Tanah yang terbentuk dari bahan induk organik, yaitu gambut dan

1 5 0 Geogr afi Kelas X SM A dan M A

19. Penanaman berlajur tegak lurus terhadap arah aliran air atau arah

angin adalah. . . . A. strip cropping B. contour strip cropping C. bufering D. windbreaks E. contour village

20. Penanaman berlajur sejajar dengan garis kontur, disebut . . . .

A. bufering B. windbreaks C. strip cropping D. contour village E. contour strip cropping

21. Penanaman tanaman keras pada lahan yang mempunyai

kemiringan adalah . . . . A. bufering B. windbreaks C. strip cropping D. contour village E. contour strip cropping

22. Penanaman dengan tumbuhan secara permanen untuk melindungi

tanah dari tiupan angin disebut . . . . A. bufering B. windbreaks C. strip cropping D. contour village E. contour strip cropping

23. Metode pengawetan tanah melalui teknik-teknik pengolahan tanah

yang dapat memperlambat aliran air, disebut metode . . . . A. terasering B. penghijauan C. reboisasi D. mekanik E. vegetatif Lit osfer dan Pedosfer 1 5 1

24. Pengolahan tanah sejajar dengan garis kontur dan membentuk igir-

igir kecil yang memperlambat aliran air dan memperbesar infiltrasi air, disebut . . . . A. bufering B. windbreaks C. strip cropping D. contour village E. contour strip cropping

25. Jenis tanaman penghijauan yang dikembangkan di Indonesia adalah

. . . . A. lamtoro gung, kaliandra, akasia, dan jambu mete B. kemlandingan, kaliandra, akasia, dan jambu mete C. kemlandingan, lamtoro gung, akasia, dan jambu mete D. kemlandingan, lamtoro gung, kaliandra, dan akasia E. kemladingan, lamtoro gung, kaliandra, dan jambu mete B. Jawab soal-soal berikut ini dengan singkat dan jelas pada buku tulismu 1. Sebutkan 3 jenis batuan berdasarkan proses terjadinya 2. Jelaskan secara singkat istilah-istilah berikut ini: a. dataran rendah pantai b. gunung c. plato 3. Sebutkan 7 tipe letusan gunung api 4. Sebutkan tiga contoh kaldera yang ada di Indonesia 5. Jelaskan istilah-istilah yang digunakan dalam ilmu gempa bumi berikut ini: a. hiposentrum b. episentrum c. seismogram 6. Jelaskan istilah-istilah berikut ini: a. doline b. uvala c. ponor d. gua dalam tanah e. stalaktit f. stalagmit g. kubah kapur