Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik Perempuan Di Dprd Kabupaten Nias Pada Pemilihan Legislatif Tahun 2014

  

PENGARUH BUDAYA PATRIARKI TERHADAP PARTISIPASI

POLITIK PEREMPUAN DI DPRD KABUPATEN NIAS PADA

PEMILIHAN LEGISLATIF TAHUN 2014

Nota Patrit Karsa Halawa

110906052

  

Dosen Pembimbing: Adil Arifin, S.Sos, M.A

DEPARTEMEN ILMU POLITIK

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

  

2015

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU POLITIK NOTA PATRIT KARSA HALAWA (110906052)

  PENGARUH BUDAYA PATRIARKI TERHADAP PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DI DPRD KABUPATEN NIAS PADA PEMILIHAN LEGISLATIF TAHUN 2014

  Rincian isi Skripsi, 120 Halaman,41 Tabel, 8 Gambar, 17 Buku, 2 Undang-undang, 4 dokumen, 3 situs internet.

  

ABSTRAK

  Penelitian ini menguraikan fakta-fakta tentang pengaruh budaya patriarki terhadap partisipasi politik perempuan di DPRD kabupaten nias pada pemilihan legislatif tahun 2014. Penelitian ini di latar belakangi oleh budaya patriarki yang sangat kuat di kabupaten Nias yang tampak dari kehidupan sosial budaya masyarakat nias seperti pada sistem pemargaan atau garis keturunan ayah/laki- laki, pesta adat dan pembagian warisan yang lebih mengutamakan laki-laki, Hal ini berdampak besar terhadap perkembangan kualitas perempuan Nias terutama dalam bidang politik.

  Teori yang digunakan dalam menganalisis budaya tersebut adalah Teori budaya patriarki oleh Mansour Fakih, yang menguraikan dampak budaya patriarki terhadap perempuan. Kemudian teori Partisipasi politik politik oleh Michael Rush dan Philip Althof, Samuel P Huntington dan juan M Nelson, Gabriel A Almond, Max weber Untuk menganalisis lebih jelas alasan seseorang untuk ikut berpartisipasi dalam politik dan hal-hal yang mempengaruhinya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menngunakan kuesioner dan dokumen dalam pengumpulan data.Dalam kuesioner tersebut “Budaya Patriarki” sebagai variabel X dan “partisipasi politik perempuan” sebagai variabel Y.

  Hasil penelitian dan pengolahan data menggunakan software SPSS 22 menunjukan bahwa koefisien korelasi r xy bernilai negatif (-0.841) kuat dan signifikan dengan jumlah sampel 270 orang, hal ini berarti jika adanya peningkatan terhadap budaya patriarki maka akan terjadi penurunan terhadap partisipasi politik perempuan begitupun sebaliknya. Pada pengujian hipotesis dengan regresi, uji T dan uji F memperlihatkan bahwa nilai sig. 0,000

  ≤

  0.1.Dengan demikian, Tolak H0 dan terima Ha yang menyatakan terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel Budaya Patriarki (X) terhadap Partisipasi Politik Perempuan di Kabupaten Nias. Kemudian hasil koefisien

  2)

  determinananya (r adalah 70.7 % budaya patriarki mempengaruhi partisipasi perempuan sedangkan sisanya, 29.3 % dipengaruhi oleh faktor lain.

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FACULTY OF SOCIAL AND POLITICAL SCIENCE DEPARTEMENT OF POLITICAL SCIENCE NOTA PATRIT KARSA HALAWA (110906052)

  PENGARUH BUDAYA PATRIARKI TERHADAP PARTISIPASI POLITIK PEREMPUAN DI DPRD KABUPATEN NIAS PADA PEMILIHAN LEGISLATIF TAHUN 2014 Content 120 pages, 41 tables, 8 Pictures, 17 Books, 2 Constitution, 4 Document, 3 Websites.

  

ABSTRACT

This research review the facts about the influence of patriarchal culture

to women's participation in Nias regency on the legislative elections in 2014. The

background of this research because seeinga very strong patriarchal culture in

Nias district looks of social and cultural life of society as the system of patrilineal,

traditional feast and the inheritance that prefers men, This is a great impact on the

development of women's quality of Nias, especially in politics.

  The theory used in analyzing the culture is patriarchal culture theory by

Mansour Fakih, who described the impact of the culture of patriarchy against

women. Then the political theory of political participation by Michael Rush and

Philip Althof, Samuel P Huntington and Nelson M Nelson, Gabriel A Almond,

Max Weber to analyze more clearly the reasons forsomeone to participate in

politics and the things that affect it. The method used in this research is

quantitative method with the questionnaire and documents in the collection of

data. In the questionnaire "Patriarchal culture" as a variable X and "women's

political participation" as a variable Y.

