SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006 SPMB 2006

KUMPULAN SOAL-SOAL UJIAN MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI Bidang Studi EKONOMI 29 D. countervailing duties E. diverting

7. SPMB 2006

Bentuk tarif yang digunakan dalam perdagangan internasional adalah : A. suatu batasan terhadap kuantitas barang yang boleh diimpor B. harga barang setelah disesuaikan dengan biaya transpor C. pembayaran transfer pemerintah untuk mendorong ekspor D. penetapan harga di bawah harga internasional E. pajak dengan nominal tertentu atau per unit barang yang diimpor

8. SPMB 2006

Unsur monopoli di dalam pasar persaingan monopolistik ditunjukkan oleh : A. perusahaan bebas keluar masuk pasar B. jumlah perusahaan C. produk yang terdiferensiasi D. biaya produksi E. persaingan perusahaan

9. SPMB 2006

Berdasarkan gambar di bawah, the law of diminishing returns mulai berlaku jika penggunaan tenaga kerja melebihi penggunaan tenaga kerja pada titik : A. K B. L C. M D. N E. P

10. SPMB 2006

Perubahan kuantitas pembelian konsumen terhadap barang mewah berhubungan positif dengan perubahan pendapatan. SEBAB Barang mewah mempunyai income elasticity of demand lebih besar dari 1

11. SPMB 2006

Perusahaan akan menutup usahanya jika biaya variabel lebih besar dari penerimaan revenue yang diperoleh. SEBAB Perusahaan akan menderita rugi sebesar biaya tetap yang semakin besar jika biaya variabel lebih besar dari penerimaan revenue yang diperoleh.

12. SPMB 2006

Barang komplementer mempunyai elastisitas silang yang positif. SEBAB Barang komplementer sifatnya melengkapi

13. SPMB 2006

Pada dasarnya manusia selalu dapat memenuhi semua kebutuhan karena cuku tersedia barang dan jasa yang dibutuhkan. SEBAB Produsen selalu menyediakan barang dan jasa dengan maksimal meskipun faktor produksi jumlahnya terbatas.

14. SPMB 2006

Kurva biaya variabel VC selalu dimulai dari titik origin. SEBAB Bila perusahaan tidak berproduksi sama sekali, maka biaya variabelnya adalah nol. P M outpu t Tenaga kerja KUMPULAN SOAL-SOAL UJIAN MASUK PERGURUAN TINGGI NEGERI Bidang Studi EKONOMI 30 15. SPMB 2006