Teknik Pengumpulan Data METODOLOGI PENELITIAN

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Tabel 3. 2 Blue print Skala perilaku sehat. No Aspek Indikator No. Aitem Jumlah Favorable Unfavorable 1 Perilaku memelihara kesehatan health mantenance 1.1 Memiliki Perilaku mencegah, penyembuhan, pemulihan dari sakit 1.2 Memiliki Perilaku peningkatan kesehatan melalui aktivitas kegiatan 1.3 Memiliki Perilaku gizi makanan dan minuman 4,15,6 1,14 3,16 26,5,25 17,2 18,7 6 4 4 2 Perilaku menggunakan pelayanan kesehatan 2.1 Memiliki Perilaku mengobati penyakit 2.2. Memiliki perilaku mencegah dari penyakit dengan menggunakan pelayanan 8,20 29,27 19,9 30, 28 6 4 3 Perilaku sehat dalam lingkungan 3.1 Memiliki tindakan meningkatkan kesehatan melalui lingkungan 3.2 Memiliki tindakan pencegahan penyakit melalui lingkungan 3.3 Memiliki tindakan menanggulangi penyakit melalui lingkungan 13 10,23 12 21 22,11 24 2 4 2 Jumlah 15 15 30 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id b. Skala kesadaran hidup sehat Kesadaran hidup sehat diukur dengan menggunakan skala likert berdasarkan 3 dimensi kesadaran hidup sehat menurut Soekidjo notoatmojo 2005 dalam Lestari I 2010 yaitu a Pengetahuan tentang kesehatan Pengetahuan kesehatan adalah mencakup apa yang diketahui oleh seseorang terhadap cara-cara memelihara kesehatan. Dalam penelitian ini, yang dimaksud pengetahuan tentang kesehatan mencakup pengetahuan mengenai informasi tentang bagaimana cara-cara mencegah timbulnya penyakit kronis maupun penyakit biasa, akan tetapi jika tidak ada tindakan akan menjadi penyakit kronis pula. b Sikap terhadap kesehatan Sikap terhadap kesehatan adalah pendapat atau penilaian orang terhadap hal-hal yang berkaitan dengan pemeliharaan kesehatannya. Dalam penelitian ini, yang dimaksud sikap terhadap kesehatan mencakup tentang sikap bagaimana individu tersebut memilih, merencanakan dan menilai, kemudian direalisasikan melalui tindakan. Sebagai contoh memilih berkegiatan bersepeda, karena dinilai sebagai jenis olahraga yang dapat mencegah terjadinya penyakit kronis maupun digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id memberikan manfaat lainnya dalam pemeliharaan kesehatannya. c Praktik kesehatan Praktik kesehatan atau tindakan untuk hidup sehat adalah semua kegiatan atau aktivitas orang dalam rangka memelihara kesehatan.Dalam penelitian ini, kegiatan untuk hidup sehat adalah dengan membentuk sebuah komunitas bersepeda dalam rangka memelihara kesehatannya. Lestari I, 2010 Skala ini merupakan skala tertutup dengan menggunakan empat kategori jawaban yaitu sangat setuju SS, setuju S, tidak setuju TS dan sangat tidak setuju STS. Skala ini memiliki dua macam item : favorable dan unfavorable. Penilaian jawaban untuk item favorable adalah 4 untuk pilihan jawaban sangat setuju SS, 3 untuk pilihan jawaban setuju S ,2 untuk pilihan jawaban tidak setuju TS dan 1 untuk pilihan jawaban sangat tidak setuju STS. Sedangkan penilaian jawaban unfavorable adalah 1 untuk pilihan jawaban sangat setuju SS, 2 untuk pilihan jawaban setuju S, 3 untuk pilihan jawaban tidak setuju TS, dan 4 untuk pilihan jawaban sangat tidak setuju STS digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Tabel 3.3 Penilaian Skala kesadaran hidup sehat Respon F UF Sangat tidak setuju 4 1 Tidak setuju 3 2 Setuju 2 3 Sangat setuju 1 4 Tabel 3. 