PERWAKO SOP PPID KOTA PAYAKUMBUH1

PERATURAI{ SIALIKOTA PAYAKIIMBUH
ItoMoR 96 TAHUIT 2015
TENTANG
STAI{DAR OPERASIONAL PROSEDUR PEITGPLOLAAN INFORMASI DAI{
IX)KUMENTASI DI LINGKUNGAN PEMERINTAII KOTA PAYAKI,IMBTIH
DENGAN RAIIMAT TI'IIAIiI YAITG MAIIA ESA

WALIKOTA PAYAKUMBI'H,

Menimbang :

a.

bahwa dalam rangka pelaksanaan ketentuan dalam
Pasal 7 ayat (3) Undang-Undang Nomor 14 Tahun
2O0B tentang Keterbukaan Informasi Pt-tblik, perlu
menyusun standar operasional prosedur pengelolaan
informasi dan dokumentasi di lingkungal Pemerintah
Kota Payakumbuh;

b.


Bahwa Standar Operasional Prosedur

Pengelolaan

Informasi dan Dokumentasi Di Lingkungan Pemerintah
Kota Payakumbuh yang diatur dengan Peraturan
Waiikota Payakumbuh Nomor 70 Tahun 2Ol4 materi
muatannya terdapat pada lampiran Peraturan
Walikota Payakumbuh tersebut, maka sesuai dengan
hasil evaluasi Tim Rencana Aksi Daerah-Pencegahan
Pemberantasan Korupsi (RAD-PPK) tanggal 12 Oktober
2015, materi tersebut mesti berada pada batang tubuh
Peraturan Walikota Payakumbuh, sehingga Peraturan
Walikota Payakumbuh Nomor 7O Tahun 2014 perlu
diganti;
bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a dan b,
perlu menetapkan Standar Operasional Prosedur
Pengelolaan Informasi dan Dokumentasi di Lingkungan
Pemerintah Kota Payakumbuh dengan Peraturan

Walikota Payakumbuh;
Mengingat

:

1.

Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang
Keterbukaan Informasi Publik (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 61, Tambahan
l,embaran Negara Nomor 4846);

2.

Undang-Undang Nomor

25 Tahun

2OO9 tentang


Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2OO9 Nomor 112, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 5038);

3.

Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2OO9 tentang
Kearsipan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 152, Tambahan Lembaran Negara
Nomor 5071);

4.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2Ol4 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2014
Nomor 244, Tambahan l,embaran Negara Nomor 5587)
sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23
Tahun 2O14 tentang Pemerintahan Daerah (Lembararr

Negara Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran
Negara Nomor 5679);

5.

Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang

Pembinaan dan Pengawasan

Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2005
Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4593);

6.

Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2010 tentang
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008
tentang Keterbukaan Informasi Publik;

7.


Peraturan Menteri Da,lam Negeri Nomor 35 Tahun
2O1O tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan

Informasi dan Dokumentasi di

Lingkungan
Kementerian Dalam Negeri atau Pemerintah Daerah;

8.

9.

Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor
10/PER/M.KOMINFO/07l201O tentang Pedoman
Pengelolaan Pelayanan Informasi dan Dokumentasi di
Lingkungan Kementerian Komunikasi dan Informatika;

Peraturan Komisi Informasi Nomor


1 Tahun

201O

Tentang Standar Layanan Informasi Publik;
10.

Peraturan Daerah Kota Payakumbuh Nomor 02 Tahun
2008 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat
Daerah dan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah Kota Payakumbuh (l,embaran Daerah Kota
Payakumbuh Tahun 20O8 Nomor O2) ;
MEMUTUSI{AI{:

Menetapkan

: PERATURAN WALIKOTA TENTANG

STANDAR
OPERASIONAL PROSEDUR PENGELOLAAN INFORMASI

DAN DOKUMENTASI DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA
PAYAKUMBUH.

BAB I
PEMBDNTUI{AN STANDAR OPERASIONAL PROSEDT'R
Pasal

1

Dengan Peraturan ini, ditetapkan Standar Operasional
Prosedur Pengelolaan Informasi dan Dokumentasi di
Lingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh.
Pasal 2

Standar Operasional Prosedur sebagaimana dimalsud
dalam Pasal I dijadikan sebagai acuan dan wajib

dilaksanakan oleh setiap Satuan Ke{a Perangkat Daerah di
lingkungan Pemerintah Kota Payakumbuh dalam
pengelolaan informasi publik, dokumentasi dan arsip,

pelayanan informasi publik, penanganan pengaduan dan
penyelesaian sengketa informasi.
BAB II
MAX,SUD I'AN TUJUAIT
Pasal 3
Pedoman

ini dimaksudkan sebagai acuan mengenai ruang

lingkup, tanggung jawab, dan wewenang Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kota Payakumbuh
dalam menyediakan informasi tertentu melalui pelaksanaan
kegiatan Pelayanan Informasi Publik.
Pasal 4

T\rjuan ditetapkanya peraturan ini adalah untuk :
a. Mendorong terwujudnya implementasi Undang-Undang
Keterbukaan Informasi Publik secara efektif dan hakhak publik terhadap informasi yang berkualitas dapat
dipenuhi;
b. Memberikan standar bagt Pejabat PPID dalam

melaksanakan pelayanan Informasi Publik;
c. Meningkatkan pelayanan Informasi Publik di

lingkungan Organisasi/Lembaga Publik untuk
menghasilkan layanan Informasi Publik yang
berkualitas;
BAB

III

HAKEKAT DAN ASAS PELAYAITAI{
INFORMASI PUBLIK
Pasal 5

Hakekat Pelayanan Informasi Publik adalah pemberian

pelayanan kepada pemohon Informasi Publik secara cepat,
tepat wa,ktu, biaya ringan/proporsional, dan cara
sederhana; pengecualian Informasi Publik bersifat ketat dan
terbatas; kewajiban Badan Publik untuk membenahi sistem

dokumentasi dan pelayanan informasi.
Pasal 6

Asas Pelayanan Informasi Publik yaitu:

a.

Transparansi, yaitu bersifat terbuka, mudah, dan
dapat diakses oleh semua pihak yang membutuhkan
dan disediakal secara memadai serta mudah
dimengerti.

b.

Akuntabilitas, yaitu dapat dipertanggung-jawabkan
sesuai dengan ketentuan peraturan perundangundangan.

yaitu sesuai dengan kondisi dan
pemberi
dan penerima pelayanan dengan

kemampuan
tetap berpegang pada prinsip elisiensi dan efektivitas.

c.

Kondisional,

d.

Partisipatif, yaitu mendorong peran serta masyarakat
dalam penyelenggaraan pelayanan Informasi Publik
dengan memperhatikan aspirasi, kebutuhan dan
harapan masyarakat.

e.

f.

Kesamaan hak, yaitu tidak diskriminadf dalam arti
tidak membedakan suku, agama, ras, golongan,
gender dan status ekonomi.
Keseimbangan hak dan kewajiban, yaitu pemberi dan
penerima pelayanan publik harus memenuhi hak dan
kewajiban masing-masing pihak.
BAB IV
KEDUDUI{AN PPID
Pasal 7

Kedudukan dan Penunjukan PPID Kota Payakumbuh
a. PPID berkedudukan di Bagian Hubungan Masyarakat
Sekretariat Daerah Kota Payakumbuh.
b. PPID ditetapkan melalui Keputusan Walikota
Payerl