  The results of the study with data processing using SPSS 22 software

shows that the correlation coefficient r xy is negative (-0841) strong and

significant with a sample of 270 people, this means that if an increase of the

patriarchal culture, there will be a decline of the political participation of women

and vice versa. In regression hypothesis testing, T test and F test showed that the

sig. 0.000

  ≤ 0.1. Thus, reject H0 and accept Ha who expressed a significant

Influencebetween a patriarchal culture variables (X) of the Political Participation

of Women in Nias. Then results of coefficient determinant (r2) was 70.7%. it’s

mean patriarchal culture affect women's participation and the rest, 29.3% are

influenced by other factors.

(Keywords :Cultural Politics , Culture Patriarchy , political participation , women)

  Karya Ini Dipersembahkan Untuk Alm. Ayahanda dan Ibunda Tercinta

KATA PENGANTAR

  Skripsi ini berjudul “Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik Perempuan di Dprd Kabupaten Nias Pada Pemilihan Legislatif Tahun 2014. Skripsi ini diajukan guna memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan strata satu (S1) pada Departemen Ilmu Politik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara.

  Puji Syukur atas berkat rahmat Allah, yang senantiasa menolong, menghibur dan memberkati.Sehingga penulis diberikan kesehatan, kemampuan dan kesempatan untuk menyelesaikan tahap demi tahap dalam pembuatan skripsi ini.Semoga namamu semakin ditinggikan. Amin

  Skripsi ini menjelaskan tentang budaya patriarki yang berkembang dalam kehidupan masyarakat, serta dampaknya terhadap partisipasi politik perempuan di kabupaten Nias. Adat istiadat Patrilineal yang sangat kental di nias berdampak terhadap Subordinasi perempuan,Marginalisasi perempuan,Membentuk Stereotip, Peran ganda dan melahirkan kekerasan bagi kaum perempuan. Keadaan ini disebabkan oleh dominasi laki-laki dalam adat Patriarki Nias yang telah dikonstruksikan, dilembagakan, dan disosialisasikan lewat institusi-institusi seperti keluarga, sekolah, masyarkat, agama, tempat kerja. Membuat perempuan tidak mampu bersaing dengan laki-laki dalam politik, peran wanita dalam politik sangat minim dan terbatas karna tidak ada ruang bagi perempuan dalam adat Nias untuk menjadi seorang pemimpin. Penulis sangat mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan skripsi ini kedepan.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada seluruh keluarga tercinta, Ibunda yang selalu mendoakan,menyemangati dan juga memenuhi kebutuhan selama masa pendidikan, Nenek yang selalu buat tertawa, kak Vian, adek Enos, epin yang selalu menjadi semangat bagi penulis, dan sahabat-sahabat yang selalu membantu. Dan yang sangat special untuk Alm.Ayah atas nasehat-nasehat yang Dalam kesempatan ini, penulis juga mengucapkan terimakasih kepada: 1.

  Bapak Prof. Dr. Badaruddin , M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

  2. Ibu. Dra. T Irmayani, M.Si selaku Ketua Departemen Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

  3. Bapak Adil Arifin S,Sos. M.A selaku Dosen Pembimbing yang telah mengarahkan, mengkritik dan memberikan saran yang sangat berguna dalam penulisan skripsi ini.

  4. Dosen dan Staf Pengajar Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

  5. Kak Ema, Kak Siti, Pak Burhan yang selalu membantu dalam urusan administrasi.

  6. Seluruh responden di kabupaten Nias, yang rela meluangkan waktunya untuk mengisi Kuesioner dan diwawancarai.

  7. Teman-teman Seperjuangan Ilmu Politik stambuk 2011, “Setiap orang pasti akan datang dan pergi tetapi kebersamaan kita akan selalu terkenang dalam sanubari”.

  Medan, 8 April 2015 Nota Patrit K Halawa

  

DAFTAR ISI

Halaman Judul………………………………………………………… i

Halaman Persetujuan…………………………….. ii

Halaman Pengesahan………………………………………………….. iii

Abstrak…………………………………………………………. iv

Abstract………………………………………………………………… v

Lembar Persembahan…………………………………………………. vi

Kata Pengantar………………………………………………………… vii

Daftar Isi………………………………………………………………... viii

Daftar Tabel dan Gambar…………………………………………….. xi

BAB I Pendahuluan A.

  1 Latar Belakang…………………………..……… B.

  9 Perumusan Masalah……………………………… C.

  9 Pembatasan Masalah……………………………… D.

  10 Tujuan Penelitian………………………………….

  E.

  10 Manfaat Penelitian……………………………..

  F.

