Uji Validitas Kepercayaan Merek X2 Hasil Pengujian Reabilitas Ekuitas Merek Hasil Pengujian Reabilitas Kepercayaan Merek

Hasil pengujian validitas instrumen penelitian untuk variabel bebas di atas menunjukan seluruh item pertanyaan variabel Y keputusan pembelian memiliki nilai r di atas 0,3. Dengan demikian, item-item pertanyaan variabel keputusan pembelian dinyatakan valid.

3.2.4.2 Uji Reliabilitas

Menurut Cooper 2006:716 reliabilitas adalah: Reliability is a characteristic of measurenment concerned with accuracy, precision, and consistency . Setelah melakukan pengujian validitas butir pertanyaan, maka langkah selanjutnya adalah melakukan uji reliabilitas untuk menguji kehandalan atau kepercayaan alat pengungkapan dari data. Dengan diperoleh nilai r dari uju validitas yang menunjukkan hasil indeks korelasi yang menyatakn ada atau tidaknya hubungan antara dua belahan instrument. Untuk menguji reliabilitas keandalan kuesioner dalam penelitian ini digunakan teknik belah dua split half Method skor pernyataan statement bernomor ganjil genap, dengan teknik korelasi spearman-brown correlation. Cara kerjanya adalah sebagai berikut: 1. Item dibagi menjadi 2 secara acak misalnya item ganjil dan genap. Kemudian dikelompokkan dalam kelompok I dan II. 2. Skor untuk masing-masing kelompok dijumlah sehingga dapat skor total untuk setiap kelompok I dan II. 3. Korelasikan skor total kelompok I dan skor kelompok II. 4. Korelasikan skor total kelompok I total kelompok II. 2rb 1+rb 5. Hitung angka reliabilitas untuk keseluruhan item dengan menggunakan rumus sebagai berikut: Keterangan: r i = reliabilitas internal seluruh item r b = korelasi product moment antara belahan pertama dan kedua Untuk melihat andal atau tidaknya suatu alat ukur digunakan pendekatan secara statistika, yaitu melalui koefisien reliabilitas. Apabila koefisien reliabilitas lebih besar dari 0.70 maka secara keseluruhan pernyataan dinyatakan andal reliable. Tabel 3.6 Standar Penilaian Koefisien Validitas dan Reliabilitas Kriteria Reliability Validity Good 0,80 0,50 Acceptable 0,70 0,30 Marginal 0,60 0,20 Poor 0,50 0,10 Sumber: Barker et al, 2002:70 Adapun hasil perhitungan reliabilitas menggunakan SPSS yaitu sebagai berikut: û ü = 2.r b 1+r 1b

1. Hasil Pengujian Reabilitas Ekuitas Merek

Hasil pengujian reabilitas ekuitas merek dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 3.7 Hasil Pengujian Reabilitas Ekuitas Merek Hasil pengujian reabilitas instrumen penelitian untuk variabel bebas di atas menunjukan seluruh item pertanyaan variabel X1 Ekuitas merek memiliki nilai t di atas 0,05. Hasil pengujian reliabiltas memiliki nilai Split Half di atas 0,700, yakni 0,808. Dengan demikian, item-item pertanyaan variabel ekuitas merek dinyatakan reliabel.

2. Hasil Pengujian Reabilitas Kepercayaan Merek

Hasil pengujian reabilitas atas kepercayaan merek dapat dilihat pada tabel berikut ini: Reliability Statistics .740 5 a .526 5 b 10 .678 .808 .808 .808 Value N of Items Part 1 Value N of Items Part 2 Total N of Items Cronbachs Alpha Correlation Between Forms Equal Length Unequal Length Spearman-Brown Coefficient Guttman Split-Half Coefficient The items are: X1_1, X1_3, X1_5, X1_7, X1_9. a. The items are: X1_2, X1_4, X1_6, X1_8, X1_10. b. Tabel 3.8 Hasil Pengujian Reabilitas Kepercayaan Merek Hasil pengujian reabilitas instrumen penelitian untuk variabel bebas di atas menunjukan seluruh item pertanyaan variabel X2 Kepercayaan merek memiliki nilai t di atas 0,05. Hasil pengujian reliabiltas memiliki nilai Split Half di atas 0,700, yakni 0,738. Dengan demikian, item-item pertanyaan variabel kepercayaan merek dinyatakan reliabel.

