Analisis Regresi Uji Koefisien Determinasi

Model regresi yang digunakan dalam penelitian ini adalah : Model Regresi H1 dan H2 KIN : …………. 1 NP : ………….. 2 Model Regresi H3 dan H4 KIN : NP : ….... 4 Keterangan : KIN : Kinerja Keuangan ROA NP : Nilai Pasar MB VAIC : Intellectual Capital INST : Struktur Kepemilikan Institusional Ε : Error

2. Uji Koefisien Determinasi

Koefisien determinan dinyatakan dalam pada intinya untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel independen.Untuk melihat seberapa besar pengaruh variabel independen dapat dilihat pada nilai Adjusted R Square.Nilai koefisien determinan berada diantara 0 dan 1.Nilai yang kecil berarti kemampuan variabel independen dalam menjelaskan variabel terbatas.

3. Uji F Pengujian Koefisien Regresi Simultan

Uji F merupakan pengujian yang digunakan untuk mengetahui pengaruh signifikan antara kelompok variabel independen terhadap varaibel dependen. Pengujian ini dilakukan dengan derajat α = 0,05. Uji F dilakukan dengan cara membandingkan antara signifikan F dengan alpha α. Variabel independen berpengaruh terhadap variabel dependen apabila nilai signifikan F alpha 0,05.

4. Uji t Pengujian Koefisien Regresi Parsial

Uji t merupakan pengujian yang digunakan untuk mengetahui pengaruh signifikan antara masing-masing variabel independen terhadap variabel dependen. Pengujian ini dilakukan dengan derajat α= 0,05. Variabel independen berpengaruh terhadap variabel dependen apabila nilai signifikan t 0,05. Adapun kriteria yang digunakan dalam uji t adalah : a. Apabila nilai signifikan t alpha 0,05 dan koefisien beta searah dengan hipotesis maka hipotesis diterima. b. Apabila nilai signifikan t alpha 0,05 dan koefisien beta tidak searah dengan hipotesis maka hipotesis ditolak. 37

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum ObyekSubyek Penelitian

Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan perbankan yang terdaftar di dalam Bursa Efek Indonesia BEI periode 2012-2015.Jumlah sampel yang memenuhi kriteria setelah melakukan metode pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling adalah 44 perusahaan perbankan. Adapun prosedur dalam pemilihan sampel adalah sebagai berikut : Table 4.1 Prosedur Pemilihan Sampel No Uraian Jumlah 1 Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI pada periode 2012-2015. 136 2 Perusahaan Perbankan yang tidak menerbitkan dan mempublikasikan laporan tahunan yang telah di audit selama 4 tahun yaitu 2012-2015. 36 3 Perusahaan perbankan yang tidak mempunyai asset tidak berwujud selama 4 periode yaitu 2012-2015 56 4 Total Sampel Perusahaan 44 Sumber : Hasil Analisis Data 2016

Dokumen yang terkait

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 1 4

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 27

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 11

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 1

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 1

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 3

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 2 7

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 4

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 0 3

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2012-2015

0 1 2