Menyususn Rancangan Tindakan Perencanaan Pelaksaan tindakan Pengamatan Refleksi

Catur A. P. Kastrini, 2015 MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENILIS PUISI PADA SISWA KELAS V SD MELALUI PENGGUNAAN MEDIA LCD PROJECTOR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Waktu Penelitian

Dalam penelitian ini peneliti menyusun jadwal dimulai dari bulan Februarai 2015 hingga bulan Juni 2015

E. Desain Penelitian

Penelitian ini menggunakan desain Penelitian Tindakan Kelas PTK yang berarti objek penelitiannya adalah proses belajar mengajar yang melibatkan guru, siswa, dan bahan ajar yang saling berinteraksi. Adapun jenis desain penelitian yang digunakan dalam penelitian yaitu mengacu pada rancangan penelitian yang dilakukan oleh Kemmis Taggart Arikunto dalam suyadi, 2013.,hlm 50 yang mencangkup empat tahapan yang sering digunakan, yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan reflektif. Tindakan dalam penelitian tindakan kelas mempunyai tahapan sebagai berikut:

1. Menyususn Rancangan Tindakan Perencanaan

Dalam tahap menyusun perencanaan peneliti menentukan fokus peristiwa yang perlu mendapatkan tindakan atau perhatian khusus untuk diamati, kemudian membuat sebuah instrumen pengamatan untuk membantu peneliti merekam peristiwa yang diamati selama tindakan berlangsung. Kegiatan awal yang dilakukan oleh peneliti pada tahap perencanaan yaitu meminta perijinan kepada pihak sekolah untuk melakukan penelitian di kelas V. Kegiatan yang dilakukan peneliti sebelum memulai melakukan penelitian adalah sebagai berikut: a. Mempersiapkan rencana pelaksanaan pembelajaran RPP sesuai dengan permasalahan dan rencana tindakan. b. Mencari model pembelajaran yang sesuai dengan kedaan kelas dan kondisi siswa. c. Melakukan langkah-langkah kegiatan yang akan dilakukan di dalam kelas. d. Menyiapkan media pembelajaran. e. Menyiapkan rancangan evaluasi tes yang berupa produk Catur A. P. Kastrini, 2015 MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENILIS PUISI PADA SISWA KELAS V SD MELALUI PENGGUNAAN MEDIA LCD PROJECTOR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu f. Menyiapkan rancangan evaluasi nontes yang berupa lembar observasi

2. Pelaksaan tindakan

Dalam tahap pelaksaan tindakan peneliti menerapkan isi rancangan yang telah disusun dalam proses pembelajaran.

3. Pengamatan

Pengamatan dilakukan oleh pengamat atau observer. Peneliti dan observer melakukan kegiatan secara bersamaan yaitu pada waktu penelitian berjalan. Jadi keduanya berlangsung dalam waktu yang sama. Observer menganalisis peristiwa ketika sedang berlangsung. Sambil melakukan pengamatan, observer mencatat sedikit demi sedikit apa yang terjadi pada saat berlangsungnya penelitian.

4. Refleksi

Refleksi adalah kegiatan untuk mengemukakan apa saja yang sudah terjadi selama penelitian berlangsung. Peneliti akan mengoreksi hal-hal apa saja yang kurang selama penelitian dengan melihat lembar observasi guru dari hasil observer. Dalam tahap ini peneliti dalam menerapkan media pembelarajan akan mengetahui kekurangan-kekurangan mengajar dan dari kekurangan tersebut peneliti dapat langsung menganalisis apakah kegiatan pembelajaran yang sudah dilakukan telah mencapai tujuan atau belum. Refleksi pada siklus 1 akan mengubah strategi pembelajaran dalam siklus berikutnya sebagai perbaikan pembelajaran. Untuk lebih jelasnya, desain PTK dapat digambarkan sebagai berikut: Catur A. P. Kastrini, 2015 MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENILIS PUISI PADA SISWA KELAS V SD MELALUI PENGGUNAAN MEDIA LCD PROJECTOR Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar Bagan 3.1 Alur Penelitian Tindakan Kelas diadaptasi dari Model Kemmis dan Taggart Arikunto dalam Suyadi, 2013., hlm 50

5. Langkah-langkah Pembelajaran Menulis Puisi Bebas dengan

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA GAMBAR TOKOH KARTUN IDOLA PADA MATA PELAJARAN UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA GAMBAR TOKOH KARTUN IDOLA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS V SD NEGERI NGARU

0 2 12

PENGGUNAAN MEDIA BENDA-BENDA SEKITAR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI ANAK PADA SISWA KELAS V SDN SAYABULU KOTA SERANG.

0 2 34

PENGGUNAAN MEDIA LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA MENULIS PUISI PADA PEMBELAJARAN Penggunaan Media Lingkungan Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Menulis Puisi Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Bagi Siswa Kelas V SD Negeri 2 Gunungsari Kec

0 1 17

PENGGUNAAN MEDIA LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA MENULIS PUISI PADA PEMBELAJARAN Penggunaan Media Lingkungan Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Menulis Puisi Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Bagi Siswa Kelas V SD Negeri 2 Gunungsari Kec

0 4 15

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR TOKOH IDOLA PILIHAN SISWA UNTUK MENINGKATKAN KETRAMPILAN MENULIS PUISI PADA Penggunaan Media Gambar Tokoh Idola Pilihan Siswa Untuk Meningkatkan Ketrampilan Menulis Puisi Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V Siswa SD Neger

0 2 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI TEKNIK UNGKAPAN KREATIF PADA SISWA KELAS V Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Teknik Ungkapan Kreatif Pada Siswa Kelas V SD Negeri Kartasura 06 Tahun 2011/2012.

0 2 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI TEKNIK UNGKAPAN KREATIF PADA SISWA KELAS V Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Teknik Ungkapan Kreatif Pada Siswa Kelas V SD Negeri Kartasura 06 Tahun 2011/2012.

0 2 15

Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Media Gambar Pada Siswa Kelas V SD Kanisius Kurmosari 02 Semarang.

0 0 1

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI PADA SISWA KELAS V SD MELALUI PENGGUNAAN MEDIA LCD PROJECTOR - repository UPI S PGSD 110796 title

0 0 4

PENGGUNAAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA

0 0 8