Pendekatan Pembelajaran dalam Pengelolaan Kelas

kemapuan emosional dalam mengalami dan menghayati sesuatu hal yang meliputi lima macam kemampuan emosional disusun secara hirarki yaitu kesadaran, partisipasi, penghayatan nilai, pengorganisasian nilai, dan karakterisasi diri; domain psikomotor yaitu kemampuan-kemampuan motorik menggiatkan dan mengkoordinasikan gerakan terdiri dari : gerakan refleks, gerakan dasar, kemampuan perseptual, kemampuan jasmani, gerakan terlatih, dan komunikasi nondiskursif”. Konsep belajar harus memperhatikan ranah kognitif, afektif dan psikomotorik siswa agar pembelajaran yang dilaksanakan mendapat prestasi yang maksimal yaitu perubahan struktural yang saling melengkapi antara asimilasi dan akomodasi dalam proses menyusun kembali dan mengubah apa yang telah diketahui melalui belajar

C. Pendekatan Pembelajaran dalam Pengelolaan Kelas

Dalam konteks proses pembelajaran pengelolaan kelas merupakan kegiatan- kegiatan yang dilakukan oleh guru untuk menciptakan dan mempertahankan kondisi yang optimal untuk membelajarkan subjek didik. Yang dimaksud dengan berbagai kegiatan disini adalah “kegiatan pengelolaan managerial, bukan kegiatan pengajaran instructional yang dengan sengaja diciptakan agar proses belajar mengajar dapat berprestasi dengan baik mencapai tujuan pembelajaran”. Hermer 1991 : 235. Ada lima pendekatan dalam pengelolaan kelas yang dapat diseleksi untuk diterapkan dalam proses belajar mengajar Yan Piter 2000 : 14, yaitu : 1. Pendekatan otoriter ; seperangkat kegiatan guru untuk menegakkan dan memelihara peraturan-peraturan melalui disiplin yang ketat. Guru yang menganut pendekatan ini pada umumnya menganggap apa yang ia katakan atau ajarkan adalah benar, sedangkan siswa kurang diberi kesempatan untuk mengembangkan ide. 2. Pendekatan permisif ; seperangkat kegiatan guru membantu siswa memaksimalkan kebebasannya untuk menentukan apa yang akan dipelajari, kapan ia mempelajari, dimana ia akan mempelajari, dan bagaimana ia akan mempelajari 3. Pendekatan tingkah laku ; seperangkat kegiatan guru untuk mendorong berkembangnya tingkah laku siswa yang tepat dan mengeleminir tingkah laku siswa yang kurang sesuai. 4. Pendekatan penciptaan iklim sosio-emosional yang positif; seperangkat kegiatan oleh guru untuk mengembangkan hubungan antar personal yang baik dan mengembangkan suasana yang menunjang terciptanya hubungan sosio-emosional yang positif. 1. Pendekatan proses kelompok; seperangkat kegiatan oleh guru untuk memantapkan dan memelihara suatu organisasi kelas yang efektif. Penelitian ini hanya akan melihat tingkat efektivitas pendekatan proses kelompok dengan menggunakan sistem STAD sebagai upaya meningkatkan prestasi belajar siswa dalam mata pelajaran SMP Santo Thomas Totokarto Adiluwih.

D. Konsep Metode Pembelajaran

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN MODEL PROBLEM POSING-STAD (STUDENTS TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS) PADA PRISMA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 TANGGUL SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2009/2010

0 9 18

HUBUNGAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 TUMIJAJAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

1 8 61

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PKn MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) PADA SISWA KELAS IV SDN 1 BULUREJO PRINGSEWU

0 4 45

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DENGAN PENDEKATAN TEMATIK PADA SISWA KELAS III SEMESTER GANJIL SD NEGERI 2 BLITAREJO KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 13 133

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) PADA PEMBELAJARAN PKn DI KELAS VA SD NEGERI 8 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 11 79

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DEVISIONS (STAD)DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PKn PADA SISWA KELAS VIII SMP SANTO THOMAS TOTOKARTO ADILUWIH SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 4 55

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 BOJONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 8 107

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS VIII G DI SMP NEGERI 1 WAY LIMA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 13 74

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING PADA MATA PELAJARAN IPS DI KELAS VIII SEMESTER GANJIL PADA SMP ISLAM JENDERAL SUDIRMAN TAHUN PELAJARAN 2015/ 2016

1 6 73

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIIA SMP NEGERI 1 KALIBAWANG

1 1 6