PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE SISWA KELAS V SD NEGERI SUMURAGUNG II SEMESTER I

PROPOSAL
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
1. JUDUL PENELITIAN
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE
SISWA KELAS V SD NEGERI SUMURAGUNG II SEMESTER I TAHUN PELAJARAN
2010/2011
2. LATAR BELAKANG MASALAH
-

Pembelajaran Bahasa Indonesia menyusun paragraf merupakan pembelajaran ynag
sangat penting.

-

Rendahnya minat belajar siswa kelas V dalam menyusun paragraf melalui gambar

-

Belum banyak guru yang melakukan penelitian mengenai penyusunan paragraf
melalui strategi picture and picture.


3. RUMUSAN MASALAH
Bagaimanakah prestasi belajar siswa setelah mengikuti pembelajaran melalui strategi
picture and picture dalam menyusun paragraf, sehingga menjadi pembelajaran yang
aktif, kreatif, inovatif, efektif, dan menyenangkan.
4. CARA PEMECAHAN MASALAH
Selama ini pembelajaran keterampilan menulis dirasakan tidak menarik oleh sebagian
siswa kelas V. Berdasarkan pengamatan peneliti, masalah tersebut terjadi karena strategi
pembelajarannya tidak menarik bagi siswa, karena pembelajarannya menggunakan
strategi konvensional. Salah satu bentuk konvensional tersebut yaitu sekedar memberi
tugas siswa menulis teks. Untuk mengatasi kebosanan tersebut dan menarik minat
siswa, peneliti menyajikan gambar-gambar menarik yang bisa merangsang potensi
bahasa tulis siswa keluar.
5. TUJUAN PENELITIAN DAN MANFAAT PENELITIAN

Meningkatkan prestasi belajar siswa setelah mengikuti pembelajaran melalui strategi
picture and picture dalam menyusun paragraf, sehingga menjadi pembelajaran yang
aktif, kreatif, inovatif, efektif dan menyenangkan.

6. KERANGKA TEORITIS DAN HIPOTESIS
a. Pembelajaran keterampilan menulis karangan.

Pembelajaran keterampilan menulis merupakan bagian dari pembelajaran
keterampilan berbahasa.
Menurut Chaer (2005:35) ada empat aspek keterampilan berbahasa, yaitu
menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.
Keterampilan menyimak dan membaca merupakan keteramplan reseptif, karena itu
kedua keterampilan ini relatif lebih mudah dikuasai siswa. Sedangkan keterampilan
berbircara dan menulis merupakan keterampilan yang bersifat produktif. Karena itu,
keterampilan ini relatif lebih sulit dikuasai siswa dibanding keterampilan berbahasa
lainnya.
Pembelajaran keterampilan menulis di kelas siswa sekolah dasar berorientasi pada
upaya untuk mengeksplorasi potensi bahasa yang ada pada siswa. Pada prinsipnya,
dalam otak siswa telah terdapat piranti bahasa yang mempunyai potensi untuk
berkembang. Adanya kesempatan dan ketepatan pembelajaran menjadikan potensi
bahasa yang ada pada siswa bisa berkembang maksimal.
Kemampuan perkembangan potensi bahsa siswa salah satu yang mempengaruhinya
yaitu guru mata pelajaran bahasa dalam proses pembelajaran.
Menurut Keraf (2000:13) langkah-langkah pembelajaran mengarang meliputi: 1)
menentukan topik (subtopik), 2) menyusun kerangka, 3) Mengembangkan setiap
gagasan menjadi sebuah paragraf, 4) Merevisi, 5) mengedit, 6) Publikasi/sharing.
b. Pembelajaran picture and picture

Banyak teknik pembelajaran bisa diterapkan guru di kelas. Ketepatan pemilihan
strategi pembelajaran diharapkan diharapkan dapat menjadikan suasana
pembelajaran menjadi lebih menarik, yang pada akhirnya diharapkan dapat
meningkatkan prestasi belajar siswa.

Setelah satu strategi pembelajaran yang dapat diterapkan yaitu strategi picture and
picture.
Menurut Sumadi (2005:15) pembelajaran picture and picture adalah pembelajaran
yang menyajikan sejumlah gambar dengan beragam kegiatan yang bertopik sama.
Siswa disuruh menulis karangan berdasarkan gambar tersebut.

7. RENCANA PENELITIAN
. 1.Setting Penelitian
Penelitian tindakan kelas akan diadakan di SDN Sumuragung 2 Kecamatan Sumberrejo
Kabupaten Bojonegoro dengan jumlah peserta didik 84 orang yang diasuh oleh 8 guru
dengan suasana sekolah sangat konduksif.
Subyek Penelitian
Subyek yang akan dilakukan penelitian adalah Kelas V semester I tahun pelajaran
2010/2011 dengan jumlah peserta didik 14 orang yang terdiri 5 putra dan 9 putri.


2. Variabel penelitian :
a. Variabel I : Strategi Pembelajaran Picture and Picture
b. Variabel II : Peningkatan hasil belajar menyusun paragraf kelas V.

