Ketahan Sobek Kertas SNI 14 – 0436 - 1989 Scanning Electron Microscope SEM

bawah. Keraskan pada penjepit kedua ujung jalur dan dijaga agar jalur tersebut dipasang merata dan melintir. Longgarkan pengatur untuk menentukan daya renggang. Jalankan motor untuk mengayunkan bandul, ayunan akan berhenti pada saat jalur kertas putus. Catat penunjukan skala ketahanan tarik dan daya regang.

3.6.5 Ketahan Sobek Kertas SNI 14 – 0436 - 1989

Gambar 3.5 Tearing Strength Test Elmendorf Pengujian awal perlu dilakukan guna mengetahui berapa lembar contoh uji yang harus dipasang, agar penunjukan skala mendekati angka 40. Banyak lembaran uji dalam satu kali penyobekan adalah 4 lembar. Prosedur yang dipergunakan dalam mengukur ketahanan sobek kertas campuran adalah sebagai berikut: 1. Siapkan sektor bandulan pada kedudukan awal dan jarum penunjuk pada titik nol. Kasdim Lumbanbatu: Pembuatan Dan Karakteristik Kertas Eceng Gondok, 2008. USU e-Repository © 2008 2. Pasang beberapa alat penjepit dengan posisi vertikal searah lebar contoh uji. 3. Lakukan penyobekan awal dengan mempergunakan pisau yang tersedia pada alat tersebut, hingga jarak yang tersisa 43,0 mm. 4. Tekan alat penahan bandulan sedemikian rupa sehingga bandulan mengayun bebas. 5. Tahan bandul setelah sobekan menyeluruh dan kembalikan pada kedudukan awal pada kedudukan jarum penunjuk. 6. Hasil pengujian dicatat sesuai dengan angka pada skala yang ditunjukkan oleh jarum penunjuk. Dari hasil ini dapat diperkirakan contoh uji yang dipasang pada pengujian sebenarnya. Apabila satu lembaran sudah dapat menghasilkan angka ketahanan sobek lebih dari 60, bandulan perlu dipasang beban.

3.6.6 Scanning Electron Microscope SEM

Analisa stuktur mikro dari suatu bahan dapat dilakukan dengan menggunakan SEM. Prosedur preperasi sampel dan pemotretannya adalah sebagai berikut: 1. Sampel yang akan dianalisa dengan SEM harus dipoles dengan diamond paste mulai dari ukuran yang paling kasar hingga 0,25 m, dimana permukaannya menjadi halus dan rata. Kasdim Lumbanbatu: Pembuatan Dan Karakteristik Kertas Eceng Gondok, 2008. USU e-Repository © 2008 2. Pembersihan permukaannya dari lemak dan pengotor lainnya dengan menggunakan ultrasonic cleaner selama 2 menit dan menggunakan bahan alkohol. 3. Pelapisan permukaan sampel dengan bahan emas dan selanjutnya difoto bagian-bagian yang diinginkan dengan pembesaran tertentu. Gambar 3.6 Scanning Electron Microscope SEM

3.6.7 Analisa Spektrofometri Serapan Atom AAS