Menu Jadwal Menu Petugas Halaman Petugas Absen

4.3.9 Menu Jadwal

Menu jadwal ini digunakan untuk melakukan operasi manipulasi data seperti menambah, dan menghapus data jadwal. Menu jadwal ini mempunyai sub menu lagi yaitu data jadwal pelajaran dan tambah jadwal. Berikut ini antarmuka menu data jadwal yang tampak pada Gambar 4.24 dibawah ini. Gambar 4.24 Data Jadwal Pelajaran Untuk penambahan data jadwal berikut ini adalah antarmuka penambahan data jadwal yang tampak pada Gambar 4.25. Gambar 4.25 Penambahan Data Jadwal

4.3.10 Menu Petugas

Menu petugas ini digunakan untuk melakukan operasi manipulasi data seperti menambah, dan menghapus data petugas absensi. Menu jadwal ini mempunyai sub menu lagi yaitu data petugas absensi dan tambah data petugas absensi. Berikut ini antarmuka menu data petugas absensi yang tampak pada Gambar 4.26 dibawah ini. Gambar 4.26 Data Petugas Absensi Untuk penambahan data petugas berikut ini adalah antarmuka penambahan data petugas yang tampak pada Gambar 4.27. Gambar 4.27 Penambahan Data Petugas Absensi 4.3.11 Menu Jam Menu jam ini digunakan untuk melakukan operasi manipulasi data seperti merubah data master jam. Menu jam ini berfungsi untuk membatasi jam absen. Berikut ini antarmuka menu jam yang tampak pada Gambar 4.28 dibawah ini. Gambar 4.28 Data Jam 4.3.12 Menu Ubah Password Menu ubah password ini digunakan untuk merubah data username dan password dari admin. Berikut ini antarmuka menu ubah password yang tampak pada Gambar 4.29 dibawah ini. Gambar 4.29 Ubah Username dan Password 4.3.13 Menu Logout Berikut adalah proses logout ketika admin menekan menu logout dari sistem. Gambar 4.30 LogOut 4.3.14 Login Petugas Gambar 4.31 Halaman Login Petugas Absen Gambar 4.31 merupakan halaman login petugas absen, jika petugas absen benar menginputkan username dan password maka halaman akan langsung menuju ke halaman petugas absen seperti yang terlihat pada gambar 4.32.

4.3.15 Halaman Petugas Absen

Gambar 4.32 Halaman Petugas Absen Halaman petugas ini mempunyai dua menu utama, yaitu data siswa, dan logout. Untuk penginputan data absensi siswa, petugas diwajibkan memilih data siswa menurut kelas siswa tersebut. Seperti yang terlihat pada gambar di atas Gambar 4.32. Untuk penambahan data absensi siswa berikut ini adalah antarmuka penambahan data absensi siswa yang tampak pada Gambar 4.33 Gambar 4.33 Halaman Input Data Absensi. 60

BAB V UJI COBA DAN ANALISA HASIL

Pada bab ini membahas tentang ujicoba dan evaluasi program yang menerangkan bagaimana jalannya program secara detail yang akan dijelaskan pada sub bab dibawah ini :

5.1 Uji Coba

Pada aplikasi berbasis web local dan sms gateway yang dibuat ini dilakukan ujicoba program secara detail untuk mengetahui bagaimana cara mengelola data praktikum dan bagaimana melakukan pendaftaran via sms gateway.

5.2 Lingkungan Uji Coba

Pada lingkungan ujicoba dapat dilihat beberapa proses dari aplikasi yang dibuat dengan cara melakukan ujicoba pada masing-masing form khususnya pada proses tambah data siswa, input data absensi siswa. Ujicoba tersebut dapat dilihat sebagai berikut : 5.3 Implementasi Aplikasi Desain Antarmuka