Perkembangan motorik halus anak prasekolah yang mengikuti PAUD

8

3.4.2 Perkembangan motorik halus anak prasekolah yang mengikuti PAUD

Berdasarkan hasil diketahui bahwa anak yang memiliki motorik halus normal yang mengikuti PAUD sebanyak 20 responden 100, anak yang memiliki motorik halus suspect yang mengikuti PAUD sebanyak 0 responden 0. Hasil data responden yang mengikuti PAUD dikarenakan orang tua responden mengerti tentang manfaat PAUD, ibu yang mengerti tentang manfaat PAUD adalah ibu yang memiliki pemahaman pendidikan yang tinggi, sehingga ibu dapat memahami apa yang terbaik untuk anaknya. Hal ini sesuai dengan pendapat Notoatmodjo 2007 yang menyatakan bahwa pengertian seseorang tentang suatu hal sangat dipengaruhi oleh pendidikan seseorang. Hal ini menunjukkan bahwa masa usia dini merupakan masa emas dan sangat menentukan kualitas sumber daya manusia, dapat dijelaskan melalui pandangan berikut : pertumbuhan dan perkembangan anak sejak lahir hingga usia sekitar 6 tahun sangat menentukan derajat kesehatan, intelegensi, kematangan emosional dan produktivitas manusia pada tahap berikutnya, dalam hal ini kelompok anak yang mendapat pendidikan PAUD, kemampuan pra akademik lebih baik, IQ dan skor akademi meningkat tajam meskipun pada anak dari keluarga kurang mampu, begitupula dalam hal menyelesaikan tugas dan bekerjasama dengan per group lebih baik. Makin dini pendidikan diberikan makin besar dampaknya terhadap kualitas SDM dan sebaliknya. Anak yang mengikuti PAUD diajarkan cara memegang pensil, menggambar berbagai bentuk pola seperti : lingkaran, persegi panjang dan kubus, meronce manik-manik yang tidak terlalu kecil dengan benang yang agak kaku, menyusun puzzel dan balok serta keterampilan lainnya, sehingga anak mengikuti PUAD dapat cepat berkembang kemampuan motoriknya dibanding anak yang tidak mengikuti PAUD. Penelitian menunjukkan bahwa anak-anak yang mengikuti PAUD memiliki perkembangan motorik halus kategori normal dan tidak ditemukan yang advance . Beberapa kendala yang menghambat tercapainya perkembangan anak dalam kategori advance antara lain peran orang tua dalam pendidikan anak di rumah. Hal ini sebagaimana disampaikan dalam Kajian Pendidikan oleh Unicef 2012 yang mengungkapkan bahwa salah satu faktor yang kurang mendukung perkembangan anak yang mengikuti PAUD adalah peran orang tua yang kurang dalam 9 pendampingan anak yang umumnya disebabkan oleh kesibukan orang tua yang bekerja.

3.4.3 Perkembangan motorik halus anak prasekolah yang tidak mengikuti

Dokumen yang terkait

Perbedaan Perkembangan Motorik Sosial dan Bahasa Anak Toddler antara yang Mengikuti PAUD dan tidak Mengikuti PAUD di Kelurahan Nglorog Sragen

0 2 10

PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK PRASEKOLAH ANTARA YANG MENGIKUTI PAUD DAN Perbedaan Perkembangan Motorik Halus Anak Prasekolah Antara Yang Mengikuti Paud Dan Tidak Mengikuti Paud Di Desa Kalikotes Kecamatan Kalikotes Klaten.

0 2 15

BAB 1 PENDAHULUAN Perbedaan Perkembangan Motorik Halus Anak Prasekolah Antara Yang Mengikuti Paud Dan Tidak Mengikuti Paud Di Desa Kalikotes Kecamatan Kalikotes Klaten.

0 5 7

DAFTAR PUSTAKA Perbedaan Perkembangan Motorik Halus Anak Prasekolah Antara Yang Mengikuti Paud Dan Tidak Mengikuti Paud Di Desa Kalikotes Kecamatan Kalikotes Klaten.

0 11 4

PERILAKU MENCUCI TANGAN DAN KEJADIAN DIARE PADA ANAK USIA PRASEKOLAH DI PAUD DESA KALIKOTES KLATEN Perilaku Mencuci Tangan Dan Kejadian Diare Pada Anak Usia Prasekolah Di Paud Desa Kalikotes Klaten.

0 2 16

PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANTARA ANAK YANG SEKOLAH DI TK FULL DAY DAN TK REGULER DI Perbedaan Perkembangan Motorik Halus Antara Anak Yang Sekolah Di TK Full Day Dan TK Reguler Di Surakarta.

0 2 14

PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK, SOSIAL DAN BAHASA ANAK TODDLER ANTARA YANG MENGIKUTI PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK, SOSIAL DAN BAHASA ANAK TODDLER ANTARA YANG MENGIKUTI PAUD DAN TIDAK MENGIKUTI PAUD DI KELURAHAN NGLOROG SRAGEN.

0 1 15

BAB 1 PENDAHULUAN PERBEDAAN PERKEMBANGAN MOTORIK, SOSIAL DAN BAHASA ANAK TODDLER ANTARA YANG MENGIKUTI PAUD DAN TIDAK MENGIKUTI PAUD DI KELURAHAN NGLOROG SRAGEN.

0 0 8

PERBEDAAN PERKEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK USIA PRA SEKOLAH YANG MENGIKUTI PAUD DAN TIDAK MENGIKUTI PAUD.

0 0 12

Mengenal Perkembangan Motorik Anak Usia Dini

0 1 1