TEKNIK KERJA BENGKEL TELEKOMUNIKASI
18
D. Tugas
Lakukan observasi tentang pengelolaan bengkel laboratorium di tempat anda dengan rambu rambu sebagai berikut :
1. Bagaimanakah struktur organisasi laboratorium di sekolah Anda ? Apakah sudah ada dan berjalan dengan baik ?
2. Bagaimana job deskripsi yang berlaku untuk masing-masing fungsi ?
3. Berapa jumlah personalia yang termasuk di dalam organsasi laboratorium di tempat Anda , mulai dari pimpinan laboratorium,
anggota, teknisi dan laboran atau asisten kalau ada ? 4. Bagaimana penerapan sistem monitoring dan evaluasi di
laboratorium di sekolah Anda ? 5. Apa saja yang menjadi kendala penerapan manajemen
laboratorium di tempat Anda ? 6. Apakah ada kemungkinan merekrut siswa di kelas yang lebih
tinggi untuk menjadi asisten praktikum bagi adik kelasnya ?
E. Tes Formatif
1. Jelaskan makna dari manajemen laboratorium 2. Sebutkan
rincian kegiatan
masing masing
perangkat laboratorium
3. Jelaskan cara penanganan Kebakaran 4. Sebutkan peraturan dasar di laboratorium
F. Lembar Jawaban Tes Formatif
1. Manajemen laboratorium dapat dipahami sebagai suatu tindakan pengelolaan yang kompleks dan terarah, sejak dari
perencanaan tata ruang sampai dengan perencanaan semua perangkat penunjang lainnya, dengan sebagai pusat aktivitas
adalah tata ruang.
19 TEKNIK KERJA BENGKEL TELEKOMUNIKASI
2. Untuk tata ruang, sebaiknya ditata sedemikian rupa sehingga laboratorium dapat berfungsi dengan baik. Tata ruang yang
sempurna, sejak dimulai perencanaan gedung pada waktu dibangun.
Tata ruang yang baik kondisi ideal sebuah laboratorium harus mempunyai :
Pintu masuk in Pintu keluar out
Pintu darurat emergency-exit Ruang persiapan preparation room
Ruang peralatan equipment-room Ruang penyimpanan gudang storage-room
Ruang staf Staff-room Ruang teknisilaboran
Ruang bekerja activity-room Ruang istirahat ibadah
Ruang prasarana kebersihan Ruang peralatan keselamatan kerja
Lemari praktikan locker Lemari gelas glass-room
Lemari alat-alat optik opticals-room Pintu jendela berkassa, agar serangga dan burung tidak dapat
masuk Fan kipas angin
Ruang AC untuk alat-alat tertentu yang memerlukan persyaratan
tertentu. 3. Beberapa peraturan dasar untuk menjamin kelancaran jalannya
kegiatan di laboratorium antara lain : a. Dilarang makanminum di dalam laboratorium
b. Dilarang merokok, karena mengandung potensi bahaya seperti :
1 Kontaminasi melalui tangan