Distribusi Penduduk

D. Distribusi Penduduk

Jumlah penduduk Indonesia cukup besar dengan pertumbuhan yang besar pula, namun tidak diikuti pemerataan persebaran penduduk yang merata. Berdasarkan hasil sensus penduduk tahun 2000 menunjukkan bahwa sekitar 59% penduduk tinggal di Pulau Jawa.

Dari jumlah tersebut sekitar 17%, penduduk bertempat tinggal di Jawa Barat, 15% bertempat tinggal di Jawa Tengah dan 17% tinggal di Jawa Timur. Luas Pulau Pulau Jawa hanya 7% dari luas seluruh Indone-

68 IPS SMP/MTs Jilid 2 68 IPS SMP/MTs Jilid 2

Tugas Individu Kepulauan Maluku dan Papua yang luas wilayahnya

25% dari seluruh daratan Indonesia, hanya memiliki

1. Jelaskan yang dimaksud kepadatan penduduk yang sangat rendah, lebih kurang

8 jiwa/km dengan distribusi pendu- 2 . Pulau lain yang tergolong sedang kepa- duk!

datan penduduknya adalah Pulau Sumatra menam-

2. Sebutkan faktor-faktor pung sekitar 21,15% dari seluruh penduduk Indone- yang mempengaruhi dis- sia. tribusi penduduk!

Provinsi-provinsi yang termasuk padat pendu-

3. Jelaskan dampak distri- duknya adalah Provinsi Sumatra Utara, Provinsi busi penduduk yang tidak Sumatra Selatan dan Lampung. Kepadatan penduduk merata terhadap pemba- dapat dibedakan atas kepadatan penduduk aritmatik ngunan!

dan kepadatan penduduk agraris.

1. Kepadatan penduduk aritmatik

Yaitu jumlah rata-rata penduduk setiap 1 km 2 . Kepadatan penduduk aritmatik sering disebut dengan kepadatan penduduk. Kepadatan penduduk aritmatik dapat dirumuskan sebagai berikut:

jumlah penduduk Kepadatan penduduk =

luas wilayah (km ) 2

2. Kepadatan penduduk agraris

Yaitu jumlah rata-rata penduduk per satuan luas lahan pertanian. Kepadatan penduduk agraris dirumuskan sebagai berikut:

jumlah penduduk Kepadatan penduduk agraris =

luas lahan pertanian Banyaknya jumlah penduduk di Pulau Jawa dan sempitnya pulau

tersebut menyebabkan kepadatan penduduknya menjadi sangat tinggi rata-rata 975 jiwa/km 2 . Demikian pula kepadatan penduduk untuk masing-masing provinsi. Provinsi terpadat penduduknya adalah DKI Jakarta yakni 12.623 jiwa/km 2 pada tahun 2000.

Tabel berikut menyajikan distribusi persentase dan kepadatan penduduk menurut provinsi Tahun 1990–2000.

IPS SMP/MTs Jilid 2

Tabel 4.3

Distribusi Persentase dan Kepadatan Penduduk Menurut Provinsi Tahun 1990–2000

Persentase penduduk per provinsi

Kepadatan penduduk per km 2

Population density per km 2 Provinsi

Percentage of total population

(2) (3) (4) Nanggroe Aceh Darussalam

66 76 78 Sumatra Utara

139 158 162 Sumatra Barat

38 45 47 Sumatra Selatan

170 191 195 Kep. Bangka Belitung

12 439 12 635 12 623 Jawa Barat

1 023 1.033 1 074 Jawa Tengah

876 959 977 DI Yogyakarta

914 980 993 Jawa Timur

493 559 573 Nusa Tenggara Barat

167 199 206 NusaTenggara Timur

Bali dan Nusa Tenggara

Kalimantan Barat

22 27 29 Kalimantan Tengah

‘ 9 12 Kalimantan Selatan

60 69 70 Kalimantan Timur

Sulawesi Utara

162 132 134 Sulawesi Tengah

27 35 36 Sulawesi Selatan

112 129 133 Sulaweai Tenggara

40 26 25 Maluku Utara

Maluku dan Papua

Sumber: Statistik Indonesia 2002, Badan Pusat Statistik, Jakarta 2002

70 IPS SMP/MTs Jilid 2

Berbagai usaha pemerintah untuk mengurangi kepadatan penduduk yang tinggi di suatu daerah guna menciptakan persebaran penduduk yang merata di seluruh wilayah Indonesia antara lain sebagai berikut:

a. Pelaksanaan program Keluarga Berencana.