3. Rencana Tindakan :
a. Perencanaan
Pada tahap ini, peneliti akan melakukan tindakan sebagai berikut :
1. Menentukan SK dan KD yang terkait dengan materi bangun ruang.
2. Menentukan strategi dan membuat RPP dengan KD tentang bangun ruang.
3. Membuat media pembelajaran.
4. Membuat Lembar kerja siswa
5. Membuat Lembar observasi
6. Membuat lembar pengamatan
7. Membuat rubrik penilaian

8. Membuat jadwal penelitian
9. Membuat format-format penilaian
10. Mempersiapkan kelas penelitian

a. Implementasi Tindakan

Pada tahap ini, peneliti akan menampilkan pembelajaran yang tertulis pada RPP. Adapun
kegiatan pembelajarannya adalah sebagai berikut.
1. Kegiatan Pendahuluan
2. Kegiatan inti
3. Kegiatan Penutup

b. Observasi dan interpretasi
Pada tahap ini, peneliti dibantu oleh seorang teman seprofesi untuk melakukan
pengamatan pembelajaran pada setiap siklus. Pengamatan akan diberi lembar pengamatan
yang menguraikan

hasil pengamatannya. Setelah selesai pembelajaran, peneliti juga

memberikan angket kepada siswa untuk dijawab sesuai dengan pendapat masing-masing
siswa.

c. Analisis dan Refleksi
Pada tahap ini, peneliti akan melihat lembar kerja siswa, lembar angket dan lembar
observasi serta temuan lapangan. Data tersebut akan ditabulasi, dianalisis dan disimpulkan
apakah pembelajaran pada siklus 1 sukses atau tidak. Bila hasil pemebelajaran belum

memenuhi kriteria keberhasilan penelitian, maka pemebelajaran akan ditindak lanjuti pada
siklus berikutnya.

4. Data dan cara pengumpulannya.
- Data siswa kelas V SDN Sumuragung II ;

-Teknik/ cara pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan cara :

a. Lembar kerja siswa terkait dengan penerapan strategi pembelajaran picture and picture.
b. Hasil tes peserta didik terkait dengan materi menyusun paragraf.
c. Lembar observasi dari teman sejawat terkait dengan kegiatan pembelajaran.
d. Catatan lapangan dari temuan-temuan peneliti selama proses pembelajaran.

5. Tim peneliti dan tugasnya
No

Nama

Tugas


1.

Mustami

Observer/ Peneliti

2.

Lilik Sulistyowati

Kolabolator

8. JADWAL PENELITIAN
NO Kegiatan Penelitian

Februari
1

1.


2.

3

April

4 1 2 3 4 1 2 3 4

Persiapan dan perencanaan
a.menentukan SK/KD

X

b.membuat RPP

X

c. membuat LK

X


d. membuat lembar observasi

X

e.membuat angket

X

f. membuat format penilaian

X

g. membuat rubric penilaian

X

Pelaksanaan Siklus 1
a.Pelaksanaan tindakan dan
Pengamatan


3

2

Maret

X

X

X

X

X

X

c. Analisis dan refleksi


X

X

X

d. Menyusun Tindak lanjut

X

X

X

Pelaksanaan Siklus 2
a.Pelaksanaan tindakan dan
Pengamatan

c. Analisis dan refleksi
d. Menyusun Tindak lanjut
4

Pelaporan
a.Konsep data

X X X

b. Pengetikan
c. Penjilidan

X X X

d.Pelaporan
. DAFTAR PUSTAKA
Abimanyu, dkk. 2008. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Direktorat Jenderal Pendidikan
Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.
Arikunto, S. 2002. Prosedur Penelitian. Jakarta : Rineka Cipta.
BSNP. 2003. Standar Isi. Jakarta : Standar Nasional Pendidikan.
Carin. 1993. Http://PenelitianTindakanKelas.Blogspot.Com.
Chaer, Abdul. 2005. Linguistik Umum. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Keraf, Gorys. 2000. Komposisi. Flores: PT. Nusa Indah.
Tarigan. Djago. 1996. Membina Keterampilan Menulis Paragraf dan Pengembangannya.
Bandung. Angkasa.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI PENERAPAN STRATEGI PICTURE AND PICTURE DENGAN Peningkatan Motivasi Belajar Ipa Melalui Penerapan Strategi Picture And Picture Dengan Media Interaktif Microsoft Powerpoint Pada Siswa Kelas V Sdn 03 Kaliwuluh Tahun Aja

0 2 13

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PICTURE AND PICTURE DENGAN MEDIA Peningkatan Motivasi Belajar Ipa Melalui Penerapan Strategi Picture And Picture Dengan Media Interaktif Microsoft Powerpoint Pada Siswa Kelas V Sdn 03 Kaliwuluh

0 2 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Strategi Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Sambi III, Sambirejo, Sra

0 3 17

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Strategi Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Sambi III, Sambirejo, Sra

0 2 13

PENINGKATAN KEBERANIAN BERTANYA DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PICTURE AND Peningkatan Keberanian Bertanya dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Picture And Picture pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Pundungsari Tahun 2012/2013.

0 2 13

PENDAHULUAN Peningkatan Keberanian Bertanya dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Picture And Picture pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Pundungsari Tahun 2012/2013.

0 1 6

PENINGKATAN KEBERANIAN BERTANYA DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PICTURE AND Peningkatan Keberanian Bertanya dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Picture And Picture pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Pundungsari Tahun 2012/2013.

0 2 13

UPAYA MENINGKATKAN KETRAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS Upaya Meningkatkan Ketrampilan Menulis Puisi Melalui Strategi Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Ngargotirto 4 Sumberlawang Kabupaten Sragen

0 3 12

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MELALUI STRATEGI PICTURE Peningkatan Keaktifan Belajar Melalui Strategi Picture And Picture Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Siswa Kelas V SDN 2 Mendak Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 12

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PICTURE AND PICTURE SISWA KELAS III SD NEGERI BANDUNGAN 01 KABUPATEN SEMARANG SEMESTER II 20142015

0 0 18