Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum)

KONTRAK PERKULIAHAN

NAMA MATA KULIAH KODE MATA KULIAH PENGAJAR / PENGUJI

: PENGANTAR ILMU HUKUM. : HK 106 . : LIZA ERWINA ,SH ,MH.

DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2006
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

KONTRAK PERKULIAHAN

NAMA MATA KULIAH KODE MATA KULIAH PENGAJAR / PENGUJI SEMESTER

: PENGANTAR ILMU HUKUM. : HK 106 . : LIZA ERWINA ,SH ,MH. : I T A 2004/2005

HARI PERTEMUAN/JAM

: Senin - 07.30-09.10 WIB . Kamis - 07.30- 08.20 WIB .


TEMPAT PERTEMUAN

: Ruang 202 FAKULTAS HUKUM – USU

I. MANFAAT MATA KULIAH
Mata Kuliah Pengantar Ilmu Hukum diberikan kepada Mahasiswa Fakultas Hukum USU di Semester 1 . Mata Kuliah ini mengajarkan tentang Dasar dasar Ilmu Hukum seperti
1. Mengapa Manusia BerMasyarakat ? 2. Mengapa diPerlukan Norma Hukum dalam Masyarakat yg berAneka Ragam
Kepentingan / Kebutuhan ? 3. Apa Beda Norma Hukum dibandingkan dengan Norma norma Sosial lain seperti
A. Norma Agama B. Norma Adat ( Kebiasaan ) C. Norma Kesopanan D. Norma Kesusilaan ?
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

4. Apa yg dimaksud dengan Sanksi (Hukuman) ?
5. A. Pengertian Azas Hukum B.Azas Hukum dalam Peraturan PerUndang Undangan yg berlaku di Negara RI
6. Sumber sumber Hukum dalam arti A. Material B. Formal
7. Penggolongan Hukum dari segi A. Isi B. Sanksi C. Tempat Berlaku D. Waktu Berlakunya E. Wujudnya F. Fungsinya G. Dll.
8. Sistem Hukum yg Berlaku antara lain A. Sistem Hukum Eropa Kontinental B. Sistem Hukum Anglo Saxon C. Sistem Hukum Islam
9. Mazhab mazhab ( Aliran - aliran ) dalam Ilmu Hukum seperti A. Mazhab Hukum Alam B. Mazhab Historis C. Mazhab Sosiologis D. Mazhab Teori Hukum Murni E. Mazhab Legisme ( Mazhab Positivisme Per Undang Undangan ).
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007


10. A.Tentang Penemuan Hukum oleh Hakim ( Rechtvinding ) B.Apakah Penemuan Hukum oleh Hakim Tidak Bertentangan dengan Azas Legalitas Pasal 1 ayat 1 KUHP ?
C.Beberapa Penafsiran terhadap Undang Undang seperti 1. Penafsiran secara Gramatical 2. Penafsiran secara Sistematis 3. Penafsiran secara Sosiologis Teleologis 4. Penafsiran secara Historis 5. Penafsiran secara Ekstensif 6. Penafsiran secara Restriktif
D. Metode Konstruksi Hukum seperti 1. Analogi 2. Rechtvervijning 3. Argumentum a Contrario .
Setelah mengikuti Kuliah selama 12 kali Pertemuan diadakan Ujian Tengah Semester untuk mengetahui Kemampuan Mahasiswa dalam menyerap Ilmu yg diajarkan dengan Bobot 30 % dari Keseluruhan Penilaian .
.Disamping Kuliah kuliah Tatap Muka 2 kali Seminggu , juga diberikan Tugas Tugas berkelompok dengan Arahan Dosen ybs . Apabila tersedia cukup Waktu harus diPresentasikan / diDiskusikan diDepan Kelas oleh setiap Kelompok ( berkisar 5 / 6 Orang setiap Kelompok ,tergantung Besar / Kecilnya Kelas ) . Yang dinilai antara lain
1. Kemampuan mengemukakan Pendapatt , Menjawab Pertanyaan – Pertanyaan 2. Sistematika Penulisan 3. Penguasaan Materi
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

