Slide Presentasi 001

PEMBUATAN AUGMENTED
REALITY BERBASIS ANDROID
UNTUK BROSUR PENJUALAN
RUMAH DENGAN MENGGUNAKAN
VUFORIA DAN UNITY 3D

Nama
NPM
Jurusan
Pembimbing

:
:
:
:

THEOFILUS K. TRI Y
17112347
SISTEM INFORMASI
H. Risdiandri Iskandar, SKom, MM


LATAR BELAKANG
• Pengembangan Augmented Reality lebih mudah dan murah
dibandingkan Virtual Reality.
• Dapat diimplementasikan secara luas dalam berbagai media.
• Augmented Reality memiliki banyak peluang untuk dapat
dikembangkan dan dapat diterapkan dalam berbagai bidang.
• Augmented Reality akan bisa memberikan elemen yang
menyenangkan, menarik dan baru.

BATASAN MASALAH


Ditujukan

untuk

calon

konsumen


yang

mengikuti

perkembangan dan berpikiran mengacu kepada teknologi.


Ditujukan untuk pengguna smartphone Android atau perangkat
berbasis Android lainnya yang memiliki kamera.

TUJUAN PENULISAN
Untuk membuat sebuah media iklan dengan augmented reality
yang dapat memberikan pengalaman yang baru dan menarik bagi
konsumen sehingga dapat meningkatkan ketertarikan konsumen
kepada produk yang kita tawarkan.

USE CASE DIAGRAM APLIKASI

PEMBUATAN APLIKASI



PERANGKAT KERAS YANG DIGUNAKAN :
– Processor Intel Core i5-4690 Haswell Quad-Core 3.5GHz
– VGA Nvidia Geforce GTX 960
– RAM 8 GB
– Memory HardDisk 1TB



PERANGKAT LUNAK YANG DIGUNAKAN :
– Sistem Operasi Windows 8.1
– Unity 3D Versi 4.5.5f1
– Plugin Quallcomm Vuforia Augmented Reality
– Google SketchUp 2015
– Adobe Photoshop CS5

KESIMPULAN
Aplikasi Augmented Reality untuk brosur penualan rumah ini
terbukti dapat memberikan pengalaman yang baru dan menarik
bagi orang yang mencobanya baik yang sebelumnya sudah tahu

mengenai augmented reality maupun yang tidak mengetahui
tentang augmented reality sama sekali

SARAN
Aplikasi ini baru bisa digunakan digunakan pada sistem operasi
android saja. Oleh sebab itu, disarankan aplikasi ini dapat
dikembangkan agar bisa digunakan pada device dengan sistem
operasi lainnya sehingga aplikasi augmented reality untuk brosur
penjualan rumah ini bisa mencapai jangkauan pengguna yang lebih
luas. Selain itu tampilan dari objek 3d juga masih bisa
dikembangkan agar lebih menarik dengan ditambahkan animasi
tertentu.

TERIMA KASIH