KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Sinistra Dengan Modalitas Infra Red Dan Mc. Kenzie Di RSUD Sukoharjo.

KARYA TULIS ILMIAH
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA
SINISTRA DENGAN MODALITAS INFRA RED DAN MC. KENZIE DI
RSUD SUKOHARJO

Diajukan Guna Melengkapi Tugas
dan Memenuhi Sebagai Persyaratan
Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

Oleh:
Enit Setyawati
J100110009

PROGRAM STUDI DIPLOMA III FISIOTERAPI
FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

MOTTO
™ Telah


kami

amanatkan

kepada

manusia

supaya

berbakti kepada kedua orang tuanya, ibunya telah
mengandungnya

dalam

keadaan

lemah

dan


terus

menerus, lalu disapihnya dalam 2 tahun, karena ibu
Bapakmu, kepada-Ku lah tempat kembali.
(Qs. Al-Luqmqn: 4)
™ Seseorang dalam mencapai kesuksesan tak lepas dari
ujian dan cobaan, maka lingkarilah dirimu dengan
ketabahan dan kesabaran untuk mencapai semua itu.
™ Jika kita yakin dengan sepenuh hati maka apa yang
kita harapkan akan terwujud, impikan itu dalam setiap
saat maka ia akan menjadi kenyataan.

 



PERSEMBAHAN

Karya tulis ilmiah ini secara khusus dipersembahkan kepada :

Allah SWT yang memberikan petunjuk dan tempat pengaduan
dalam suka dan duka
Ayah dan Ibu tercinta yang tak pernah kering atas doa restunya
Kakak dan Adik tercinta yang selalu memberikan motivasi aku
dalam belajar
Dosen pengajar dan pembimbing yang telah membagikan ilmuilmunya
Teman-teman yang selalu memberikan masukan dalam menyusun
karya tulis ilmiah

 
vi 

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat,
hidayah dan inayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Karya
Tulis Ilmiah yang berjudul ”PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA

KASUS ISCHIALGIA SINISTRA DENGAN MODALITAS INFRA RED
DAN MC. KENZI DI RSUD SUKOHARJO”.
Tujuan penulisan Karya Tulis Ilmiah ini yaitu sebagai salah satu syarat
untuk mendapat gelar Program Pendidikan Diploma III Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Dalam kesempatan ini tidak lupa penulis menyampaikan terima kasih
kepada:
1. Bapak prof. Dr. Bambang Setiadji, MM selaku Rektor Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
2. Bapak Dr. Suwaji, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
3. Ibu Isnaini Herawati, S.St.Ft, M.Sc selaku Ketua Program Studi Fisioterapi
Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Bapak Totok Budi Santoso. S. Fis, MPH selaku pembimbing Karya Tulis
Ilmiah.
5. Semua dosen di Progdi Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
6. Bibin” Klaten, Meti”Purwodadi, Dahlia”Purwodadi, Via”Purwodadi, dan
Ratih”Klaten, sahabat terbaikQ, terimakasih atas kenangan yang diberikan dan
persahabatan yang sangat mengagumkan yang memberikan kesan tak
terlupakan.

7. Kakaku dan Adikku yang selalu memberikan semangat dan doa untukku.
8. Kakaku Iam beserta keluarganya yang selalu memberikan semangat dan doa
restu untukku.

vii

viii

9. Teman-temanku praktek kompre yang tak terlupakan Rio, Wildan, Krisna,
Dwi.
10. Kepada teman-teman seperjuangan Fisioterapi angkatan 2011.
11. Semua pihak yang telah membantu pembuatan Karya Tulis Ilmiah ini atas
waktu dan kesabarannya yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
12. Kepada ALMAMATER
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini
jauh dari sempurna untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang
membangun dari pembaca.semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat
bagi penulis dan pembaca.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.


Surakarta, 10 Juni 2014

Enit Setyawati

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA
SINISTRA DENGAN MODALITAS INFRA RED DAN MC.KENZEI DI
RSUD SUKOHARJO
(Enit Setyawati, 2014, 70 halaman)
Abstrak
Latar Belakang : Ischialgia merupakan nyeri pada punggung bawah yang
disebabkan oleh tegangan, iritasi atau kompresi pada serabut saraf ischiadicus,
nyeri biasanya dirasakan dari punggung bawah sampai pada tungkai kaki satu atau
keduanya. Ischialgia bisa juga disebabkan oleh beberapa penyakit seperti
spondilosis lumbalis, HNP, neoplasma, kelainan congenital, dll. Penekanan pada
serabut saraf ischiadicus dapat menimbulkan rasa nyeri sepanjang perjalanan saraf
dan dapat juga mengakibatkan penurunan luas gerak sendi dan spasme otot pada
sekitar paravetebra. Selain penurunan luas gerak sendi juga menyebabkan
gangguan aktivitas fungsional seperti untuk membungkuk, berjalan lama, duduk
lama, dan mengangkat beban akan menimbulkan rasa nyeri, kesemutan dan