dengan Bobot 10 % dari Keseluruhan Penilaian Setelah 24 X Pertemuan Tatap Muka ( Kuliah – Kuliah ) diadakan Ujian Akhir Semester untuk menentukan Kelulusan Mahasiswa dengan Bobot 60 % dari Keseluruhan Penilaian. Barulah diketahui Mahasiswa yg Lulus dengan Nilai A ,B ,C D , E .. Diharapkan Mahasiswa Semester 1 setelah Lulus Mata Kuliah ini dapat mengikuti Kuliah kuliah di Semester berikutnya dengan Lancar, karena telah mengetahui dan memahami lebih dahulu Dasar dasar Ilmu Hukum .
II. DESKRIPSI PERKULIAHAN
Mata Kuliah ini mengajarkan Dasar dasar Ilmu Hukum seperti 1. Pentingnya Norma norma ( Kaedah kaedah) dalam Masyarakat yg beraneka ragam
Kepentingan (Kebutuhan). Sebagai Makhluk Sosial Manusia tidak terlepas dari berhubungan dengan Manusia lainnya , apabila tidak mematuhi Norma norma antara lain A.Norma Agama B. Norma Adat ( Norma Kebiasaan) C.Norma Kesopanan D.Norma Kesusilaan E.Norma Hukum maka akan terjadi Cheaos (Kekacauan ). Terutama dilihat dari Sanksi yg Tegas yg dijatuhkan oleh Negara yaitu Norma Hukum adalah Aturan aturan yg dibuat secara Sengaja oleh Negara melalui Organ / Badan yg ditentukan oleh UU seperti di Negara RI Hukum berupa Undang Undang ( UU ) yg dibentuk di Legislatif( DPR)bersama Pemerintah .
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

2. Juga pengertian Azas Hukum ,serta beberapa Azas Hukum dalam PerUndang Undangan yg memberi Hidup(Jantungnya) Undang Undang tersebut . Seharusnya Azas Hukum dalam setiap Peraturan PerUndang - Undangan dipahami Aparat Penegak Hukum Mengapa UU tersebut dikeluarkan / dibentuk oleh Negara ?
3.Diberikan juga Materi Sumber sumber Hukum A.Dalam arti Material B. Dalam arti Formal .
4.Penggolongan Hukum dari segi A .Isi B. Sanksi C. Waktu berlakunya D. Tempat berlakunya E. Wujudnya F.Fungsinya .

5.Tentang Sistem Hukum yg berlaku seperti A.Sistem Hukum Eropa Kontinental B.Sistem Hukum Anglo Saxon C.Sistem Hukum Islam
6.Mazhab mazhab dalam Ilmu Hukum seperti A.Mazhab Sosiologi B. Mazhab Historis C. Mazhab Teori Hukum Murni D.Mazhab Positivisme PerUndang Undangan ( Mazhab Legisme) E.Dll.
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

7. Penemuan Hukum oleh Hakim (Rechtvinding) serta beberapa Penafsiran terhadap Undang Undang dan Metode Konstruksi Hukum.
Setelah mendapat semua Materi Perkuliahan Pengantar Ilmu Hukum selama 1 Semester ,maka Mahasiswa Fakultas Hukum di Semester 1.diharapkan menguasai Dasar dasar Ilmu Hukum tersebut dan akan akan memudahkannya mengikuti Kuliah kuliah di Semester berikutnya .
III. TUJUAN INSTRUKSIONAL
Setelah mengikuti Perkuliahan Pengantar Ilmu Hukum di Semester I , Mahasiswa Fakultas Hukum diharapkan
1. Meng etahui dan Menguasai Dasar dasar Ilmu Hukum . 2. Memahami semua Materi Kuliah Pengantar Ilmu Hukum yg diberikan ditandai
dengan Kelulusan Nilai A ,B ,C ,D . 3. Mengerjakan Tugas tugas antara lain
a. Mencari Azas azas Hukum dalam beberapa Peraturan PerUndang – Undangan. b. Meringkas sebuah Topik Materi Pengantar Ilmu Hukum dari beberapa Buku Bacaan c. Menganalisa Kasus kasus Hukum yg Aktual di Masyarakat ( mengKliping Berita berita tersebut dari Media Cetak ) dan dihubungkan / menggunakan Peraturan / UU yg terkait.
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

