Analisis Perangkat Keras Analisis perangkat lunak

54 Tabel 3.8 Analisis User yang dibutuhkan. Pengguna Tanggung Jawab Hak Akses Tingkat Keterampilan Pengalaman Jenis Pelatihan Admin Pemilik Mengolah data yang terdapat dalam aplikasi Melakukan pengolahan data pengelola, pengolahan backup dan restore, dan dapat melihat laporan Menguasai penggunaan komputer, mengerti cara penggunaan aplikasi berbasis web dan menggunakan internet Menggunakan komputer dan dapat menggunakan internet Cara menggunakan aplikasi website e- commerce Operator Penjaga Toko Mengolah data yang terdapat dalam aplikasi Melakukan pengolahan data member, data master seperti data barang, data ongkos kirim, data kota, dan data transaksi penjualan Menguasai penggunaan komputer, mengerti cara penggunaan aplikasi berbasis web dan menggunakan internet Menggunakan komputer dan dapat menggunakan internet Cara menggunakan aplikasi website e- commerce Pengunjung member Melakukan pemesanan Melakukan pemesanan , mengubah data pribadi, melihat history transaksi pembelian Menggunakan komputer dan dapat menggunakan internet untuk browsing - - Pengunjung non member - Hanya dapat melihat katalog barang Menggunakan komputer dan dapat menggunakan internet dan browsing - - 55

3.1.7 Analisis Kebutuhan Fungsional

Pemodelan analisis yang digunakan dalam pembangunan sistem ini berdasarkan analisis terstruktur menggunakan alat bantu diagram konteks dan data flow digram DFD, spesifikasi proses dan kamus data.

3.1.7.1 Diagram Konteks

Diagram konteks adalah arus data yang berfungsi untuk menggambarkan keterkaitan aliran-aliran data antara sistem dengan bagian-bagian luar. Adapun diagram konteks untuk sistem yang akan dibangun dapat dilihat pada Gambar 3.5. 56 Aplikasi E-Commerce My Joy Ride Shop Mail Server Pengunjung Member Pengunjung Non Member Paypal Operator Web JNE Info registrasi member Info password Info pemesanan Data pembayaran Data login member Data retur Data barang Data rating Data komentar Data member Data no resi Info pembayaran Info login invalid member Info retur Info barang Info rating Info komentar Info member Info no resi Data barang Data registrasi Data pengaktifan account Info barang Info registrasi Info pengaktifan account berhasil Data no resi Info no resi Data validasi account Data transaksi pembayaran Info validasi account Info transaksi pembayaran Data pemesanan Data login admin Data laporan Data Backup Data Restore Data operator Info barang Info login invalid operator Info kategori Info detail barang Info pesanan Info kota Info provinsi Info status retur Info ukuran Info komentar Info pembayaran Info pemesanan Info Jasa Info Paket Info Ongkir Jejaring Sosial Info barang Admin Info login invalid admin Info laporan Info Backup Info Restore Info operator Data barang Data login operator Data kategori Data detail barang Data pesanan Data kota Data provinsi Data status retur Data komentar Data ukuran Data pembayaran Data pemesanan Data Jasa Data Paket Data Ongkir Captcha Kode captcha Gambar 3.5 Diagram Konteks.