KOMPETENSI INTI: KOMPETENSI DASAR

f. Garis lingkar panggul atau hip line. g. Garis lingkar leher atau neck line. h. Garis kerung lengan atau arm hole. i. Garis bahu dan garis sisi atau shoulder line and side line. j. Garis prinses bagian muka atau front princes line. k. Garis prinses bagian belakang back princes line.

E. METODE PEMBELAJARAN

a. Ceramah b. Tanya jawab c. Demonstrasi d. Penugasan

F. ALATMEDIASUMBER PEMBELAJARAN

1. Media : Jobsheet powerpoint 2. Alat : Manaquin, metline, pita, jarum, peterban, gunting 3. Sumber belajar : Internet - http:belajar.ditpsmk.netwp- contentuploads201409DASAR-POLA-1.pdf. Diunduh pada hari Rabu tanggal 19 Agustus 2015 pukul 14.00 - Buku Konstruksi Pola Busana Wanita, Porrie Muliawan, BPK Gunung Mulia

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

No Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 1. Pendahuluan a. Mengawali pembelajaran dengan berdoa dan memberi salam religius b. Mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk memulai proses KBM kerapian, kebersihan ruang kelas, menyediakan media dan alat serta buku yang diperlukan, disiplin c. Memantau kehadiran dengan mengabsen peserta didik disiplin d. Memotifasi peserta didik untuk lebih fokur dan semangat dalam mengikuti pembelajaran e. Menginformasikan kompetensi dasar dan tujuan 15 menit No Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu pembelajaran yang hendak dicapai ingin tahu f. Menyampaikan cakupan materi secara garis besar ingin tahu 2. Inti A. Mengamati Fasilitator membimbing peserta didik untuk mengamati: 1 Mengamati videogambar letak titik dan garis tubuh ingin tahu 2 Mengamati letak titik dan garis tubuh model atau boneka jahitdummy ingin tahu 3 Mengamati letak titik dan garis tubuh masing-masing secara bergantian ingin tahu

B. Menanya

1 Memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang letak titik dan garis tubuh percaya diri, santun, jujur 2 Menanyakan kepada siswa tentang letak titik dan garis tubuh masing-masing percaya diri, santun, jujur

C. Eksperimen

1 Memberi tanda titik dan garis tubuh pada gambar 2 Memberi tanda letak titik dan garis tubuh pada bonekadummy 3 Memberi tanda titik dan garis tubuh pada modelteman sendiri

D. Asosiasi

1 Membuat portopolio tentang letak titik dan garis tubuh pada gambar macam-macam bentuk tubuh 2 Menyusun laporan praktik membuat tanda titik dan garis tubuh

E. Komunikasi

1 Mendemonstrasikan cara menentukan tanda 150 menit