kadang terasa baal atau mati rasa.
Tujuan : Untuk mengetahui pelaksanaan Fisioterapis dalam mengurangi nyeri,
meningkatkan lingkup gerak sendi dan mengurangi spasme otot akibat penjepitan
serabut saraf isciadicus atau Ischialgia dengan menggunakan modalitas Infra Red
dan Terapi Latihan Mc. Kenzei.
Hasil : Setelah dilakukan selama 6 kali terapi didapatkan hasil penilaian nyeri
pada nyeri diam T1 : 5 menjadi T6 : 3, nyeri tekan T1 : 7 menjadi T6 : 5, nyeri
gerak T1 : 7 menjadi T6 : 5, peningkatan lingkup gerak sendi pengukuran dengan
menggunakan midlein gerakan fleksi trunk diukur dari jari paling panjang samapi
lantai didapatkan T1 : 25 cm menjadi T6 : 24 cm, ekstensi trunk T1 : 29 cm
menjadi 28 cm, lateral fleksi kanan T1 : 52 cm menjadi T6 : 50 cm, lateral fleksi
kiri T1 : 52 cm menjadi T6 : 48 cm.
Kesimpulan :Infra Red (IR) dapat mengurangi nyeri pada punggung bawah
sampai pada tungkai sebelah kiri dan spasme otot paravetebra pada kondisi
Ischialgia atau penjepitan pada saraf ischiadicus, Terapi Latihan dengan Mc.
Kenzei dapat meningkatkan lingkup gerak sendi pada punggung bawah dan
tungkai kiri dalam kondisi Ischialgia.
Kata kunci : Ischialgia, Infra Red (IR), Mc. Kenzei.

 


ix


 

Physiotherapy Management in Case of Ischialgia Sinistra
By Modalities of Infra Red and Mc. Kenzie
in Regional Public Hospital Sukoharjo
(Enit Setyawati, 2014, 70 pages)
Abstract
Background : Ischialgia is soreness of lower back caused by tension, irritation, or
compression on the ischiadicus nerve fibers, sorenees is usually felt from the
lower back down to the one or both limbs. Ischialgia also can be caused by certain
diseases such as lumbar spondilosis, HNP, neoplasm, congenital abnormalities.
The emphasis on ischiadicus nerve fibers can cause soreness along the way nerves
and can also lead to extensive loss of joint motion muscle spasm at paravetebra.
Except to extensive loss of joint motion also causes impaired functional activities
such as bending, long walking, long sitting, and loading weights will cause the
soreness, tingling, and sometimes feels numbness.

Objective : To know the physiotherapy management in reducing the soreness,
increase the scope of joint motion and reduces the spasm muscle due to the
clamping ischiadicus nerve fibers or ischialgia using infra red modalities and Mc.
Kenzie therapeutic excercies.
Result : After have been done therapy routinely for 6 times in a month obtained
result on silent soreness, T1: 5 to T6: 3, soreness press T1: 7 to T6: 5, soreness
motion T1: 7to T6: 5, improvement the scope of joint motion measured by using
midline trunk reflection movement from the longest toe to the floor, obtained T1:
15 cm to T6: 14 cm, extension trunk T1: 11 cm to T6: 10 cm, right lateral flexi
T1: 52 cm to T6: 50 cm, left lateral flexi T1: 52 cm to T6: 48 cm.
Conclusion : Infra Red can be used to reducing the soreness of lower back down
to the left limb and muscle spasm at paravetebra on ischialgia conditions or
clamping on ischiadicus nerve, Mc. Kenzie therapeutic exercise could increasing
the scope of joint motion at lower back and left limb on ischialgia conditions.
Keyword : Ischialgia, Infra Red, Mc. Kenzie.