4 Blue print Skala kesadaran hidup sehat No Aspek Indikator No. Aitem Jumlah Favorable Unfavorable 1 Pengetahuan kesehatan 1.1 Mengetahui cara- cara mencegah timbulnya penyakit 1.2 Mengetahui cara meningkatkan kualitas hidup 14,11,7 28, 30 9,18,16 27,29 6 4 2 Sikap terhadap kesehatan 2.1 Merencanakan tindakan menjaga kesehatan 2.2 Memilih tindakan menjaga kesehatan 2.3 Menilai tindakan menjaga kesehatan 13,6,2 21,19 22,24 4,20,8 23,25 26,20 6 4 4 3 Praktik kesehatan 3.1 Mengikuti kegiatan memelihara kesehatan 17,12,1 15,3,5 6 Jumlah 15 15 30 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id

D. Validitas Dan Reliabilitas

1. Uji Validitas

Azwar 2015 Validitas berasal dari kata validity yang mempunyai arti sejauh mana ketetapan dan kecermatan suatu alat ukur dalam melakukan fungsi ukurnya, suatu tes atau instrumen pengukuran dapat dikatakan memiliki validitas yang tinggi apabila alat tersebut menjalankan fungsi ukurnya atau memberikan hasil alat ukur yang sesuai dengan maksud dilakukannya pengukuran tersebut. Data yang digunakan merupakan hasil skor dari kuisioner yang disebarkan dalam bentuk kualitatif dan diubah dalam bentuk kuantitatif. Data kuantitatif tersebut kemudian diuji validitasnya dengan menggunakan program SPSS 16 for windows dalam perhitungan korelasi. Uji validitas item–item pernyataan terdapat dalam kuesioner dilakukan dengan jalan melihat nilai probabilitasnnya atas nilai signifikansinya. Apabila nilai signifikansinya kurang dari taraf kesalahan 5 atau 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa alat tersebut valid. a. Uji Validitas Try Out skala perilaku sehat Skala perilaku sehat merupakan skala yang dibuat oleh peneliti. Dengan aspek-aspek perilaku sehat yang dikemukakan oleh skinner dalam Notoatmodjo, 2003. Skala tersebut pernah di uji cobakan sebelumnya dan terdapat 26 aitem yang valid. digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Meskipun demikian peneliti melakukan uji coba lagi dengan subyek yang berbeda untuk menguji ke validan aitem tersebut. Tabel 3.5 Sebaran Aitem Valid dan Gugur Skala Perilaku Sehat Berdasarkan uji coba skala Perilaku sehat dari 30 aitem terdapat 26 aitem yang memiliki daya diskriminasi aitem lebih dari 0,3 yaitu aitem nomor 1, 2, 3, 4, 5, 6, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 20, 21, 22, 23, 25, 27, 28, 29, 30 No. Aitem Corrected Item Total Correlation Pembanding r Tabel Keterangan Diskriminasi Item 1 AITEM 1 .416 .374 VALID 2 AITEM 2 .629 .374 VALID 3 AITEM 3 .625 .374 VALID 4 AITEM 4 .416 .374 VALID 5 AITEM 5 .629 .374 VALID 6 AITEM 6 .625 .374 VALID 7 AITEM 7 .180 .374 GUGUR 8 AITEM 8 .416 .374 VALID 9 AITEM 9 .629 .374 VALID 10 AITEM 10 .625 .374 VALID 11 AITEM 11 .629 .374 VALID 12 AITEM 12 .416 .374 VALID 13 AITEM 13 .625 .374 VALID 14 AITEM 14 .416 .374 VALID 15 AITEM 15 .416 .374 VALID 16 AITEM16 .625 .374 VALID 17 AITEM 17 .180 .374 GUGUR 18 AITEM18 .629 .374 VALID 19 AITEM 19 .629 .374 VALID 20 AITEM 20 .416 .374 VALID 21 AITEM 21 .629 .374 VALID 22 AITEM 22 .629 .374 VALID 23 AITEM 23 .416 .374 VALID 24 AITEM 24 .180 .374 GUGUR 25 AITEM 25 .629 .374 VALID 26 AITEM 26 .180 .374 GUGUR 27 AITEM 27 .625 .374 VALID 28 AITEM 28 .629 .374 VALID 29 AITEM 29 .625 .374 VALID 30 AITEM 30 .629 .374 VALID digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id Tabel 3.6 Distribusi Aitem Skala Perilaku sehat setelah Dilakukan Try Out No Aspek Indikator No. Aitem Jumlah Favorable Unfavorable 1 Perilaku memelihara kesehatan health mantenance 1.1 Memiliki Perilaku mencegah, penyembuhan, pemulihan dari sakit 1.2 Memiliki Perilaku peningkatan kesehatan melalui aktivitas kegiatan 1.3 Memiliki Perilaku gizi makanan dan minuman 4,15,6 1,14 3,16 5,25 2 18 5 3 3 2 Perilaku menggunakan pelayanan kesehatan 2.1 Memiliki Perilaku mengobati penyakit 2.2. Memiliki perilaku mencegah dari penyakit dengan menggunakan pelayanan 8,20 29,27 19,9 30, 28 4 4 3 Perilaku sehat dalam lingkungan 3.1 Memiliki tindakan meningkatkan kesehatan melalui lingkungan 3.2 Memiliki tindakan pencegahan penyakit melalui lingkungan 3.3 Memiliki tindakan menanggulangi penyakit melalui lingkungan 13 10,23 12 21 22,11 - 2 4 1 Jumlah 15 11 26 digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id a. Uji Validitas skala Kesadaran Hidup Sehat Skala Kesadaran Hidup Sehat merupakan skala yang dibuat oleh peneliti dengan aspek-aspek skala Kesadaran Hidup Sehat menurut Soekidjo notoatmodjo dalam Lestari I, 2010. Skala tersebut pernah di uji cobakan sebelumnya dan terdapat 20 aitem yang valid. Meskipun demikian peneliti melakukan uji coba lagi dengan subyek yang berbeda untuk menguji ke validan aitem tersebut. Tabel 3.7 Sebaran Aitem Valid dan Gugur Skala Kesadaran hidup sehat No. Aitem Corrected Item Total Correlation Pembanding r Tabel Keterangan Diskriminasi Item 1 AITEM 1 .416 .374 VALID 2 AITEM 2 .629 .374 VALID 3 AITEM 3 .625 .374 VALID 4 AITEM 4 .416 .374 VALID 5 AITEM 5 .629 .374 VALID 6 AITEM 6 .625 .374 VALID 7 AITEM 7 .180 .374 GUGUR 8 AITEM 8 .416 .374 VALID 9 AITEM 9 .629 .374 VALID 10 AITEM 10 .625 .374 VALID 11 AITEM 11 .629 .374 VALID 12 AITEM 12 .416 .374 VALID 13 AITEM 13 .625 .374 VALID 14 AITEM 14 .416 .374 VALID 15 AITEM 15 .416 .374 VALID 16 AITEM16 .625 .374 VALID 17 AITEM 17 .180 .374 GUGUR 18 AITEM18 .629 .374 VALID 19 AITEM 19 .629 .374 VALID 20 AITEM 20 .416 .374 VALID 21 AITEM 21 .629 .374 VALID digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 22 AITEM 22 .629 .374 VALID 23 AITEM 23 .416 .374 VALID 24 AITEM 24 .180 .374 GUGUR 25 AITEM 25 .629 .374 VALID 26 AITEM 26 .180 .374 GUGUR 27 AITEM 27 .625 .374 VALID 28 AITEM 28 .629 .374 VALID 29 AITEM 29 .625 .374 VALID 30 AITEM 30 .629 .374 VALID Berdasarkan uji coba skala Perilaku sehat dari 30 aitem terdapat 21 aitem yang memiliki daya diskriminasi aitem lebih dari 0,3 yaitu aitem nomor 2, 3, 4, 5, 8, 9, 10, 14, 15, 16, 17, 18, 20, 21, 22, 23, 25, 26, 27, 28, dan 29