Desain Penelitian Metode Penelitian Definisi Operasional

Rina Mariana, 2013 Realisasi Prinsip Kerja Sama Grice Dalam Tuturan Presenter Dan Peserta Reality Show Take Me Out Indonesia Sebuah Kajian Pragmatik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.2 Desain Penelitian

Realisasi Prinsip Kerja Sama Grice dalam Tuturan Presenter dan Peserta Reality Show Take Me Out Indonesia Pengumpulan Data 1 Teknik rekam 2 Teknik simak 3 Teknik catat Penyajian Data 1 Identifikasi data-data yang telah berbentuk transkripsi dengan menandai kalimat mana saja yang mengandung penaatan dan pelanggaran maksim prinsip kerja sama Grice 2 Klasifikasi data-data dengan mengelompokkan data sesuai dengan penaatan dan pelanggaran maksim prinsip kerja sama Grice 3 Analisis data tuturan mana yang termasuk bentuk penaatan dan pelanggaran prinsip kerja sama Grice Analisis dan Penyimpulan data 1 Bentuk penaatan maksim prinsip kerja sama Grice 2 Bentuk pelanggaran maksim prinsip kerja sama Grice Rina Mariana, 2013 Realisasi Prinsip Kerja Sama Grice Dalam Tuturan Presenter Dan Peserta Reality Show Take Me Out Indonesia Sebuah Kajian Pragmatik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.3 Metode Penelitian

Sebagai upaya mencapai tujuan penelitian, peneliti menerapkan metode deskriptif kualitatif dengan menggunakan pendekatan pragmatik. Metode deskriptif digunakan untuk menggambarkan tuturan yang didalamnya terdapat perilaku yang bervariasi yaitu berupa penaatan dan pelanggaran prinsip kerja sama dalam tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia dengan menggunakan teori Grice. Selain itu, metode deskriptif ini juga digunakan untuk menggambarkan apa adanya hasil dari pengumpulan data yang dilakukan oleh peneliti dan dapat memberikan gambaran yang secermat mungkin mengenai tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia, sedangkan metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif karena data yang diperoleh dalam penelitian ini tidak berupa angka, melainkan hasil studi deskritif yang berupa tuturan.

3.4 Definisi Operasional

Dalam sebuah penelitian, definisi operasional memiliki arti yang penting karena berisi penjelasan tentang istilah yang digunakan dalam penelitian. Selain itu, definisi operasional dapat digunakan untuk mendapatkan gambaran yang lebih jelas dan terarah serta untuk menghindari penafsiran yang salah mengenai istilah tersebut sehingga diperoleh batasan-batasan yang jelas dan pengertiannya tidak kabur. Adapun istilah-istilah yang perlu diberi penjelasan dari topik penelitian ini antara lain. 1 Prinsip kerja sama Grice adalah prinsip yang mengatur hal-hal yang harus dilakukan oleh presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia dalam tuturannya agar percakapan terdengar koheren. 2 Take Me Out Indonesia adalah jenis acara realitas yang bertemakan pencarian pasangan yang ditayangkan oleh Indosiar sejak tanggal 19 Juni 2009 sampai sekarang 2013 dan mengudara selama 90 menit, yaitu dari Rina Mariana, 2013 Realisasi Prinsip Kerja Sama Grice Dalam Tuturan Presenter Dan Peserta Reality Show Take Me Out Indonesia Sebuah Kajian Pragmatik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu pukul 20.00-21.30 setiap Kamis dan Jumat. Dalam acara ini, 30 orang wanita lajang berdiri di belakang podium untuk memilih 7 orang pria lajang yang akan diperkenalkan satu persatu. 3 Realisasi prinsip kerja sama adalah realisasi prinsip kerja sama yang dilakukan oleh presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia yang memiliki dua bentuk, yakni bentuk penaatan maksim prinsip kerja sama dan bentuk pelanggaran maksim prinsip kerja sama. 3.5 Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah rekaman dari tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia, transkripsi rekaman, dan kartu data yang berisi nomor, penggalan percakapan, dan analisis. Kartu data digunakan agar peneliti lebih mudah mengolah data dengan cara mengelompokan data yang di dalamnya mengandung penaatan dan pelanggaran prinsip kerja sama Grice dari tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia. Berikut ini adalah contoh kartu data yang akan digunakan untuk menganalisis tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia tersebut. Tabel 3.1 Contoh Kartu Data No. Data : Penggalan Percakapan: Berisi tuturan presenter dan peserta reality show Take Me Out Indonesia Analisis : Penaatan atau Pelanggaran : Rina Mariana, 2013 Realisasi Prinsip Kerja Sama Grice Dalam Tuturan Presenter Dan Peserta Reality Show Take Me Out Indonesia Sebuah Kajian Pragmatik Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.6 Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Tayangan “Take Me Out Indonesia” Dan Persepsi Karyawan USU(Studi Korelasional Tentang Tayangan “Take Me Out Indonesia” di Indosiar Dan Persepsi Karyawan Biro Rektor USU Medan Dalam Pemilihan ‘Pasangan Hidup’)

3 99 154

TANGGAPAN PEMIRSA TENTANG PROGRAM ACARA REALITY SHOW TAKE ME OUT DI INDOSIAR (Studi Pada Warga Perumahan Graha Kota Asri Malang)

0 23 14

REALISASI PRINSIP KERJA SAMA DAN POTENSI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM WACANA “INDONESIA LAWAK KLUB” TRANS 7 SEBAGAI BAHAN Realisasi Prinsip Kerja Sama Dan Potensi Pendidikan Karakter Dalam Wacana “Indonesia Lawak Klub” Trans 7 Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indo

0 5 15

REALISASI PRINSIP KERJA SAMA DAN POTENSI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM WACANA “INDONESIA LAWAK KLUB” TRANS 7 Realisasi Prinsip Kerja Sama Dan Potensi Pendidikan Karakter Dalam Wacana “Indonesia Lawak Klub” Trans 7 Sebagai Bahan Ajar Bahasa Indonesia Di SMA/K

0 2 15

PRINSIP KERJA SAMA DAN KESANTUNAN TUTURAN PERAWAT DALAM MENGHADAPI PASIEN YANG MENGALAMI GANGGUAN Prinsip Kerja Sama dan Kesantunan Tuturan Perawat dalam Menghadapi Pasien yang Mengalami Gangguan Jiwa di Rumah Sakit Jiwa Surakarta.

0 3 13

PRINSIP KERJA SAMA DAN KESANTUNAN TUTURAN PERAWAT DALAM MENGHADAPI PASIEN YANG MENGALAMI GANGGUAN Prinsip Kerja Sama dan Kesantunan Tuturan Perawat dalam Menghadapi Pasien yang Mengalami Gangguan Jiwa di Rumah Sakit Jiwa Surakarta.

0 3 18

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESOPANAN DALAM ACARA SHOW_ IMAH DI TRANS TV YANG DITAYANGKAN Pelanggaran Prinsip Kerja Sama Dan Prinsip Kesopanan Dalam Acara SHOW_IMAH Di Trans TV Yang Ditayangkan Pada Bulan Februari 2013 (Tinjauan Pragmatik)

0 2 12

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DALAM TALK SHOW “EMPAT MATA” DI TRANS 7.

0 1 9

Prinsip Kerja Sama Grice docx

0 0 7

DESAIN “TAKE ME OUT INDONESIA” DAN ENTITAS BUDAYA MASYARAKAT URBAN

0 0 10