  11 Kerangka Teori…………………………………… F.1 Partisipasi Politik………………………….

  11 F.2 Budaya Politik……………………………. 16 F.3 Feminisme…………………………………

  21 G.

  26 Hipotesis…………………………………………..

  H.

  27 Metode Penelitian………………………………… H.1 Jenis Penelitian……………………………

  28 H.2 Lokasi Penelitian…………………………..

  28 H.3 Populasi dan Sampel………………………

  28 H.4 Sampel Penelitian…………………………. 29

  H.5 Defenisi Konsep…………………………...

  Umum Dprd dan Budaya Patriarki A.

  Analisis Tabel Frekuensi………………………………….. 88 B. Budaya Patriarki dan Partisipasi Politik Perempuan di DPRD…………………………………………………..

  Perempuan Di Dprd Kabupaten Nias Tahun 2014 A.

  76 BAB III Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik

  69 E. Gambaran Budaya Patriarki di Kabupaten Nias………

  56 D. Gambaran Umum DPRD Kabupaten Nias periode 2014 – 2015…………………………………………...

  Legislative 2014…………………………………… 54 C. Gambaran Perolehan Suara Partai Politik, Calon legislatif, danPenetapan Anggota Terpilih DPRD Kabupaten Nias..

  8 B. Gambaran Umum Pemilih pada Pemilihan

  Gambaran Umum Kabupaten Nias ……………….

  46 BAB II Profil Kabupaten Nias,Gambaran Umum Pemilih, Gambaran

  34 H.6 Defenisi Operasional………………………

  45 J. Sistematika Penulisan……………………………....

  45 I.6 Pengujian Hipotesis………………………...

  44 I.5 Koefisien Determinasi……………………...

  43 I.4 Analisis Regresi Sederhana…………………

  42 I.3 Uji Asumsi Klasik…………………………..

  42 I.2 Korelasi Product Moment……………….....

  41 I.1 Analisis Tabel Frekuensi……………………

  40 H.8 Pengukuran Variabel Penelitian……………….41 I. Teknik Analisa Data…………………………..

  37 H.7 Teknik Pengumpulan Data……………......

  92

  C.

  Korelasi Product Moment………………………………...

  98 D. Uji Normalitas …………………………………………

  101 E. Uji Hipotesis Penelitian…………………………

  104 F. Analisis Teoritis…………………………………

  111

BAB IV Penutup A.Kesimpulan…………………………………………

  16 B.Saran………………………………………………..

  17 C.Kelemahan………………………………………….

  19 Daftar Pustaka………………………………………………….. xvii

  Daftar Lampiran

  Lampiran 1 Kuesioner Penelitian Lampiran 2 Master Data Variabel X dan Y Lampiran 3 Output SPSS 22

  DAFTAR TABEL DAN GAMBAR Daftar Tabel Tabel 1.1Penentuan jumlah sampel dari populasi …………………..

  30 Tabel 1.2 Jumlah Sampel Tiap Kecamatan…………………………

  33 Tabel 1.3 Alur Pemikiran…………………………………..

Tabel 2.1 Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin………….

  50 Tabel 2.2Jumlah Penduduk Berdasarkan Suku Bangsa……………

  51 Tabel 2.3Jumlah Penduduk Berdasarkan Pendidikan……………..

  52 Tabel 2.4Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian……

  53 Tabel.2.5Jumlah Penduduk Berdasarkan Agama…………………...

  53 Tabel 2.6Daftar Pemilih Tetap/ Kecamatan…………………………

  54 Tabel 2.7Partisipasi Pemilih L dan P………………………………...

  55 Tabel 2.8Rekapitulasi Jumlah perolehan Suara Sah Partai Politik…..

  56 Tabel 2.9DPRD Terpilih………………………………….………….

  58 Tabel 2.10Partai Nasdem……………………….………………….. 60 Tabel 2.11Partai KebangkitanBangsa……………………………… 60 Tabel2.12Partai Keadilan Sejahtera…….………………………… 61 Tabel 2.13PDI Perjuangan ………………………………………… 62

Tabel 2.14 Partai Golongan Karya………………………………………

  63 Tabel 2.16Partai Demokrat……………………………………………… 64 Tabel 2.17Partai Amanat Nasional………………………………………

  65 Tabel 2.18Partai Persatuan Pembangunan………………………………. 66 Tabel 2.19Partai Hati Nurani Rakyat……………………………………. 66 Tabel 2.20Partai Bulan Bintang…………………………………………. 67 Tabel 2.21Partai Keadilan Dan Persatuan Indonesia……………………. 68 Tabel 3.1Karakteristik berdasarkan pekerjaan…………………………… 89 Tabel 3.2Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan……………

