PERBUP NOMOR 37 TAHUN 2014 TENTANG PEMANFAATAN SURPLUS ANGGARAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH RSUD Dr ISKAK TULUNGAGUNG

BT'PATI TULUNGAGUIYG
PROVINSI JAWA TIMUR
PERATURA.IT BUPATI TULTINGAGUTG

ITOMOR 37 TAIIUI{ 2014
TENTAITG

PEMAITFAATAN SURPLUS AI|(X}ARAN BN)AN LAYANAN TIMTIM DAERAH
RUMAH SAKIT T'MTIM DAERAH DT. ISKAX TULUNGAGT,NG
DEI{GAN RAHMAT TUTIAN YAITG MAIIA ESA
BT'PATI TULI'ITGAGT'I| G,

Menimbang

bahwa dengan ditetapkannya Rumah Sakit Umum Daerah Dr.
Iskak Tulungagung sebagai Badan Layanan Umum Daerah
(BLUD) dengan status penuh, maka berdasarkan pasal g4 ayat
(1) huruf f, dan Pasat 109 Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 61 Tahun 2007 tentang pedoman Teknis pengelolaan
Keuangan Badan Layanan Umum Daerah dapat
memanfaatkan surplus zrnggaran pada Rumah Sakit Umum

Daerah Dr. Iskak Tulungagung;

:

b.

bahwa untuk memberikan pedoman dalam pemanfaatan
surplus anggaran s6lagaim413 dimaksud pada huruf a, maka

perlu menetapkan Peraturan Bupati tentang pemanfaatan
Surplus Anggaran Badan Layanan Umum Daerah Rumah

Mengingat

l.

Sakit Umum Daerah Dr. Iskak Tulungagung;
Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2OO3 tentang Keuangan
Negara (l,embaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan kmbaran Negara Republik Indonesia

Nomor 4286);

2.

3.

Undang-Undang Nomor I
Tahun 2OO4 tentang
Perbendaharaan Negara (Lembaran Negarta Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4355);
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang pemerintahan
Daerah (lembaran Negara Republik Indonesia, Tahun 2004
Nomor 125, Tambahan Iembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir

dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 (lembar
Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan
4.


Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);
Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang perimbangan
Keuangan antana Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

n

Vt

vu

L

2

5.

Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
(l,embaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153,

Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5072);

6.

Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 48, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

4SO2l

sebagaimana diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 74

Tahun 2012 (kmbaran Negara Republik Indonesia Tahun
2012 Nomor 171);
7.

8.


9.

10.

11.

12.

13.

Peraturan Pemerintah Nomor

58 Tahun 2005

tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan L€mbaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4578);
Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang pelaporan
Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614);
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana
telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 2l Tahun 2011;

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 6l Tahun 2007
tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah;
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2Ol4 tentang
Pembentukan Produk Hukum Daerah:
Peraturan Daerah Kabupaten T\rlungagung Nomor 14 Tahun
2007 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah
(Lembaran Daerah Kabupaten Tulungagung Nomor 2, Seri E);
Peraturan Daerah Kabupaten Tulungagung Nomor 8 Tahun
2010 tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Rumah
Sakit Umum Daerah Dr. Iskak Tulungagung;

MEMT}IUSXAI| :

MenetapKan :PERATURAN BUPATI TENTANG PEMANFAATAN SURPLUS
ANGGARAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH RUMAH SAKIT
UMUM DAERAH DT. ISI(AK TULUNGACUNG.
BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal

I

Dalam peraturan Bupati ini yang dimaksud dengan :
l. Pemerintah Daerah adalah Pemerintah Kabupaten Tulungagung.
2. Bupati adalah Bupati Tulungagung.
3. Badan layanan Umum Daerah yang selanjutnya disingkat BLUD
adalah Satuan Keq'a Perangkat Daerah atau Unit Keria pada Satuan

(l

urq

3


Kerja Perangkat Daerah di lingkungan pemerintah daerah yang
menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum
Daerah dan dibentuk untuk memberikan pelayanan kepada
masyarakat berupa penyediaan barang dan/atau jasa yang dijual
tanpa mengutamakan mencari keuntungan, dan dalam melakukan
kegiatannya didasarkan pada prinsip efisiensi dan produktivitas.

4. Rurnah Sakit Umum Daerah yang selanjutnya disingkat
5.

RSUD

adalah RSUD Dr. Iskak Kabupaten Ttrlungagung yang ditetapkan
seb"gai Badan Layanan Umum Daerah.
Direktur RSUD adalah Direktur RSUD Dr. Iskak Kabupaten
Tulungagung.

6. Surplus anggaran BLUD adalah selisih lebih antara


realisasi
pendapatan dan realisasi biaya BLUD pada satu tahun anggaran.
BAB II
MAKSUD DAN TUJUAN
Pasal 2

(1)

(21

Pemanfaatan Surplus Anggaran BLUD dimaksudkan untuk
meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di RSUD.
Tujuan Pemanflaatan Surplus Anggaran BLUD untuk mendukung
kegiatan pelayanan kesehatan kepada masyarakat.
BAB III
PEMANFAATAN
Pasal 3

Pemanfaatan Surplus Anggaran BLUD dapat digunakan dalam tahun
anggaran berikutnya kecuali atas perintah Bupati disetorkan sebagian

atau seluruhnya ke Kas Umum Daerah dengan mempertimbangkan
posisi likuiditas BLUD.
Pasal 4

(1) Dalam

hal surplus anggaran BLUD digunakan untuk

RSUD
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3, maka pemanfaatannya dapat

digunakan untuk :
a. menutup defisit jangka pendek;
b. membayar hutang dan bunga;
c. membayar obat, alat kesehatan (implant) dan alat kesehatan
habis palai;
d. membayar makan dan minum pasien;
e. membayar jasa pelayanan;
f. pengembangan rumah sakit;
g. membayar lain-lain biaya operasional yang mendesal