Jenis Data Metode Pengumpulan Data Uji Validitas dan Reliabilitas

3.7 Jenis Data

a. Data Primer Data primer, merupakan data yang diambil langsung dari sumber pertama. Dalam penelitian ini, data diperoleh langsung dari responden dengan menggunakan kuesioner dan wawancara pada pengunjung. b. Data Sekunder Data sekunder dalam penelitian ini antara lain diambil dari buku, jurnal, majalah, maupun internet yang berhubungan dengan penelitian ini.

3.8 Metode Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: a. Kuesioner atau Angket Kuesioner adalah sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan untuk memperoleh informasi dari responden dalam arti laporan tentang pribadinya, atau hal-hal yang ia ketahui. b. Dokumentasi Dokumentasi, dari asal katanya dokumen, yang artinya barang-barang tertulis. Di dalam melaksanakan metode dokumentasi, peneliti menyelidiki benda-benda tertulis seperti buku-buku, majalah, artikel-artikel, jurnal dan sebagainya. Universitas Sumatera Utara

3.9 Uji Validitas dan Reliabilitas

Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan suatu instrumen. Sebuah instrumen dikatakan valid apabila dapat mengungkap data dari variabel yang diteliti secara tepat Arikunto, 2010:211. Pengujian validitas menggunakan pendekatan koefisien korelasi yaitu dengan cara mengkorelasikan antara skor butir pertanyaan dengan skor totalnya, dan bila nilai korelasinya positif dan r hitung ≥ 0,3 maka butir pertanyaan tersebut dinyatakan valid. Penyebaran kuesioner khusus dalam uji validitas diberikan kepada 30 orang responden yaitu mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan dan responden tersebut diluar responden yang akan dijadikan sampel penelitian. Uji reliabilitas menunjuk pada suatu pengertian bahwa sesuatu instrumen cukup dapat dipercaya untuk digunakan sebagai alat pengumpul data karena instrumen tersebut sudah baik Arikunto, 2010:221. Pengujian akan menggunakan program SPSS 20, pertanyaan yang sudah dinyatakan valid akan ditentukan reliabilitasnya dengan kriteria jika r positif atau r tabel maka pertanyaan reliabel, sebaliknya jika r negatif atau r tabel maka pertanyaan tidak reliabel. Pengujian ini dilakukan kepada 30 responden yaitu mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan dan responden tersebut diluar responden yang akan dijadikan sampel penelitian. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.4 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbachs Alpha if Item Deleted Var1 92.4667 85.568 .679 .910 Var2 92.3000 83.666 .635 .910 Var3 92.4667 84.809 .596 .911 Var4 92.4667 85.016 .525 .912 Var5 92.5333 86.326 .402 .914 Var6 92.2333 86.254 .451 .913 Var7 92.5333 85.223 .493 .913 Var8 92.3667 84.447 .538 .912 Var9 92.5333 85.499 .515 .912 Var10 92.4333 82.323 .638 .910 Var11 92.4333 84.806 .529 .912 Var12 92.6000 81.421 .655 .909 Var13 92.6000 83.352 .443 .915 Var14 92.5333 84.326 .388 .916 Var15 92.3667 85.275 .640 .910 Var16 92.6667 84.506 .438 .914 Var17 92.3333 82.644 .733 .908 Var18 92.5333 86.257 .408 .914 Var19 92.4667 82.533 .681 .909 Var20 92.5000 83.500 .536 .912 Var21 92.4667 82.602 .629 .910 Var22 92.1333 83.430 .779 .908 Universitas Sumatera Utara Var23 92.7000 87.252 .416 .914 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Interpretasi item total statistic yaitu: 1. Scale mean if item deleted menerangkan nilai rata-rata jika variabel tersebut dihapus, misalnya jika butir item satu dihapus maka rata-rata variabel sebesar 92.4667; jika butir item dua dihapus maka rata-rata totalnya bernilai 92.3000; dan seterusnya. 2. Scale variance if item deleted menerangkan besarnya variance total jika butir item satu dihapus maka besarnya variance adalah sebesar 85.568; sedangkan jika butir item dua dihapus maka besarnya variance adalah sebesar 83.666; dan seterusnya. 