Aplikasi Bioteknologi Modern pada Makanan Dampak Bioteknologi

 meningkatnya produk-produk baik kualitas maupun kuantitas pertanian , perkebunan, peternakan maupun perikanan. Dengan temuan bibit unggul.  meningkatnya nilai tambah bahan makanan. Pengolahan bahan makanan tertentu, seperti air susu menjadi yoghurt, mentega, keju.  membantu proses pemurnian logam dari bijihnya pada pertambangan logam biohidrometalurgi  membantu manusia mengatasi masalah-masalah pencemaran lingkungan, Seperti : bacteri pemakan plastik dan parafin, bacteri penghasil bahan plastik biodegradable,  membantu manusia mengatasi masalah sumber daya energi. Misalnya : bioethanol, biogas  membantu dunia kedokteran dan medis mengatasi penyakit-penyakit tertentu. Misalnya : penyakit kelainan genetis dg terapi gen, hormon insulin, antibiotik, antibodi monoklonal, vaksin.  mengatasi masalah pelestarian species langka dan hampir punah. Dengan teknologi transplantasi nukleus, hewan tumbuhan langka bisa dilestarikan 2. Dampak negative bioteknologi.  munculnya pencemaran biologis, berupa penyebaran organisme transgenik yang tak terkendali.  gangguan keseimbangan ekosistem akibat perubahan dinamika populasi.  kerusakan tatanan sosial masyarakat , ketika cloning pada manusia tidak terkendali.  tersingkirnya berbagai plasma nutfah alami lokal. Flora dan fauna lokal terdesak oleh kehadiran flora dan fauna transgenik.  menimbulkan pertentangan berkepanjangan antara tokoh ilmuwan bioteknologi dengan tokoh-tokoh kemanusiaan dan agama.  timbulnya reaksi alergi pada manusia yang mengkonsumsi tanaman hewan transgenik  munculnya penyakit-penyakit baru dan kerentanan terhadap penyakit akibat pemanfaatan tanaman hewan transgenic. F. METODE PEMBELAJARAN Pendekatan : Scientific Metode : Inquiry Model : Cooperative, Simulasi dan make a match Strategi : Multimedia Interaktif

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

1. Media : Gambar, papan tulis, Soft file exe packed yang telah di publish 2. Alat dan bahan : Proyektor, lembar diskusi, spidol 3. Sumber Belajar :  Buku biologi Buku paket SMA biologi untuk kelas XII semester II  Buku ajar Biologi kelas XII semester II  Lembar kerja siswa LKS biologi kelas XII semester II  Kamus Biologi  Internet Media cetak maupun elektronik yang mendukung.

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan a. Guru mengucapkan salam disertai senyum, kemudian menanyakan kabar siswa. Guru mengabsen siswa dan meminta siswa berdoa sebelum memulai pembelajaran. b. Siswa diberikan penjelasan akan tujuan pembelajaran dan kompetensi dasar yang hendak dicapai. c. Masing-masing siswa ditugaskan untuk menggambar sesuai intruksi guru dengan ketentuan yang telah ditentukan sebelumnya. d. Siswa menjelaskan gambar yang telah digambarnya dan menyampaikan makna permainan yang didapatkannya e. Guru menyampaikan maksud permainan 5 menit Inti Tutorial a. Guru meminta siswa untuk mempersiapkan laptopnya dan memberikan instruksi mengenai pembelajaran yang akan di lakukan b. Guru membagikan soft file yang berisi exe packed tentang Bioteknologi kepada semua siswa. c. Setelah itu guru menginstruksikan siswa untuk mempelajari materi tentang bioteknologi tepatnya pada indeks yang ada di dalam exe packed d. Pada saat semua siswa mempelajari materi secara inquiry guru melakukan penilaian sikap. Simulasi a. Setelah selesai memahami materi tentang bioteknologi, guru menginstruksikan jenis-jenis bioteknologi dalam kehidupan sehari-hari yang sebelumnya sudah siswa lihat melalui video simulasi tentang salah satu contoh dari jenis bioteknologi. b. Melalui simulasi nama bakteri dari jenis-jenis bioteknologi dari bioteknologi konvensional, siswa dapat menyebutkan nama-nama bakteri fermentasi pada bioteknologi konvensional. Dan disini guru menilai aspek kognitif dari 20 Menit Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu siswa tersebut. c. Guru membentuk siswa secara berkelompok untuk menyusun puzzle gambar kloning domba dolly dan mencocokkannya dengan gambar domba dolly d. Siswa diminta untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompok Penutup Drill and Practise a. Di dalam multimedia exe packed tersebut juga menyediakan serangkaian soal dan pertanyaan berupa soal pilihan ganda dan pertanyaan benar salah untuk di jawab oleh siswa. Hal ini bertujuan untuk memperkuat penguasaan terhadap konsep bioteknologi b. Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan kemudian menutup pembelajaran, memberi tugas berupa artikel yang berkaitan dengan dampak dari bioteknologi dan berdoa 5 Menit

I. Penilaian

No Aspek Penilaian Instrumen 1 Afektif Lembar pengamatan sikap dan rubrik 2 Kognitif Tes pilihan ganda 3 Psikomotor Tes penilaian keterampilan INSTRUMEN PENILAIAN

1. Lembar Pengamatan Afektif Sikap

No Aspek yang dinilai 4 3 2 1 Keterangan 1 Rasa ingin tahu curiosity 2 Ketelitian dalam melakukan pengamatan 3 Ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok 4 Komunikasi pada saat belajar Rubrik