Tujuan dan Kegunaan Penelitian .1 Tujuan Penelitian

Fuad Yusril Wahhab, 2014 Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Pada Subsektor Perkebunan Yang Terdaftar Di BURSA EFEK INDONESIA BEI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Bagaimana pengaruh Kinerja Keuangan terhadap return saham pada perusahaan subsektor perkebunan? 1.3 Tujuan dan Kegunaan Penelitian 1.3.1 Tujuan Penelitian Tujuan dilakukanya penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui gambaran perkembangan Kinerja Keuangan pada perusahaan subsektor perkebunan. 2. Untuk mengetahui gambaran perkembangan return saham pada perusahaan subsektor perkebunan. 3. Untuk mengetahui pengaruh Kinerja Keuangan terhadap return saham pada perusahaan subsektor perkebunan.

1.3.2 Kegunaan penelitian

Adapun kegunaan penelitian ini adalah dapat bermanfaat baik secara teoritis atau praktis, adalah sebagai berikut : 1. Kegunaan teoritis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan yang positif dalam aspek teoritis keilmuan terhadap ilmu manajeman keuangan terutama yang berkaitan dengan pengaruh Economic Value Added Fuad Yusril Wahhab, 2014 Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Pada Subsektor Perkebunan Yang Terdaftar Di BURSA EFEK INDONESIA BEI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu EVA terhadap return saham pada perusahaan subsektor perkebunan. Sehingga penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi para akademisi dalam mengembangkan teori keuangan 2. Kegunaan praktis Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak pihak yang memerlukan diantaranya a. Bagi penulis Penulis dapat mengetahui gambaran perbandingan antara teori dan praktek tentanga manajemen keuangan di pasar modal terutama manajemn investasi. b. Bagi investor Hasil penelitian ini bias dijadikan referensi bagi para investor dalam pemilihan saham dengan return yang tinggi c. Bagi perusahaan Hasil dari penelitian dapat dijadikan acuan untuk perusahaan dalam untuk mencoba menggunakan penilaian Economic Value Added EVA dalam menilai kinerja keuangan perusahaan 49 Fuad Yusril Wahhab, 2014 Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Pada Subsektor Perkebunan Yang Terdaftar Di BURSA EFEK INDONESIA BEI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian

Adapun yang menjadi objek penelitian ini sebagai variable bebas atau Independent variable adalah Economic Value Added EVA. Kemudian yang menjadi terikat atau dependent variable adalah return saham. Objek dalam penelitian ini adalah perusahaan subsektor perkebunan yang listing di Bursa Efek Indonesia BEI dari 10 perusahaan subsektor perkebunan hanya 7 perusahaan yang diteliti yang terdiri dari PT. Astra Agro Lestari Tbk AALI, Gozco Plantation TbkGZCO, PT PP London Sumatera Indonesia Tbk LSIP, PT Sampoerna Agro Tbk SGRO, PT Sinarmas Agro Resources And Technology Tbk SMAR, PT Tunas Baru lampung TBLA, PT Bakrie Sumatra Plantation UNSP Berdasarkan objek ini, maka akan dianalisis bagaimana pengaruh Economic value added EVA terhadap return saham pada perusahaan subsektor perkebunan yang listing di Bursa Efek Indonesia BEI dari tahun 2008-2012. 3.2.Metode dan Desain Penelitian 3.2.1 Metode Penelitian Penetapan metode dalam melakukan suatu penelitian merupakan suatu hal yang sangat penting, karena dengan pemilihan dan penentuan metode yang tepat akan

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Return Saham Perusahaan Asuransi Go Public Di Bursa Efek Indonesia

5 64 95

Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 35 140

Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

5 56 98

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN KOSMETIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Kosmetik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2012.

0 3 13

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN KOSMETIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Kosmetik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2012.

0 5 14

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 13

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 13

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI ( BURSA EFEK INDONESIA ).

0 0 9

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PADA SUBSEKTOR PERKEBUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

2 9 53

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH - Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei

0 4 80