Lingkungan Pengembangan Use Case: Melihat Lama Mati Use Case: Melihat Frekuensi Mati

11 Desain 1.2.2

1.2.2.1 Lingkungan Pengembangan

Data Viewer dikembangkan pada lingkungan perangkat keras yang sama dengan Watch Tower. Hal ini dijelaskan oleh subbab 1.1.2.1. Lingkungan perangkat lunak yang digunakan untuk pengembangan Data Viewer adalah sebagai berikut: 1. sistem operasi Microsoft® Windows 7 Ultimate Service Pack 1 2. XAMPP 1.7.1 yang berisi Apache HTTPD 2.2.11, MySQL 5.1.33, PHP 5.2.9, dan phpMyAdmin 3.1.3.1. 3. framework CodeIgniter 1.7.1 4. PHP graph plotting library JpGraph 2.3.4 5. Library and command line utility for mobile phones Gammu 1.24.0 6. browser Mozilla Firefox 5.

1.2.2.2 Use Case: Melihat Lama Mati

Mingguan Use case untuk melihat lama mati mingguan dideskripsikan oleh Tabel 6. Tabel 6 Use case melihat lama mati mingguan Penjelasan Aktor Administrator Tujuan Menampilkan grafik mingguan untuk kategori lama mati listrik Pre- condition Administrator berada pada home page Data Viewer Deskripsi Administrator memberikan tanda centang pada pilihan weekly time Post- condition Tampilan grafik lama mati mingguan ditambahkan pada home page Berdasarkan deskripsi use case pada Tabel 6, maka robustness diagram untuk melihat lama mati mingguan ditunjukkan oleh Gambar 15. Administrator home page log showing weekly time graph put a tick on weekly time graph prepare chart of amount of time make chart using JpGraph display chart datetime format to weekly Gambar 15 Diagram robustness untuk melihat lama mati mingguan. Diagram sequence untuk use case melihat lama mati mingguan dapat dilihat pada Lampiran 3.

1.2.2.3 Use Case: Melihat Frekuensi Mati

Mingguan Use case untuk melihat frekuensi mati mingguan dideskripsikan oleh Tabel 7. Tabel 7 Use case melihat frekuensi mati mingguan Penjelasan Aktor Administrator Tujuan Menampilkan grafik mingguan untuk kategori frekuensi mati listrik Pre- condition Administrator berada pada home page Data Viewer Deskripsi Administrator memberikan tanda centang pada pilihan weekly frequent Post- condition Tampilan grafik frekuensi mati mingguan ditambahkan pada home page Dari deskripsi use case pada Tabel 7 maka robustness diagram untuk melihat frekuensi mati mingguan ditunjukkan oleh Gambar 16. 12 Administrator home page log showing weekly frequent graph put a tick on weekly frequent graph prepare chart of frequent make chart using JpGraph display chart datetime format to weekly Gambar 16 Diagram robustness untuk melihat frekuensi mati mingguan. Diagram sequence untuk use case frekuensi mati mingguan dapat dilihat pada Lampiran 4. Implementasi 1.2.3

1.2.3.1 Melihat Lama Mati Mingguan