b. Pelaksanaan program transmigrasi.

c. Pelaksanaan yang merata di seluruh wilayah Indonesia dalam negara aspek kehidupan

Dampak distribusi penduduk yang tidak merata terhadap pembangunan

Distribusi penduduk yang tidak merata akan menyulitkan pelaksanaan pembangunan, antara lain:

a. Bagi daerah yang kepadatan penduduknya tinggi sulit untuk pelaksanaan pembangunan sarana prasarana fisik, mengingat terbatasnya lahan.

b. Bagi daerah yang kepadatan penduduknya tergolong rendah, pembangunan yang dilaksanakan kurang menyentuh seluruh aspek kehidupan masyarakat, mengingat terbatasnya sumber daya manusia.

Tugas Kelompok

Dengan kegiatan ini diharapkan siswa mampu menganalisis masalah sosial yang berkaitan kependudukan (jumlah, komposisi, distribusi) penduduk nampak terhadap pembangunan.

1. Bentuklah kelompok yang terdiri dari lima atau enam orang.

2. Rangkumlah data tentang keadaan penduduk yang terdapat kantor kelurahan tempat tinggalmu, tentang:

a. jumlah penduduk

b. jumlah kelahiran dan jumlah kematian

c. migrasi penduduk

3. Dari data yang kamu peroleh, hitunglah:

a. tingkat angka kelahiran

b. tingkat angka kematian

c. tingkat pertumbuhan penduduk alami

d. tingkat pertumbuhan penduduk total

4. Diskusikan berbagai masalah kependudukan yang ada di kelurahan tempat tinggalmu bersama kelompokmu.

5. Buat kesimpulan dari kegiatan di atas.

IPS SMP/MTs Jilid 2

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 Refleksi

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 1. 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 Coba perhatikan lingkungan di sekitarmu! Bagaimanakah tingkat

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 kepadatan penduduknya!

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678901234567890 2. Jelaskan dampak peledakan penduduk! Bagaimana penanggu-

12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 12345678901234567890123456789012123456789012345678901234567890121234567890123456789012345678901212345678 R angkuman

1. Jumlah penduduk Indonesia dari tahun ke tahun selalu bertambah. Pertumbuhan penduduk Indonesia hanya ditentukan oleh faktor angka kelahiran dan kematian. Pertumbuhan penduduk dibedakan pertumbuhan penduduk alami dan pertumbahan penduduk total. Pertumbuhan penduduk sangat ditentukan oleh kelahiran dan kematian.

2. Komposisi penduduk adalah pengelompokkan penduduk yang didasarkan pada umur, jenis kelamin, mata pencaharian, suku bangsa, agama, pendidikan, dan tempat tinggal.

3. Distribusi penduduk adalah persebaran penduduk menurut pulau atau provinsi. Kurangnya distribusi penduduk akan berakibat ada pulau maupun daerah yang terlalu padat penduduknya dan ada pula pulau atau daerah yang jarang penduduknya.

Glosarium

• komposisi penduduk : adalah pengelompokkan penduduk atas dasar kriteria

tertentu.

• piramida penduduk : komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin yang digambarkan pada sebuah grafik.

72 IPS SMP/MTs Jilid 2

• rasio ketergantungan : suatu angka yang menunjukkan rasio beban (dependency ratio)

tanggungan kelompok usia produktif. • registrasi

: kumpulan keterangan mengenai kelahiran, kematian, dan segala kejadian penting manusia lainnya, seperti perkawinan, perceraian, pengangkatan anak, dan perpindahan penduduk.

• sensus penduduk : penghitungan penduduk suatu negara dengan cara mengumpulkan, menghimpun, dan menyusun data penduduk atau semua orang pada waktu tertentu di wilayah tertentu.

• sumber daya manusia : semua potensi yang berhubungan dengan data kependudukan yang dimiliki suatu daerah atau negara yang dapat dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.

• survei : pengambilan sampel jumlah penduduk yang hanya

sebagian saja.