Fasilitas Operasional Perusahaan : Pembagian Area dan Lokasi Perusahaan

daftar penulis naskah untuk pembuatan buku yang diterbitkan oleh PT. Intan Pariwara adalah : 1. Universitas Gajah Mada Yogyakarta 2. Universitas Indonesia Jakarta 3. ITB Bandung 4. IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta 5. IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 6. Universitas Negeri Yogyakarta 7. Universitas Negeri Jakarta

d. Tim Editor

Tim editor terdiri dari alumni S1 dan S2 dari Universitas terkemuka di Indonesia ITB, UGM, UI, UNDIP, UNAIR, dsb.

3. Perekrutan Karyawan

Salah satu program CSR pertama kali yang dibangun oleh perusahaan adalah perekrutan karyawan di sekitar perusahaan. Hal ini sangat penting karena karyawan terdekat merupakan aset berharga bagi perusahaan. Tanpa karyawan terdekat, perusahaan tidak akan maju dan berkembang dalam usahanya. Dalam rangka meningkatkan kemampuan karyawan dalam bidang manajerial, PT. Intan Pariwara menyelenggarakan Pendidikan Manajemen untuk para karyawannya. IMDI atau Intan Management Development Institute adalah nama lembaga yang menyelenggarakan pendidikan intern bagi karyawan PT. Intan Pariwara Group. Di IMDI ini, mahasiswa di berikan pelatihan intensif oleh para dosen dari universitas terkemuka di Indonesia selama 4 bulan.

4. Tugas dan Tanggung Jawab dari Setiap Divisi Perusahaan

Berikut ini merupakan tugas dan tanggung jawab yang harus dilaksanakan oleh setiap divisi PT. Intan Pariwara. Adapun tugas dan tanggung jawab setiap divisi adalah sebagai berikut : a. Tugas dan tanggung jawab Board of Directors adalah sebagai berikut : 1 Perencanaan Planning Menentukan garis-garis besar untuk dapat memulai usaha. 2 Mengorganisasi Organizing Setelah bagian direksi menetapkan rencana, kemudian membagi antara anggota manajemen dan bawahannya serta mengadakan penggolongan dengan tugasnya masing-masing golongan dan mendapat kekuasaan yang didelegasikan padanya dari direksi. 3 Menggerakkan Actuating Melaksanakan secara fisik kegiatan dan aktifitas untuk mengambil tindakan-tindakan seperti memimpin, memerintah, menginstruksikan, mengadakan hubungan, memberi nasihat kepada bawahan supaya tujuan perusahaan bisa tercapai.