Jadwal Kegiatan Pelaksanaan Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Pajahan - Kecamatan Pupuan - Kabupaten Tajahan.

3.2. Jadwal Kegiatan

Nama KK Dampingan : I Made Rajeg Desa : Pajahan Banjar : Pajahan No HariTanggal Kegiatan Alokasi Waktu 1 Minggu, 24 Juli 2016 Mengunjungi KK Dampingan didampingi Kelian Banjar Pajahan 3 2 Rabu, 27 Juli 2016 Perkenalan dengan KK Dampingan dan keluarga anak KK Dampingan 3 3 Sabtu, 30 Juli 2016 Berbincang bincang mengenai situasi dan kondisi keluarga Bapak Rajeg 2 4 Senin, 01 Agustus 2016 Berbincang mengenai kesehatan keluarga Bapak Rajeg 3 5 Rabu, 03 Agustus 2016 Melakukan pengecekan terhadap lingkungan tempat tinggal KK dampingan 5 6 Kamis, 04 Agustus 2016 Melakukan pengecekan terhadap lingkungan tempat tinggal KK dampingan 3 7 Senin, 08 Agustus 2016 Mengisi form profil dampingan didampingi keluarga Bapak Rajeg 4 8 Rabu, 10 Agustus 2016 Membantu membuatkan air hangat untuk dipakai MCK dan dikonsumsi 2 9 Jumat, 12 Agustus 2016 Memberikan konsultasi kesehatan kepada Bapak Rajeg dan Ibu Kerti 6 10 Sabtu, 13 Agustus 2016 Membersihkan lingkungan tempat tinggal KK dampingan 4 11 Selasa, 16 Agustus 2016 Membantu mengumpulkan kayu bakar dan membuatkan air hangat untuk dipakai MCK 5 12 Rabu, 17 Agustus 2016 Berbincang bincang dengan keluarga besar Bapak Rajeg mengenai kesehatan keluarga 6 13 Kamis, 18 Agustus 2016 Membersihkan lingkungan tempat tinggal KK dampingan 3 14 Jumat, 19 Agustus 2016 Membersihkan lingkungan tempat tinggal KK dampingan 4 15 Sabtu, 20 Agustus 2016 Membelikan obat-obatan untuk KK dampingan 4 16 Minggu, 21 Agustus 2016 Membersihkan lingkungan tempat tinggal KK dampingan 5 17 Senin, 22 Agustus 2016 Membersihkan lingkungan tempat tinggal KK dampingan 8 18 Kamis, 25 Agustus 2016 Melakukan konsultasi kesehatan keluarga besar Bapak Rajeg 5 19 Sabtu, 27 Agustus 2016 Memberikan bingkisan berupa sembako dan salam perpisahan 6 BAB IV PELAKSANAAN, HASIL, DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA

4.1 Pelaksanaan

Pelaksanaan program Keluarga Dampingan ini berlangsung selama hampir 37 hari, dimulai dari penerimaan mahasiswa KKN PPM secara resmi di kantor Kepala Desa pada tanggal 23 Juli 2016 hingga akhir periode KKN. Keluarga dampingan atas nama Bapak I Made Rajeg telah lama tinggal di lingkungan Br. Pajahan. Sumber kebutuhan sehari hari dari keluarga Bapak Rajeg ditanggung oleh anaknya.

4.2 Hasil