3. Hasil Pengujian Reabilitas Keputusan Pembelian

Hasil pengujian reabilitas terhadap keputusan pembelian dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 3.9 Hasil Pengujian Reabilitas Keputusan Pembelian Reliability Statistics .527 2 a .552 2 b 4 .585 .738 .738 .738 Value N of Items Part 1 Value N of Items Part 2 Total N of Items Cronbachs Alpha Correlation Between Forms Equal Length Unequal Length Spearman-Brown Coefficient Guttman Split-Half Coefficient The items are: X2_11, X2_13. a. The items are: X2_12, X2_14. b. Reliability Statistics .766 3 a .797 3 b 6 .641 .781 .781 .761 Value N of Items Part 1 Value N of Items Part 2 Total N of Items Cronbachs Alpha Correlation Between Forms Equal Length Unequal Length Spearman-Brown Coefficient Guttman Split-Half Coefficient The items are: Y_15, Y_17, Y_19. a. The items are: Y_16, Y_18, Y_20. b. Hasil pengujian reabilitas instrumen penelitian untuk variabel bebas di atas menunjukan seluruh item pertanyaan variabel Y keputusan pembelian memiliki nilai t di atas 0,05. Hasil pengujian reliabiltas memiliki nilai Split Half di atas 0,700, yakni 0,781. Dengan demikian, item-item pertanyaan variabel keputusan pembelian dinyatakan reliabel.

3.2.5 Rancangan Analisis Dan Pengujian Hipotesis

3.2.5.1 Rancangan Analisis

Rancangan analisis adalah proses mencari dan menyusun secara sistematis data yang telah diperoleh dari hasil observasi lapangan, dan dokumentasi dengan cara mengorganisasikan data kedalam kategori, menjabarkan kedalam unit-unit, melakukan sintesa, menyusun kedalam pola, memilih mana yang lebih penting dan yang akan dipelajari, dann membuat kesimpulan sehingga mudah dipahami oleh diri sendiri maupun orang lain. Peneliti melakukan analisa terhadap data yang telah diuraikan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif dan Verifikatif kuantitafif.

1. Analisis Deskriptif Kualitatif

Penelitian deskriptif digunakan untuk menggambarkan bagaimana pengaruh pelaksanaan ekuitas merek, kepercayaan merek dan keputusan pembelian konsumen. a. Setiap indikator yang dinilai oleh responden, diklasifikasikan dalam lima alternative jawaban yang menggambarkan peringkat jawaban. b. Dihitung total skor setiap variablesubvariabel = jumlah skor dari seluruh indikator variable untuk semua jawaban responden.

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Pada Auto 2000 Sm. Raja Medan)

6 113 121

Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Minuman Ringan Coca-Cola Pada Siswa/Siswi Smu Kecamatan Tanjung Rejo Medan

1 75 146

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Nokia Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

3 51 125

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Toyota Auto 2000 Sisimangaraja)

1 57 108

Pengaruh Ekuitas Merek dan Motivasi Pembelian Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Produk Jaket Merek Airplane Di Distro Airplane System Bandung

0 8 1

Pengaruh Kualitas Produk Dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Pakaian Muslim Wanita Merek Zoya Di Bandung Indah Plaza

0 5 1

Pengaruh Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Motor Merek Minerva Megelli 205 Pada Dealer Minerva Cabang Achmad Yani Bandung

1 28 91

Pengaruh Pelaksanaan Advertising Dan Atribut Produk Terhadap Keputusan pembelian Motor Minerva (survey pada konsumen PT. Plaza Minerva Indonesia Bandung)

0 11 1

ANALISIS PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian.

0 1 15

ANALISIS PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MEREK SEPEDA Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Pada Merek Sepeda Motor Yamaha Matic Di Surakarta.

0 1 12