 

x


DAFTAR ISI
Halaman Judul Luar ………………………………………………………..

i

Halaman Judul Dalam ……………………………………………………..

i

Halaman Persetujuan .………………………………………………………

ii

Halaman Pengesahan ..……………………………………………………..

iii

Halaman Pernyataan

……………………………………………………..


iv

Halaman Motto ……………………………………………………………..

v

Halaman Persembahan …………………………………………………….

vi

Kata Pengantar ……………………………………………………………

vii

Abstrak Indonesia …………………………………………………………..

ix

Abstrak Inggris ……………………………………………………………..

x

Daftar Isi

xi

…………………………………………………………………

Daftar Gambar
Daftar Singkatan

………….………....……………………………………

xiii

………………………………………………………..

xiv

BAB I PENDAHULUAN
A.
B.
C.
D.

Latar Belakang Masalah …………………………………………..
Rumusan Masalah …………………………………………………
Tujuan ……………………………………………………………..
Manfaat Laporan Kasus …………………………………………...

2
4
4
5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA
a. Deskripsi Kasus ……………………………………………………
b. Problematik Fisioterapi…………………………………………....
c. Metode dan Teknik Intervensi …………………………………….

6
24
33

BAB III PELAKSANAAN STUDI KASUS
a. Pengkajian Fisioterapi ……………………………………………
b. Pelaksanaan Fisioterapi......................................................................
c. Evaluasi Fisioterapi…………………………………………………

xi 
 

44
57
63

xii 
 

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
a. Hasil ……………………………………………………………...
b. Pembahasan …………………………………………………………

65
68

BAB V PENUTUP
a. Kesimpulan ………………………………………………………
b. Saran ……………………………………………………………...
DAFTAR PUSTAKA

……………………………………………………

LAMPIRAN
A.
B.
C.
D.

 

Status Klinis
Dokumentasi
Lembar konsultasi
Curriculum Vitae Penulis

 

70
71
72

DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Os Vetebra …………………………………………………….

11

Gambar 2.2 Os Lumbal tampak samping…………………………………..

12

Gambar 2.3 Os Lumbal tampak atas ……………………………………….

12

Gambar 2.4 Otot-otot adbdominis ………………………………………….

15

Gambar 2.5 Otot-otot punggung ……………………………………………

16

Gambar 2.6 Skala VAS …………………………………………………….

31

Gambar 2.7 Terapi latihan Mc. Kenzi………………………………………

40

Gambar 3.1 Tes gerakan aktif ………………………………………………

47

Gambar 3.2 Tes gerakan pasif ……………………………………………..

48

Gambar 3.3 Tes gerakan isometric melawan tahanan………………………

48

Gambar 3.4 Laseque tes ……………………………………………………

53

Gambar 4.1 Grafik evaluasi nyeri ………………………………………….

66

Gambar 4.2 Grafik LGS fleksi dan ekstensi ……………………………….

67

Gambar 4.3 Grafik LGS lateral fleksi kanan dan kiri………………………

67

xiii 
 

xiv 
 

DAFTAR SINGKAT
Å

Amstrong

HNP

Hernia Nucleus Pluposus

IR

Infra Red

LGS

Lingkup Gerak Sendi

MMT

Manual Muscle Testing

VC

Vetebra Cervicalis

VL

Vetebra Lumbal

VT

Vetebra Thoracal

VAS

Visual Analog Scale

 

 

xiv

Dokumen yang terkait

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Sinistra Di Rsud Dr. Soehadi Prijonegoro Sragen.

0 9 16

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA SINISTRA DI RSUD SALATIGA Penatalaksanaan Fisioterapi pada Kasus Ischialgia Sinistra Di RSUD Salatiga.

1 3 15

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS Penatalaksanaan Fisioterapi pada Kasus Ischialgia Sinistra Di RSUD Salatiga.

0 3 16

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Akibat Spondylosis Vertebra Lumbal 4-5 Di RSUD Saras Husada Purworejo.

6 27 17

PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA Penatalaksanaan fisioterapi pada kasus ischialgia sinistra dengan modalitas tens dan terapi latihan Di rsal. Dr ramelam surabaya.

2 10 15

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS ISCHIALGIA Penatalaksanaan fisioterapi pada kasus ischialgia sinistra dengan modalitas tens dan terapi latihan Di rsal. Dr ramelam surabaya.

0 3 15

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Dextra Di RSUD Salatiga.

0 1 15

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Dextra Di RSUD Salatiga.

0 3 17

PENDAHULUAN Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Sinistra Dengan Modalitas Infra Red Dan Mc. Kenzie Di RSUD Sukoharjo.

2 3 5

KARYA TULIS ILMIAH PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Ischialgia Sinistra Dengan Modalitas Infra Red Dan Mc. Kenzie Di RSUD Sukoharjo.

0 2 15