IV . STRATEGI PERKULIAHAN
Strategi Perkuliahan Pengantar Ilmu Hukum adalah I. - Memberikan Materi Pengantar Ilmu Hukum yaitu Kuliah / Tatap Muka dengan cara Ceramah mulai Pertemuan 1 sampai ke 12
- Ujian Tengah Semester - Melanjutkan Kuliah / Tatap Muka setelah Ujian Tengah Semester yaitu pada Pertemuan ke 13 sampai ke 24.
II.Setelah mengikuti Perkuliahan selama 12 kali Pertemuan diadakan Ujian Tengah Semester dengan Bobot 30 % dari Keseluruhan Penilaian
III.Pada waktu Kuliah (Tatap muka) diselingi dengan Pertanyaan pertanyaan untuk mengetahui sudah seberapa jauh Pengetahuan dan Pemahaman / Penguasaan Mahasiswa akan Materi – Materi yg telah diberikan

IV.Apabila tersedia cukup waktu diusahakan Tugas tugas Kelompok di Diskusikan didepan Kelas untuk mengetahui Kemampuan Mahasiswa dari segi
1.Mengemukakan Pendapat 2.Mengajukan Pertanyaan - pertanyaan / Saran saran 3.Sistematika Penulisan 4.Penguasaan Materi .
Untuk Tugas - Tugas yg dikerjakan diberi Bobot 30 % dari Keseluruhan Penilaian .
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

V.Setelah mengikuti Perkuliahan berikutnya yaitu Pertemuan ke 13 sampai ke 24 maka diadakan Ujian Akhir Semester ( UAS ) dengan Bobot 60 % dari Keseluruhan Penilaian.
VI.Dari Keseluruhan Ujian ujian yg diikuti Mahasiswa serta mengerjakan Tugas tugas , maka diadakan Penjumlahan (Total )Nilai Angka yg didapat setiap Mahasiswa. .Dari keseluruhan Mahasiswa yg mengikuti Ujian Akhir Semester dicari Nilai yg Tertinggi dan Nilai Terendah . Menggunakan Sistem Penilaian PAP atau PAN maka didapat Nilai Mahasiswa A ,B ,C ,D ,dan E.
V. MATERI (BAHAN) BACAAN
1. Achmad Roestandi ,SH dkk ,Pengantar Teori Hukum ,PT Multi Karya Ilmu , 1983 . 2. C Asser , Mr, Penuntun dalam mempelajari Hukum Perdata Belanda , Gajah Mada
University Press , 1992. 3. Chainur Arrasyid , SH , Prof , Dasar dasar Ilmu Hukum , Sinar Grafika , 2000 . 4. E Utrecht , Drs ,Mr .Pengantar dalam Hukum Indonesia , Balai Buku Ichtiar Djakarta
, 1957 . 5. H Masjfuk Zuhdi , Drs , Prof , Masail Fiqhiyah , H Mas Agung , Jakarta , 1993 6. L J Van Apeldoorn,Mr , Prof , Pengantar Ilmu Hukum , NV Noordhoff Kolff ,
Jakarta , 1957. 7. Mariam Darus Badrulzaman , SH .Dr, Prof , Aneka Hukum Bisnis , Alumni Bandung
, 1994 . 8. N E Algra , Mr dan K Van Duyvendik , Mr dkk , Pengantar Ilmu Hukum , Binacipta
, 1991 . 9. Paulus Efendi Lotulung ,SH ,Dr, Penegakan Hukum Lingkungan oleh Hakim
Perdata , PT Citra Aditya Bakti , 1993. 10. R Soesilo , Kitab Undang Undang Hukum Pidana ,Politeia Bogor , 1983 .
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