3. Corrected item total correlation merupakan korelasi antar skor item dengan skor total item yang dapat digunakan untuk menguji validitas instrument. Nilai pada kolom corrected item total correlation merupakan nilai r hitung yang akan dibandingkan dengan r tabel untuk mengetahui validitas pada setiap butir instrument. Nilai r tabel pada α 0,05 dengan derajat bebas df=n-2 = 28 pada uji dua arah adalah 0,361. Tabel 3.4 Hasil Uji Validitas No Butir Instrumen Nilai r Tabel Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Var1 0,361 0,679 Valid 2 Var2 0,361 0,635 Valid 3 Var3 0,361 0,596 Valid Universitas Sumatera Utara 4 Var4 0,361 0,525 Valid 5 Var5 0,361 0,402 Valid 6 Var6 0,361 0,451 Valid 7 Var7 0,361 0,493 Valid 8 Var8 0,361 0,538 Valid 9 Var9 0,361 0,515 Valid 10 Var10 0,361 0,638 Valid 11 Var11 0,361 0,529 Valid 12 Var12 0,361 0,655 Valid 13 Var13 0,361 0,443 Valid 14 Var14 0,361 0,388 Valid 15 Var15 0,361 0,640 Valid 16 Var16 0,361 0,438 Valid 17 Var17 0,361 0,733 Valid 18 Var18 0,361 0,408 Valid 19 Var19 0,361 0,681 Valid 20 Var20 0,361 0,536 Valid 21 Var21 0,361 0,629 Valid 22 Var22 0,361 0,779 Valid 23 Var23 0,361 0,416 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Uji reliabilitas dilakukan untuk menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Suatu variabel dinyatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach alpha 0,80. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.5 Hasil Uji Reliablitas No Butir Instrumen Nilai Cronbach’s Alpha Cronbach’s Alpha if Item Deleted Keterangan 1 Var1 0,8 0,910 Reliabel 2 Var2 0,8 0,910 Reliabel 3 Var3 0,8 0,911 Reliabel 4 Var4 0,8 0,912 Reliabel 5 Var5 0,8 0,914 Reliabel 6 Var6 0,8 0,913 Reliabel 7 Var7 0,8 0,913 Reliabel 8 Var8 0,8 0,912 Reliabel 9 Var9 0,8 0,912 Reliabel 10 Var10 0,8 0,190 Reliabel 11 Var11 0,8 0,912 Reliabel 12 Var12 0,8 0,909 Reliabel 13 Var13 0,8 0,915 Reliabel 14 Var14 0,8 0,916 Reliabel 15 Var15 0,8 0.910 Reliabel 16 Var16 0,8 0,914 Reliabel 17 Var17 0,8 0,908 Reliabel 18 Var18 0,8 0,914 Reliabel 19 Var19 0,8 0,909 Reliabel 20 Var20 0,8 0,912 Reliabel 21 Var21 0,8 0,910 Reliabel Universitas Sumatera Utara 22 Var22 0,8 0,908 Reliabel 23 Var23 0,8 0,914 Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah Tabel 3.5 menunjukkan bahwa nilai Cronbach Alpha if item deleted setiap butir instrumen lebih besar dari 0,80 sehingga dapat disimpulkan bahwa setiap butir instrumen dinyatakan reliabel. Reliabilitas instrumen juga dapat dilihat pada Tabel 3.6 berikut: Tabel 3.6 Reliability Statistics Cronbachs Alpha N of Items .915 23 Sumber: Hasil Penelitian, 2013 data diolah 3.10 Teknik Analisis Data 3.10.1 Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Customer Retention, Switching Cost, dan Trust in Brand terhadap Customer Retention Produk Kartu Seluler Prabayar simPATI pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Sumatera Utara

4 68 90

Pengaruh Labelisasi Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Indomie Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

18 227 92

Analisis Pengaruh Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Handphone Blackberry Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

1 44 117

Pengaruh Diversifikasi Produk terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Merek Honda pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

10 118 107

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 3 95

Pengaruh Diversifikasi Produk terhadap Keputusan Pembelian Sari Roti pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

6 28 113

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 14

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Customer Retention, Switching Cost, dan Trust in Brand terhadap Customer Retention Produk Kartu Seluler Prabayar simPATI pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 9

Pengaruh Produk Positioning Kartu Seluler Simpati Terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 18