PELAKSANAAN ASURANSI TAKAFUL UNTUK JAMINAN PEMBELIAN RUMAH DI PT. BANK MUAMALAT INDONESIA OLEH PT. ASURANSI TAKAFUL KELUARGA DIKAITKAN DENGAN FATWA DEWAN SYARIAH NASIONAL MAJELIS ULAMA INDONES.

PELAKSANAAN ASURANSI TAKAFUL UNTUK JAMINAN PEMBELIAN
RUMAH DI PT. BANK MUAMALAT INDONESIA OLEH PT. ASURANSI
TAKAFUL KELUARGA DIKAITKAN DENGAN FATWA DEWAN
SYARI’AH NASIONAL MAJELIS ULAMA INDONESIA NOMOR 21/
DSN-MUI/X/2001 TENTANG PEDOMAN UMUM ASURANSI SYARI’AH
Muhammad Irsyad Wijaya
110110070090
ABSTRAK
Asuransi takaful keluarga untuk pembiayaan pembelian rumah di
Bank Muamalat Indonesia dalam pelaksanaannya menggunakan konsep
ta’awun, yang berarti perjanjian untuk saling tolong menolong antara
semua pihak, baik antara peserta asuransi maupun antara peserta
asuransi dengan perusahaan asuransi atau penanggung resiko. Bentuk
tolong menolong tersebut dijabarkan dalam suatu akad yang terkenal
dengan akad yang sesuai dengan syari’ah yaitu akad yang tidak
mengandung unsur “magrib”. Permasalahan hukum yang akan penulis kaji
dalam skripsi ini adalah mengenai praktik pelaksanaan dalam pembiayaan
pembelian rumah oleh Bank Muamalat dan pengelolaan premi asuransi
takaful keluaga untuk pembelian rumah di bank muamalat berdasarkan
Fatwa Dewan Syari’ah Nasional Majelis Ulama Indonesia Nomor 21/DSNMUI/X/2001 tentang Pedoman Asuransi Syari’ah.
Penulisan hukum ini menggunakan metode pendekatan yuridis

normatif yaitu melakukan inventarisasi hukum positif yang berkaitan
dengan efektifitas peraturan perundang-undangan. Spesifikasi penelitian
bersifat deskriptif analitis, yaitu menggambarkan dan menganalisis
permasalahan dikaitkan peraturan perundang-undangan yang relevan.
Praktik pelaksanaan dalam pembiayaan pembelian rumah oleh Bank
Muamalat menggunakan akad murabahah dan musyarakah, dimana
dalam pelaksanaan pembiayaannya dimulai dengan beberapa tahapan,
antara lain tahap pelaksanaan produk pembiayaan untuk pembelian
rumah serta tahap dari hasil pelaksanaan. Tahap pelaksanaan produk
pembiayaan, meliputi permohonan pembiayaan, pengumpulan data serta
investigasi, analisis pembiayaan, persetujuan pembiayaan, pengumpulan
data tambahan, pengikatan, pencairan dan monitoring, sedangkan pada
tahap hasil pelaksanaan, meliputi analisa produk dan pertumbuhannya,
laporan dan penanganan pembiayaan yang bermasalah. Pengelolaan
premi pada Asuransi Takaful Keluarga untuk pembelian rumah di Bank
Muamalat berdasarkan Fatwa Dewan Syari’ah Nasional Majelis Ulama
Indonesia Nomor 21/DSN-MUI/X/2001 tentang Pedoman Asuransi
Syari’ah, yaitu dapat dilihat dari cara mengelola premi tersebut, dimana
PT. Asuransi Takaful Keluarga menggunakan prinsip bagi hasil, tidak ada
unsur “magib”, karena operasionalisasi Asuransi Takaful Keluarga pada

prinsipnya, dilakukan dengan cara peserta menabung (saving) untuk
perlindungan bila terjadi kecelakaan, meninggal dunia dan sebagainya.

i

IMPLEMENTATION OF TAKAFUL INSURANCE TO GUARANTEE THE
PURCHASE OF A HOME IN PT BANK MUAMALAT INDONESIA BY PT
ASURANSI TAKAFUL FAMILY ASSOCIATED WITH THE RELIGIOUS
ADVICES COMMISSTION OF THE COUNCIL SYARI’AH NATIONAL
MAJELIS ULAMA INDONESIA NUMBER 21/DSN-MUI/X/2001 ON
GUIDELINES FOR COMMON INSURANCE SYARI’AH

Muhammad Irsyad Wijaya
110110070090
ABSTRACT

Insurance takaful family to finance the purchase of a house in Bank
Muamalat Indonesia in practice means of the concepts ta’awun, which
means a treaty for mutual please help between all parties, either between
participants insurance and among participants insurance with an insurer or

underwriter risk. The form of please help is elaborated in a calneh noted
for its calneh in accordance with syari’ah, namely calneh that does not
contain a “magrib”. Legal issues will be the author of the plan in a thesis it
is about practices of execution in financing for the purchase of a house by
Bank Muamalat and management insurance premiums takaful keluaga for
the purchase of a house in Bank Muamalat based on Religious Advices
Commisstion of the Council Syari’ah National Majelis Ulama Indonesia
Number 21/DSN-MUI/X/2001 on Guidelines for Insurance Syari’ah.
The writing of this law in a juridical normative approach is to do
inventorying positive law pertaining to the effectiveness of the legislation.
Specifications analytical, research descriptive in nature which is describe
and analyzing problems associated legislations which are relevant.
Practices of execution in financing for the purchase of a house by
Bank Muamalat using contract murabahah and musyarakah, where in the
implementation of its financing begins with some stages, among others the
implementation stage products financing for the purchase of the house
and the implementation of a stage of the result. The product of financing,
the implementation stage covering the request of financing, the collection
of data and the investigation, analysis of financing, approval of the
financing, the collection of additional data, fastening, thawing and

monitoring, meanwhile the result of implementation, covering analysis of
growth is, products and reports and handling of financing that was in
trouble. The management of a premium on insurance takaful the family for
the purchase of a house in Bank Muamalat based on Religious Advices
Commisstion of the Council Syari’ah National Majelis Ulama Indonesia
Number 21/DSN-MUI/X/2001 on Guidelines for Insurance Syari’ah, such
as can be seen from the way of administering premium, where PT.
Insurance Takaful the Family using the principle, for the results of there is
no element “magib”, because takaful insurance operation of the family in
principle, done by means of participants saving (saving) for protection in
case there is an accident, died and so on.
ii