11. Subekti , SH , Prof ,Pokok pokok Hukum Perdata , PT Intermasa , 1982 . 12. Satjipto Rahardjo ,SH ,Dr ,Prof ,Ilmu Hukum ,PT Citra Aditya Bakti ,1991 . 13. Syahruddin Husein ,SH , Pengantar Ilmu Hukum ,Kel Studi Hukum dan

Masyarakat,Fak Hukum USU , 1998 . 14. Sudikno Mertokusumo ,SH ,Dr, Prof , Mengenal Hukum (Suatu Pengantar ) ,Liberty
Yogyakarta ,1988 . 15. Sudikno Mertokusumo ,SH Dr ,Prof , Bab bab tentang Penemuan Hukum , PT Citra
Aditya Bakti , 1993 .
VI. TUGAS I.Setiap Mahasiswa harus memiliki Buku buku (Bahan Bacaan) yg Wajib serta Buku
Anjuran .
II.Sebelum mengikuti Perkuliahan mahasiswa harus mempersiapkan diri seperti telah Membaca Materi yg akan diajarkan dari Buku buku Bacaan.
III.Diberikan Tugas tugas Kelompok setelah Ujian Tengah Semester antara lain a. Mencari Azas azas Hukum dalam beberapa Peraturan Per Undang Undangan. b. Meringkas sebuah Topik Materi Kuliah dari beberapa Buku Bacaan . c. Menganalisa Kasus kasus Hukum yg Aktual( MengKliping Berita berita Hukum diMedia Cetak) menggunakan UU yg terkait . Tugas - tugas harus diselesaikan dalam Tempo 10 Hari dan di Diskusikan diKelas
IV.Evaluasi Ujian Tengah Semester diadakan setelah Pertemuan ke 12 dan Evaluasi Ujian Akhir Semester diadakan setelah Pertemuan ke 24
Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

VII. KRITERIA PENILAIAN

Penilaian akan dilakukan oleh Dosen dengan menggunakan Kriteria yaitu 1. Sistem Penilaian Acuan Patokan (PAP)
Yaitu Sistem yg digunakan untuk Mengukur Tingkat Kemampuan Mahasiswa berdasarkan Patokan yg telah ditetapkan sebelumnya

Nilai

Point


Range

A 4 85 - 100 B+ 3,5 80 - 84 B 3 70 - 79 C+ 2,5 65 - 69 C 2 55 - 64 D 1 40 - 54 E 0 0 - 39

2. Sistem Penilaian Acuan Normal(PAN) yaitu Sistem yg digunakan untuk Mengukur Tingkat Kemampuan Mahasiswa berdasarkan Hasil Ujian Mahasiswa dalam Kelompoknya . Caranya Setelah memperoleh Angka Hasil Ujian masing masing Mahasiswa,

Umpama NIM A B C D E F

Score Mentah 65 55 70 85 75 40

Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

G 35 H 80 I 90 J 95

Nilai Tertinggi Nilai Terendah Selisih

95 35 60

A = Nilai Tertinggi - ( 10 % X Selisih Nilai Tertinggi –Nilai Terendah )


95

- ( 10%

60

)

B+ =

95

B=

95

C+ =

95


C=

95

D = 95

E=

95

- ( 20 % X 60 - ( 30% X 60 - ( 50 % X 60 - ( 70 % X 60 - ( 90 % X 60 - ( 100 % X 60

) ) ) )
) )

Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007

Dalam menentukan Nilai Akhir akan digunakan Pembobotan yaitu


1. Mengerjakan Tugas - Tugas

10 %

2. Evaluasi Tengah Semester

30 %

3. Evaluasi Akhir Semester

60 %

Liza Erwina : Kontrak Perkuliahan (Pengantar Ilmu Hukum), 2006
USU Repository © 2007