Analisis Regresi Linier Berganda

berbagai tahun penerbitan, jurnal-jurnal, artikel-artikel, tulisan-tulisan ilmiah dan catatan dari media cetak maupun elektronik. Data yang dikumpulkan adalah data kependudukan dan data pendidikan dari hasil Sakernas 2013.

G. Teknik Analisis Data

Langkah-langkah analisis data pada penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Analisis Regresi Linier Berganda

Penelitian ini menggunakan teknik regresi linier berganda Multiple Regression Model untuk mengetahui pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Digunakan analisis regersi linier berganda karena melibatkan dua atau lebih variabel independen. Model umum analisis regresi tersebut adalah model persamaan pendapatan Mincer, yang ditulis sebagai berikut: Y = β o + β S i + β 2 X i + β X i 2 + ε i Keterangan: Y : Pendapatan β o , β , β : koefisien regresi � � : lama pendidikan � : pengalaman kerja � : pengalaman kerja kuadrat � � : error term Pada penelitian ini digunakan tiga model persamaan regresi yaitu untuk tenaga kerja seluruhnya, formal dan informal. Serta dalam penelitian ini lama pendidikan diganti dengan level pendidikan untuk melihat tingkat pendapatan antar level pendidikan. Selain itu menggunakan variabel independent lain yaitu jenis kelamin, daerah tempat tinggal ,dan khusus jenis pekerjaan untuk model persamaan seluruh tenaga kerja saja, maka model persamaan untuk seluruh tenaga kerja sebagai berikut: Ln �� = β o +β �� � + β 2 ��� it + β ��� it + β � it + β � + β � it + β � it + β it + β it + β it + ε i LnY it = log pendapatan SD = level pendidikan SD SD=1, lain=0 SMP = level pendidikan SMP SMP=1, lain=0 SMA = level pendidikan SMA dan SMKSMA SMK=1, lain=0 Diploma = level pendidikan diploma diploma=1, lain=0 Univ = level pendidikan perguruan tinggi S1,S2,S3 univ=1, lain=0 exper = pengalaman diproxy dengan umur dikurangi jumlah tahun sekolah dikurangi t tahun expersq = pengalaman kuadrat gender = jenis kelamin laki= 1, perempuan = 0 urban = daerah tempat tinggal perkotaan=1 , pedesaan=0 formal = jenis pekerjaan formal=1, informal=0 � � =error term β , β β , β , β , β , β , β , β , β = koefisien regresi Sedangkan untuk melihat faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan masing-masing tenaga kerja baik formal maupun informal model persamanya sebagai berikut: Ln �� = β o +β �� � + β 2 ��� it + β ��� it + β � it + β � + β � it + β � it + β it + β it + ε i Dengan menggunakan model persamaan di atas maka untuk menghitung tingkat pengembalian investasi setiap level pendidikan adalah sebagai berikut: r κ = ��−��− ∆�� r κ = returning koefisien βκ = koefisien level pendidikan βκ-1 = koefisien level pendidikan dibawahnya Δnκ = koefisien lama waktu belajar George dan Harry, dalam Jill

2. Uji Hipotesis