HUBUNGAN ANTARA RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA Hubungan antara Rasa Humor dengan Stress Kerja pada Wanita Pekerja.

HUBUNGAN ANTARA RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA
PADA WANITA BEKERJA

SKRIPSI
Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
dalam Mencapai Derajat Sarjana (S-1) Psikologi

Diajukan Oleh :

FATIMAH KARIMAH
F 100 060 031

FAKULTAS PSIKOLOGI
i

UNIVERSITAS MUHAMMADIAH SURAKARTA
2011
HUBUNGAN ANTARA RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA
PADA WANITA BEKERJA

Skripsi


Diajukan kepada Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh
Derajat Sarjana S-1 Psikologi

Diajukan Oleh :
FATIMAH KARIMAH
F 100 060 031

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMADIYAH SURAKARTA
ii

2011
HUBUNGAN ANTARA RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA
PADA WANITA BEKERJA

Disusun oleh:
Fatimah Karimah
F 100 060 031


Pada Tanggal 27 September 2011
Telah disetujui untuk dipertahankan
di depan Dewan Penguji oleh :
Pembimbing

(Dr. Moordiningsih, Msi, Psi)

iii

HUBUNGAN ANTARA RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA
PADA WANITA BEKERJA

Yang dipersiapkan dan disusun oleh :

Fatimah Karimah
F 100 060 031
Telah dipertahankan di depan dewan penguji
Pada tanggal, 4 Oktober 2011
dan dinyatakan telah memenuhi syarat


Penguji utama
______________

Dr. Moordiningsih, M .Si, Psi

Penguji pendamping I
Setiyo Purwanto, S.Psi, M.Si

______________

Penguji pendamping II
______________

Dra. Zahrotul Uyun, M.Si

Surakarta, ______________2011
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Fakultas Psikologi
Dekan,


(Susatyo Yuwono, S.Psi, M.Si, Psi)
iv

SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang
sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau
diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah ini, dan
disebutkan dalam daftar pustaka.

Saya juga menyatakan bahwa hasil karya ini adalah benar-benar karya saya pribadi,
sama sekali tidak melakukan plagiat ataupun meminta jasa pembuatan skripsi dari pihak
lain.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan segala kesungguhan. Apabila di lain
waktu ditemukan hal- hal yang bertentangan dengan pernyataan saya, maka saya
bersedia menerima konsekuensinya. Surat Pernyataan ini merupakan bentuk tanggung
jawab moral saya sebagai penulis/peneliti kepada Tuhan Yang Maha Esa.


Surakarta,

2011

Yang menyatakan

Fatimah Karimah
F 100 060 031

v

HALAMAN MOTTO

Barangsiapa menempuh jalan untuk mancari ilmu
maka Allah akan memudahkan padanya jalan menuju Surga
(H .R M uslim)

Tidak ada kata-kata “percuma” atau “sia-sia” dalam
berusaha karena Allah

(U nknown Author)

vi

HALAMAN PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya ini untuk :
Kedua orang tua ku yang senantiasa mencurahkan kasih sayang dan mengiringi langkahku dengan
untaian doa
dan suamiku tersayang yang selalu memberikan semangat penuh doa dan cinta
serta kakak dan adikku M uza, Hodijah, dan Hana

vii

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT dengan segala
rahmat, hidayah dan kemurahan-Nya sehingga penulis dapat menyusun dan
menyelesaikan karya sederhana ini. Satu


hal

yang

penulis

sadari,

bahwa

terselesaikannya penulisan skripsi ini, tentunya tidak lepa s dari bantuan berbagai
pihak, untuk itu dengan segala kerendahan hati dan penghargaan yang tulus, penulis
mengucapkan terimakasih yang tiada terhingga kepada :
1.

Bapak Susatyo Yuwono, M.Si, Psi, selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

2. Ibu Dr. Moordiningsih, M.Si, Psi, selaku Pembimbing skripsi sekaligus sebagai
Penguji yang telah memberikan pengarahan, saran serta petunjuk dalam

penyusunan skripsi ini dengan penuh kesabaran.
3.

Bapak Setiyo Purwanto, S.Psi, M.Si, selaku penguji pendamping I yang telah
memberikan masukan, saran bagi perbaikan skripsi yang penulis susun.

4.

Ibu Dra. Zahrotul Uyun, M.Si penguji pendamping II yang telah memberikan
saran, petunjuk dan nasehat.

5.

Ibu Dra. Yuliani Prasetyaningrum, M.Si selaku dosen PA yang selama ini
senantiasa memantau perkembangan prestasi penulis selama menuntut ilmu di
Fakultas Psikologi UMS.

viii

6.


Seluruh staf pengajar dan tata usaha Fakultas Psikologi yang telah memberikan
ilmu dan kemudahan dalam proses penyusunan skripsi ini.

7.

Kepada direktur CV.Rima Mitra Keluarga dan segenap anggota yang telah
memberikan bantuannya pada penulis sehingga akhirnya skripsi ini dapat selesai.
Semoga Allah membalas segala kebaikan kalian.

8.

Kedua orang tuaku yang tidak pernah bosan mendoakan Penulis hingga penulis
dapat menyelesaikan studi di Fakultas Psikologi UMS.

