Tabel peminjaman Pengertian Implementasi Sistem Tujuan Implementasi Sistem

9. Tabel peminjaman terdiri dari :’ Field Jenis Id_peminjaman Int 11 Isbn Varchar 30 Tgl_peminjaman Date Tgl_kembali Date Jlh_hari Int11 Denda Varcha r100 Nia Varchar 30 Status Varchar 15 User_log Varchar30 View Varchar 2 4.9 Tabel peminjaman 10. Tabel user terdiri dari :’ Field Jenis Id_user Int 11 Username Varchar 50 Password Varchar50 Level Varchar20

4.10 Tabel peminjaman

Tahapan yang dilakukan penulis dalam membangun halaman situs adalah sebagai berikut: 1. Membuka software Macromedia Dreamweaver 8.0 sebagai software pengatur letak layout dan penulisan skrip-skrip PHP dalam membangun halaman. 2. Mengatur letak layout dengan memanfaatkan tool dan perintah yang terdapat pada Macromedia Dreamweaver yaitu dengan meletakkan link-link, grafik, animasi, isi berita dan modul-modul lainnya di tempat yang telah ditentukan. 3. Menulis dan meletakkan skrip-skrip PHP dan HTML yang diperlukan pada tempat yang sesuai yang dikerjakan di jendela Code pada Macromedia Dreamweaver. 4. Mengerjakan halaman-halaman berikutnya hingga selesai, seperti melink kan satu halaman kehalaman lainnya dan mengkoneksikan PHP hinnga berhasil. BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM

5.1 Pengertian Implementasi Sistem

Implementasi sistem adalah suatu prosedur yang dilakukan untuk menyelesaikan sistem yang ada dalam dokumen rancangan sistem yang telah disetujui dan telah diuji,menginstal dan memulai menggunakan sistem baru yang diperbaiki. Adapun langkah-langkah yang yang dibutuhkan dalam implementasi sistem adalah : 1. Mendapatkan software dan hardware yang tepat serta sesuai untuk merancang website. 2. Menyelesaikan rancangan sistem. 3. Menulis, menguji, mengontrol dan mendokumentasikan website. 4. Mendapatkan persetujuan.

5.2 Tujuan Implementasi Sistem

Adapun tujuan dari implementasi sistem adalah sebagai berikut: 1. mengkaji rangkaian sistem baik dari segi software maupun hardware sebagai sarana pengolahan data dan penyajian informasi. 2. Menyelesaikan rancangan sistem yang ada didalam dokumen sistem yang baru atau yang telah disetujui. 3. Memastikan bahwa pengunjung dapat mengoperasikan dengan mudah terhadap sistem yang baru dan mendapat informasi yang baik dan jelas. 4. Memastikan bahwa sistem yang telah berjalan dengan lancar dengan mengontrol dan melakukan instalasi secara benar.

5.3 Spesifikasi Hardware