  90 Tabel 3.3Karakteristik Responden Berdasarkan Usia…………………..

  91 Tabel 3.4Karakteristik Responden Berdasarkan Status Pernikahan……

  91 Tabel 3.5Jawaban Responden Bahwa Seorang Ayah/Laki-Laki yang Berhak Menentukan dan Mengambil Keputusan……………

  92 Tabel 3.6Jawaban responden tentang jenis kelamin pemimpin yang disukai.93 Tabel 3.7Jawaban Responden bahwa Anak laki-laki harus berpendidikan tinggidibanding perempuan, karena laki-laki sebagai tulang punggung keluarga…………………………………………. 94

  Tabel 3.8Jawaban responden bahwa Budaya Nias Membuat Peran Laki-Laki Lebih Dominan dari Pada Perempuan……………....

  94 Tabel 3.9Jawaban responden tentang minat mencalonkan diri menjadi anggota DPRD………………………..………………

  95 Tabel 3.10Jawaban responden bahwa Perempuan Harus berpartisipasi dalam politik………………………………….………………

  96 Tabel 3.11Jawaban responden tentang Calon Legislatif seorang Perempuan…………………………………………………….

  97 Tabel 3.12Jawaban responden bahwa Perempuan mempunyai kemampuan memimpin yang sama dengan laki-laki…………………… 97 Tabel 4.1Koefisien Korelasi Product Moment (r)…………………….

  99 Tabel 4.2 Regresi Linier Sederhana…………………………………. 105

Tabel 4.3 Uji SecaraParsial (Uji-t) …………………………………. 107

  Tabel 4.4Uji Serempak/Simultan (Uji-F)…………………………… 108

  2 Tabel 4.5Goodness of Fit (R )…………………………………………. 110 Daftar Gambar

Gambar 1.1 Keterwakilan perempuan di DPR RI 2014-2019…………….. ..3Gambar 1.2 Persentase anggota DPR RI 2014-2019 dari tiap partai politik berdasarkan jenis Kelamin…………………………4Gambar 1.3 Hierarki Partisipasi Politik………………………..…

  13 Gambar 1.4Bentuk Partisipasi Politik…………………………...

  15 Gambar 2.1Peta Wilayah Kabupaten Nias………… …………… 48

Dokumen yang terkait

Produksi Bunga dan Biji Bawang Merah Lokal Samosir (Allium ascalonicum) Pada Beberapa Konsentrasi GA3 dan Dosis Boron

0 0 45

Produksi Bunga dan Biji Bawang Merah Lokal Samosir (Allium ascalonicum) Pada Beberapa Konsentrasi GA3 dan Dosis Boron

0 0 9

Efektivitas Pelaksanaan Program Bimbingan Keterampilan Di Panti Sosial Karya Wanita (Pskw) Ruhui Rahayu Kota Palangka Raya Provinsi Kalimantan Tengah

0 0 14

BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Teori 2.1.1 Kebijakan Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor - Pengaruh Struktur Birokrasi Dan Kemampuan Sumber Daya Manusia Terhadap Implementasi Kebijkan Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor Di Kantor Unit Pelaksan Teknis Dae

0 1 31

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Struktur Birokrasi Dan Kemampuan Sumber Daya Manusia Terhadap Implementasi Kebijkan Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor Di Kantor Unit Pelaksan Teknis Daerah – Pengujian Kendaraan Bermotor Dinas P

0 0 12

Pengaruh Struktur Birokrasi Dan Kemampuan Sumber Daya Manusia Terhadap Implementasi Kebijkan Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor Di Kantor Unit Pelaksan Teknis Daerah – Pengujian Kendaraan Bermotor Dinas Perhubungan Kota Medan

0 0 9

EFEKTIVITAS MEDIA DALAM GERAKAN DONOR DARAH (Studi Korelasional Pengaruh Efektivitas Blackberry Messenger terhadap Partisipasi Masyarakat dalam Gerakan Donor Darah di Kota Medan) SKRIPSI

0 0 14

Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik Perempuan di DPRD pada Pemilu Legislatif Kabupaten Nias Tahun 2014 I.IDENTITAS RESPONDEN

0 0 22

BAB II PROFIL KABUPATEN NIAS,GAMBARAN UMUM PEMILIH, GAMBARAN UMUM DPRD DAN BUDAYA PATRIARKI A. GAMBARAN UMUM KABUPATEN NIAS - Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik Perempuan Di Dprd Kabupaten Nias Pada Pemilihan Legislatif Tahun 2014

0 0 39

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Pengaruh Budaya Patriarki Terhadap Partisipasi Politik Perempuan Di Dprd Kabupaten Nias Pada Pemilihan Legislatif Tahun 2014

0 0 47