9.

Suami tercinta, yang selalu setia mendampingi penulis. Terima kasih banyak
untuk semangat, dukungan, kesabaran, do’a dan cintanya selama ini.


10. Sahabat-sahabatku Citra, Retno, Hoho yang selalu memberikan warna -warni
dalam masa- masa kuliah. Terima kasih atas pengalaman dan kenangan yang kita
lalui bersama.
11. Rekan-rekan psikologi UMS “06 serta semua pihak yang telah membantu yang
tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Terima kasih atas inspirasi, semangat
dan dukungannya yang telah diberikan.
Penulis hanya bisa mengucapkan banyak terimakasih, semoga amal dan
kebaikannya mendapat balasan yang setimpal dari Allah SWT.
Penulis menyadari bahwa apa yang telah penulis susun ini masih banyak
kekurangan, namun demikian, penulis berharap semoga karya ini dapat bermanfaat
bagi kita semua .
Surakarta, 4 Oktober 2011
Penulis

ix

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN SAMPUL DEPAN………………………………………….......


i

HALAMAN JUDUL………………………………………………………….

ii

HALAMAN PERSETUJUAN………………………………………………..

iii

HALAMAN PENGESAHAN………………………………………………..

iv

SURAT PERNYATAAN……………………………………………………..

v

HALAMAN MOTTO…………………………………………………………

vi

HALAMAN PERSEMBAHAN………………………………………………

vii

KATA PENGANTAR…………………………………………………………

viii

DAFTAR ISI…………………………………………………………………..

x

DAFTAR TABEL……………………………………………………………..

xiv

ABSTRAKSI………………………………………………………………….

xv

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah………………………………………………..

1

B. Tujuan Penelitian……………………………………………………….

9

C. Manfaat Penelitian……………………………………………………..

9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Stres Kerja………………………………………………………….…

10

1. Pengertian Stres Kerja…………………………………………….

10

2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Stres Kerja…………………..

11

3. Aspek-Aspek Stres Kerja………………………………………….

13

4. Gejala-Gejala Stres Kerja………………………………………….

15

x

5. Dampak Stres Kerja……………………………………………….

18

B. Rasa Humor……………………………………………………………

20

1. Pengertian Rasa Humor……………………………………………

20

2. Aspek-Aspek Rasa Humor………………………………………...

21

3. Karakteristik Kepribadian Orang yang Memiliki Rasa Humor…...

22

C. Wanita Bekerja…………………………………………………………

24

D. Hubungan Antara Rasa Humor Dengan Stres Kerja Pada Wanita
Bekerja………………………………………………………...............

24

E. Hipotesis……………………………………………………………….

27

BAB III METODE PENELITIAN
A. Identifikasi Variabel Penelitian……………………………………….

28

B. Definisi Operasional Variabel Penelitian……………………………..

29

C. Subjek Penelitian……………………………………………………...

30

1. Populasi……………………………………………………………

30

2. Sampel……………………………………………………………..

30

3. Teknik Sampling…………………………………………………..

31

D. Alat Pengumpulan Data………………………………........................

31

E. Validitas dan Reliabilitas……………………………………………..

34

F. Metode Analisis Data………………………………….......................

36

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Persiapan Penelitian………………………………………………….

39

1. Orientasi Kancah Penelitian……………………………………..

39

2. Penyusunan Alat Pengumpul Data………………………………

40

B. Pelaksanaan Penelitian……………………………………………….

43

xi

1. Penentuan Subjek Penelitian……………………………………..

43

2. Pelaksanaan Penelitian……………………………………………

43

3. Pelaksanaan Skoring Uji Validitas……………………………….

44

4. Perhitungan Validitas dan Reliabilitas…………………………...

44

5. Pelaksanaan Skoring Uji Hipotesis……………………………….

46

C. Analisis Data………………………………………………………….

47

1. Uji Asumsi………………………………………………………...

47

2. Uji Hipotesis………………………………………………………

47

3. Kategorisasi……………………………………………………….

48

4. Sumbangan Efektif……………………………………………….

49

5. Tabulasi Silang……………………………………………………

50

6. Hasil Analisis Stepwise (Regresi) ....................................................

57

D. Pembahasan……………………………………………………………

58

BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan…………………………………………………………….

63

B. Saran…………………………………………………………………...

64

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………….

66

LAMPIRAN…………………………………………………………………

69

xii

DAFTAR TABEL
Tabel

Halaman

1. Blue Print skala Rasa Humor …………………………………………….

33

2. Blue Print skala Stres Kerja ……………………………………………...

34

3. Sebaran Aitem Skala Rasa Humor……………………………………….

41

4. Sebaran Aitem Skala Stres Kerja…………………………………………

42

5. Sebaran Aitem Skala Rasa Humor yang Valid dan Gugur……………….

45

6. Sebaran Aitem Skala Stres Kerja yang Valid dan Gugur………………...

46

7. Rangkuman Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas………………………….

46

8. Frekuensi dan Presentase Skala Rasa Humor……………………………..

48

9. Frekuensi dan Presentase Skala Stres Kerja………………………………

49

10. Rangkuman Hasil Uji Asumsi dan Uji Hipotesis……………………….

49

11.Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Rasa Humor Ditinjau dari Usia…

50

12. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Rasa Humor Ditinjau dari Usia
Pernikahan……………………………………………………………….

