analysis. Data were obtained
from audited financial statements, the independent auditor's report, and the
annual reports of the companies sampled downloaded from the website of the
Stock Exchange that www.idx.co.id. Data analysis technique used is descriptive

statistical analysis.
The results of this study indicate that tax avoidance significant negative
effect on firm value. Transparency is not significant in moderating the
relationship between tax avoidance on firm value.
Keywords: tax avoidance, the value of the company, transparency.

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan
menyelesaikan

kekuatan
skripsi

serta

kemampuan


kepada

ini.

Skripsi

berjudul

ini

penulis

hingga

“Analisis

dapat

Pengaruh


Penghindaran Pajak terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi
sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar
di BEI Tahun 2013-2015" disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh
gelar Sarjana Ekonomi dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera
Utara.
Selama penulisan skripsi ini, penulis telah banyak menerima bimbingan,
saran, motivasi dan doa dari berbagai pihak. Oleh karena itu,pada kesempatan ini
penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak, yaitu :
1. Bapak Prof. Dr. Ramli, SE, MS selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara.
2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, S.E, MAFIS, Ak, CPA selaku
Ketua Departemen Akuntansi dan Bapak Drs. Hotmal Ja’far, MM, Ak.
selaku Sekretaris Departemen Akuntansi.
3. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si, Ak selaku Ketua Program Studi S1
Akuntansi dan Ibu Dra. Mutia Ismail, MM, Ak. selaku Sekretaris Program
Studi S1 Akuntansi.
4. Bapak Drs. Arifin Lubis, MM., Ak. selaku dosen pembimbing pada
penulisan skripsi ini, Bapak Drs. Hotmal Ja'far M.M., Ak., selaku dosen
penguji dan Bapak Abdillah Arif Nasution, SE, M.Si,Ak., selaku dosen

pembanding.
5. Seluruh dosen-dosen yang ada di Departemen Akuntansi. Terima kasih
untuk semua ilmu yang telah Bapak dan Ibu ajarkan kepada kami selama
menuntut ilmu di FEB USU.
6. Terima kasih untuk kedua orang tua penulis Bapak Sarozato Zebua dan
Ibu Masania Harefa untuk segala kasih sayang, motivasi, dan doa yang
mengiringi setiap langkah penulis. Untuk kakak dan adik-adik penulis,

Universitas Sumatera Utara

K’Ina Gisella, K’Suka, Bg Tole, Bg Man, Bg Sony, K’Tenun. Terima
kasih untuk doa dan motivasi selama ini. Untuk keponakan, Gisella,
Angga, dan Airin.
7. Untuk sahabat-sahabat seperjuangan, Bani, Nita, Patar, Intan, Diva, Viki,
Stephanie, Willy, terima kasih untuk semua dukungan, bantuan dan
motivasi selama ini.
8. Buat keluarga, Tante Upik, Tante Felix, Agusman, serta sanak keluarga
lainnya yang telah memberikan dukungan doa kepada saya selama
menyelesaikan studi di Departemen Akuntansi FEB USU
Akhir kata, peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih memiliki kekurangan,

untuk itu peneliti mengharapkan masukan dan saran untuk kesempurnaan skripsi
ini. Semoga skripsi ini dapat membawa manfaat bagi kita semua. Terima kasih.

Medan, Januari 2017

Frandriek Kenangan Putra Zebua
NIM. 130503200

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

HALAMAN
PERNYATAAN ............................................................................................
i
ABSTRAK ....................................................................................................
ii
ABSTRACK .................................................................................................
iii
KATA PENGANTAR ..................................................................................

iv
DAFTAR ISI .................................................................................................
vi
DAFTAR TABEL ........................................................................................
ix
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................
x
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................
xi
BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang ....................................................................
1.2. Perumusan Masalah ............................................................
1.3. Tujuan Penelitian .................................................................
1.4. Manfaat Penelitian ...............................................................
TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Landasan Teori .....................................................................

2.1.1
Teori Keagenan (Agency Theory) ..........................
2.1.2
Teori Sinyal (Signalling Theory) ..........................
2.1.3
Manajemen Pajak ...................................................
2.1.4
Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) ....................
2.1.5
Nilai Perusahaan ....................................................
2.1.6
Transparansi ...........................................................
2.2. Penelitian Terdahulu ............................................................
2.3. Kerangka Konseptual ..........................................................
2.4. Hipotesis...............................................................................
2.4.1
Pengaruh Penghindaran Pajak terhadap Nilai
Perusahaan .............................................................
2.4.2
Pengaruh Transparansi terhadap Hubungan

antara Penghindaran Pajak dengan Nilai
Perusahaan .............................................................

BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1. Jenis Penelitian ....................................................................
3.2. Populasi dan Sampel Penelitian ..........................................
3.3. Jenis dan Sumber Data .........................................................
3.4. Metode Pengumpulan Data ..................................................
3.5. Defenisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian .
3.5.1 Variabel Dependen ...................................................
3.5.2 Variabel Independen ................................................

1
9
9
10

11
11
14
16
18
21
22
24
26
27
27

29

31
31
33
33
34
34
35

Universitas Sumatera Utara

3.6

3.5.3 Variabel Pemoderasi ................................................
Teknik Analisis Data ............................................................
3.6.1 Uji Statistik Deskriptif .............................................
3.6.2 Uji Asumsi Klasik ....................................................
3.6.2.1 Uji Normalitas .........................................
3.6.2.2 Uji Multikolinearitas ................................
3.6.2.3 Uji Heteroskedastisitas ............................
3.6.2.4 Uji Autokorelasi.......................................
3.6.3 Analisis Regresi........................................................
3.6.4 Pengujian Hipotesis .................................................
3.6.4.1 Uji Koefisien Determinasi .......................
3.6.4.2 Uji Signifikan Parameter Individual (Uji t)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1. Analisis Statistik Deskriptif .................................................
4.2. Uji Asumsi Klasik ................................................................
4.2.1 Uji Asumsi Normalitas .............................................
4.2.2 Uji Heteroskedastisitas .............................................
4.2.3 Uji Autokorelasi .......................................................
4.3 Analisis Koefisien Determinasi ...........................................
4.4 Analisis Regresi Linier Sederhana dan Uji t ........................
4.5 Uji Signifikansi Variabel Moderating ..................................
BAB V

36
38
38
38
39
40
41
42
42
42
43
44

45
46
46
49
50
50
51
53

KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan……. .................................................................
5.2 Saran …………. .................................................................

54
55

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................
LAMPIRAN ..................................................................................................

56
59

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

No. Tabel

Judul

Halaman

1.1.

Realisasi Penerimaan Negara (Milyaran Rupiah) 2012-201..........

2

2.1

Pengukuran Penghindaran Pajak....................................................

20

2.2

Ringkasan Penelitian Terdahulu………….....................................

24

3.1

Proses Seleksi Sampel Berdasarkan Kriteria……………………..

32

3.2

Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel…………………..

37

4.1

Statistik Deskriptif …………………………………………….....

45

4.2

Uji Normalitas dengan Uji Kolmogorov-Smirnov……………….

46

4.3

Uji Normalitas setelah Data Ekstrim/Outlier Dieliminasi………..

48

4.4

Uji Autokorelasi dengan Uji Durbin-Watson…………………….

50

4.5

Koefisien Determinasi…………………………………………....

51

4.6

Uji Signifikansi Pengaruh Parsial………………………………..

51

4.7

Uji Signifikansi Variabel Moderating …………………………..

53

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar

Judul

Halaman

2.1.

Kerangka Konseptual..................................................................

27

4.1.

Uji Normalitas dengan Pendekatan Normal Probability Plot….

48

4.2

Uji Heteroskedastisitas………………………………………...

49

4.3

Menghitung t tabel dengan rumus TINV ……………………..

52

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

No. Lampiran

Judul

Halaman

Lampiran 1

Sampel & Populasi Penelitian Penelitian...................................... 59

Lampiran 2

Tabulasi Cash ETR Perusahaan Manufaktur……………………. 64

Lampiran 3

Tabulasi Tobin’s Q Perusahaan Manufaktur……………………. 66

Lampiran 4

Tabulasi Voluntary Disclosure Perusahaan Manufaktur…………68

Lampiran 5

Statistik Deskriptif, Uji Asumsi Klasik, Uji Regresi……………. 70

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

14 100 89

Pengaruh Nilai Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Earning Response Coefficient dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 12

Pengaruh Nilai Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Earning Response Coefficient dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 2

Pengaruh Nilai Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Earning Response Coefficient dengan Ukuran Perusahaan sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 1 6

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 2

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 10

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 20

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 1 3

Analisis Pengaruh Penghindaran Pajak Terhadap Nilai Perusahaan dengan Transparansi Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

0 0 17

PENGARUH PENGHINDARAN PAJAK TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN TRANSPARANSI PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN2012

0 1 16