Efektivitas Antiepilepsi Ekstrak Heksan Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) pada Mencit Putih Jantan (Mus Musculus) Menggunakan Metode Mes (Maximum Electroshock Seizure) - Ubaya Repository

EFEKTIVITAS ANTIEPILEPSI EKSTRAK HEKSAN PEGAGAN
(Centella asiatica (L.) Urban) PADA MENCIT PUTIH JANTAN
(Mus Musculus) MENGGUNAKAN METODE MES (MAXIMUM
ELECTROSHOCK SEIZURE)
Ira, 2008
Pembimbing: (1) Aguslina Kirtishanti, S.Si, M.Kes, Apt
(2) Dra Farida Suhud, M.Si, Apt

ABSTRAK
Penelitian efek antiepilepsi ekstrak heksan herba Pegagan (Centella asiatica (L.)
Urban) bertujuan untuk mengetahui khasiat antiepilepsi senyawa-senyawa
non-polar dari herba Pegagan pada mencit putih jantan (Mus musculus)
menggunakan metode induksi listrik Maximum Electroshock Seizure. Penelitian
ini membutuhkan 60 ekor mencit yang terbagi menjadi kelompok kontrol (I 0
ekor) yang diberi suspensi CMC-Na kelompok uji (40 ekor) yang diberi suspensi
ekstrak heksan Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) pada berbagai dosis yaitu
dosis 300 mg/kg BB, 600 mg/kg BB, 900 mglkg BB, 1000 mg/kg BB dan
kelompok pembanding (1 0 ekor) diberi larutan Fenitoin, kemudian didiamkan
selama 30 menit dan diinduksi dengan Maximum Electroshock Seizure. Semua
pemberian kontrol dan uji dilakukan secara oral. Efek antiepilepsi ditandai dengan
penurunan jumlah waktu kejang tonik, klonik dan tonik-klonik. Berdasarkan

analisa data secara statistik disimpulkan bahwa dosis efektif dari ekstrak heksan
Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) adalah 600 mg/kg BB dan didapatkan
perbedaan signifikan hila dibandingkan dengan kontrol tetapi efek antiepilepsi
yang ditimbulkan lebih kecil dari Fenitoin.

Kata kunci: Ekstrak heksan Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban), antiepilepsi

iv

EFEKTIVITAS ANTIEPILEPSI EKSTRAK HEKSAN PEGAGAN
(Centella asiatica (L.) Urban) PADA MENCIT PUTIH JANTAN
(Mus Musculus) MENGGUNAKAN METODE MES (MAXIMUM
ELECTROSHOCK SEIZURE)
Ira, 2008
Pembimbing: (1) Aguslina Kirtishanti, S.Si, M.Kes, Apt
(2) Dra Farida Suhud, M.Si, Apt

ABSTRACT
The research about the effect of antiepilepsy from hexane extract of Centella
asiatica (L.) Urban herb was to aimed antiepilepsy effect of nonpolar components

of this herb toward white male mice using Maximum Electroshock Seizure. This
research needs 60 mice which were divided into control (10 mice) which were
given suspension of CMC-Na, tested group (40 mice) which were given
suspension of Centella asiatica (L.) Urban's hexane extract at various dosage,
they were 300 mg/kg BW, 600 mglkg BW, 900 mg/kg BW, 1000 mg/kg BW, and
comparison group which were given Fenitoin solution then this group waited for
30 minutes and induces by Maximum Electroshock Seizure. All of control and
tested groups given orally. The effect of anti epilepsy was signed by the
decreasing of tonic, clonic and tonic-clonic seizure. Based on the statistic analysis
concluded that the effective dosage from Centella asiatica (L.) Urban's hexane
extract was 600 mglkg BB and got difference significance seizure time when
compared with the control but the antiepilepsy effect was less than Fenitoin.
Key words: Centella asiatica (L.) Urban's hexane extract, antiepilepsy

v

Dokumen yang terkait

Uji Aktivitas Penghambatan Pembentukan Batu Ginjal (Anti Nefrolitiasis) Ekstrak Etanol dari Herba Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) pada Tikus Putih Jantan

0 61 88

Efek Ramuan Herba Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban), Herba Sambiloto Putih Terhadap Penyembuahan Luka pada Mencit (mUs musculus) Galur Swiss Webster.

0 1 17

Pengaruh Ekstrak Pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) terhadap Kemampuan Kognitif Mencit Jantan Albino (Mus musculus).

0 0 2

Efektivitas Antiepilepsi Ekstrak Etanol Herba Meniran (Phyllanthus niruri L.) pada Mencit Putih Jantan Menggunakan Maximum Electroshock Seizure - Ubaya Repository

0 0 2

Efektivitas Antiepilepsi Ekstrak Air Herba Meniran (Phyllanthus niruri L.) pada Mencit Putih Jantan dengan Menggunakan Maximum Electroshock Seizure - Ubaya Repository

0 0 2

Efek Ekstrak Herba Pegagan (Centella asiatica) pada Mencit Putih Jantan Tua dengan Alat Labirin MC 1 - Ubaya Repository

0 0 2

Efektivitas Antiepilepsi Fraksi Etanol Pegagan (Centella asiatica L. Urban) pada Mencit Putih Jantan Menggunakan Metode (MES) Maximum Electroshock Seizure - Ubaya Repository

0 1 1

Efektivitas Antiepilepsi Ekstrak Diklorometana Herba Meniran (Phyllanthus niruri L.) pada Mencit Putih Menggunakan Alat Maximum Electroshock Seizure - Ubaya Repository

0 0 2

Uji Aktivitas Antikejang Senyawa 2,4 DiKlorobenzoil Tiourea pada Mencit Putih Jantan (Mus Muscullus) Menggunakan Alat Maximum Electroshock Seizure (Mes) - Ubaya Repository

0 0 1

Efektivitas Antiepilepsi Ekstrak Diklorometana Pagagan pada Mencit Putih Jantan Menggunakan Metode MES (Maximum Electroshock Seizure) - Ubaya Repository

0 0 2