51

13. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Rasa Humor Ditinjau dari Jumlah
Anak……………………………………………………………………

51

14. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Rasa Humor Ditinjau dari Jumlah
Pembantu Rumah Tangga……………………………………………….

52

15. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Stres Kerja Ditinjau dari Usia….

53

16. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Stres Kerja Ditinjau dari Usia
Pernikahan……………………………………………………………….

54

17. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Stres Kerja Ditinjau dari Jumlah Anak 55
xiii

18. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Stres Kerja Ditinjau dari Jumlah
Pembantu Rumah Tangga………………………………………………..

55

19. Kategorisasi Frekuensi dan Presentase Stres Kerja Ditinjau dari Rasa Humor

56

20. Rangkuman Hasil Analisis Stepwise (Regresi)…………………………..

57

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

Halaman

A. Data Butir dan Hasil Perhitungan Validitas-Reliabilitas Skala Rasa Humor
B. Data Butir dan Hasil Perhitungan Validitas-Reliabilitas Skala Stres Kerja
C. Uji Asumsi Normalitas Sebaran dan Linieritas Hubungan
D. Hasil Analisis Product Moment
E. Kurva Kategorisasi
F. Hasil Cross Tabulasi
G. Skala Penelitian
H. Surat Ijin Penelitian dan Surat Bukti Penelitian

xv

ABSTRAK
HUBUNGAN ANTAR A RASA HUMOR DENGAN STRES KERJA
PADA WANITA BEKERJA
Fatimah Karimah
Moordiningsih
Kondisi perekonomian yang belum optimal memaksa para wanita yang sudah
berkeluarga untuk bekerja di luar rumah. Keadaan ini menciptakan peran ganda yang
menimbulkan konflik sehingga memicu timbulnya stres kerja. Munculnya stres kerja
berkaitan dengan lingkungan, penampilan kerja dan karakteristik kepribadian
individu yang salah satunya adalah peka terhadap humor. Sehingga diharapkan para
wanita bekerja memiliki rasa humor yang tinggi agar dapat memperoleh reaksi yang
lebih menyenangkan dan dapat lebih mengatasi stres dalam dirinya. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui : 1).Hubungan antara rasa humor dengan stres kerja
pada wanita bekerja, 2).Sejauh mana peranan rasa humor terhadap stres kerja pada
wanita bekerja. 3)Untuk mengetahui tingkat rasa humor dan stres kerja pada wanita
bekerja. 4)Untuk mengetahui aspek rasa humor yang paling tinggi korelasinya
dengan stres kerja pada wanita bekerja. Hipotesis yang diajukan ada hubungan
negatif antara rasahumordenganstreskerja.
Subjek penelitian adalah wanita bekerja di CV. Rima Mitra Keluarga
Bandung yang berjumlah 50 orang, dengan karakterisitik sebagai berikut : 1). Usia
23-49 tahun, 2). Telah menikah, 3). Mempunyai anak, 4). Tinggal bersama suami
dalam 1 rumah. Teknik pengambilan sampel purposive non random sampling.
Metode pengumpulan data menggunakan skala rasa humor dan skala stres kerja.
Teknik analisis data menggunakan korelasi product moment.
Berdasarkan hasil perhitungan teknik analisis product moment Pearson
diperoleh nilai koefisien korelasi (rxy) sebesar = -0,568, p = 0,000 (p < 0,01). Hasil
ini menunjukkan ada korelasi negatif yang sangat signifikan antara rasa humor
dengan stres kerja. Semakin tinggi rasa humor maka semakin rendah stres kerja pada
subjek penelitian. Sebaliknya semakin rendah rasa humor maka semakin tinggi stres
kerja pada subjek penelitian. Sumbangan efektif rasa humor terhadap stres kerja
sebesar = 32,2% artinya masih terdapat 67,8% faktor- faktor lain yang mempengaruhi
stres kerja selain rasa humor diantaranya faktor-faktor yang berkaitan dengan tuga s,
hubungan pribadi di tempat kerja, lingkungan sosial budaya.
Berdasarkan kategorisasi diketahui rasa humor tergolong sedang, ditunjukkan
dengan nilai mean empirik (ME) = 51,82 dan mean hipotetik (MH) = 55, dengan
standar deviasi hipotetik = 14. Stres kerja pada subjek penelitian tergolong sedang,
xvi

ditunjukkan dengan nilai mean empirik (ME) sebesar 91,44 dan mean hipotetik (MH)
= 87,5, dengan standar deviasi hipotetik = 13,5
Berdasarkan uraian di atas maka dapat diambil kesimpulan ada korelasi
negatif yang sangat signifikan antara rasa humor dengan stres kerja. Semakin tinggi
rasa humor maka semakin rendah stres kerja pada subjek penelitian. Sebaliknya
semakin rendah rasa humor maka semakin tinggi stres kerja pada subjek penelitian.

xvii