Gambaran Umum Kecamatan Barusjahe Kependudukan

Keterangan: D : koefisien determinan r xy 2 : koefisien product moment antara x dan y

BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN

A. Gambaran Umum Kecamatan Barusjahe

Sebelum pemerintahan Belanda berkuasa di Tanah Karo, Kecamatan Barusjahe masih berbentuk Kerajaan Barusjahe. Kerajaan ini mempunyai kepala pemerintahan FZELF Bestuurder, artinya kepala pemerintahan kerajaan selain sebagai Kepala Pemerintahan juga sebagai Kepala Adat dan Ketua Kerapaten Pengadilan yang paling tinggi di kerajaaan. Kecamatan Barusjahe adalah salah satu kecamatan yang ada di Dataran Tinggi Kabupaten Karo Propinsi Sumatera Utara. Jaraknya dari Ibukota kabupaten adalah 16 Km, sedangkan jarak dari Ibukota propinsi adalah 101 Km. Kecamatan Barusjahe terletak diantara 98º 35¹ LU dan 03º 10¹ BT dengan ketinggian antara 1200 m di atas permukaan laut dan dngan temperatur 18º-24º C. Kecamatan Barusjahe memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara 1. Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang 2. Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Merek dan Kabupaten Simalungun. 3. Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Tigapanah 4. Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang dan Kabupaten Simalungun. Kecamatan Barusjahe memiliki luas wilayah 128 Km² yang terdiri dari sembilan belas desa yaitu : 1. Rumamis 11. Serdang 2. Semangat 12. Penampen 3. Sinaman 13. Sarimanis 4. Talimbaru 14. Tangkidik 5. Pertumbuken 15. Paribun 6. Bulan julu 16. Persadanta 7. Bulan jahe 17. Sikap 8. Sukanalu 18. Tanjung Barus 9. Sukajulu 19. Barusjulu 10. Barusjahe

B. Kependudukan

Penduduk Desa Kecamatan Barusjahe berjumlah 23.188 jiwa. Jika dilihat menurut sosial ekonomi, pada umumnya masyarakat Kecamatan Barusjahe bekerja Universitas Sumatera Utara sebagai petani 96,Peternak 2 dan PNS. Hasil utama Pertanian adalah : padi, jagung, tomat,cabai, sayur mayur, dan hasil perkebunannya adalah kopi dan jeruk. Keadaan penduduk yang berada di Kecamatan Barusjahe adalah mayoritas etnis karo, dan etnis jawa dan toba. Dari segi pemeluk agama mayoritas masyarakat Kecamatan Barusjahe menganut Agama kristen sebagian lagi beragama islam.

C. Sarana dan Prasarana