Ventilasi Alami Ventilasi Buatan

2. JENIS VENTILASI Ada 2 jenis ventilasi:

1. Ventilasi Alami

2. Ventilasi Buatan

2. Ventilasi Buatan : proses suplai dan pemindahan udara dengan menggunakan peralatan mekanis, yang dapat digunakan baik untuk suplai udara, pembersihan maupun keseimbangan ventilasi pada ruang terpakai 1. Ventilasi Alami : proses suplai dan pemindahan udara dengan menggunakan celah yang sengaja dibuat, kekuatan angin dan tekanan akibat perbedaan suhu 1. Untuk menyediakan udara segar oksigen bagi kebutuhan fisik tubuh manusia 3. Untuk memindahkan produk pernafasan CO2, bau badan, dan asap rokok pengguna ruang 2. Untuk menciptakan tingkat pergerakan udara, yang sangat penting dalam menciptakan rasa segar dan nyaman kecepatan udara nyaman 0,1 – 0,3 mdet Fungsi Ventilasi........... 5. Untuk memindahkan bahan kimia berbahaya yang dihasilkan dari bahan bangunan 4. Untuk memindahkan panas yang dihasilkan orang, lampu atau peralatan didalam ruang SELANJUTNYA SELANJUTNYA MENU AWAL MENU AWAL 4. Pernapasan dan Ventilasi 1. Salah satu fungsi Ventilasi adalah: • untuk membuang udara terpakai emisi CO2 • untuk menyediakan udara segar O2 2. Kebutuhan oksigen orang dewasa= 300 ltrorghari= 12,5 ltrorgjam= 0,0035 ltrorgdetik 3. Menurut Depkes AS pernapasan orang dewasa menghasilkan 900 gr C02hari= 450 ltrorghari=0,0052 ltrorgdetik 4. Pernapasan dan Ventilasi lanjutan 4. Menurut xxx • Manusia bernapas 16x per menit • tiap kali bernapas menghasilkan 0,037 gr • Sehingga emisi CO2= 0,592 grmnt =0,00987 grdetik= 0, 00493 ltrorgdetik 5. O2 dan CO2 diikat oleh hemoglobin didalam darah pada tempat yang berbeda. CO2 merupakan stimulator pernapasan dan mediator autoregulasi suplai darah 1. Udara mengandung unsur-unsur: Nitrogen 78, Oksigen 21, karbondioksida 0,03-0,06 rata-rata 0,0387, gas-gas ringan 1, dan uap air 5-25 gramm3. 2. Menurut pemerintah Australia: • Kadar CO2 sebesar 3 dalam udara ruang berefek narkotik ringan, peningkatan tekananan darah, dan penurunan daya dengar. • Pada kadar CO2 sebesar 5 dalam udara ruang akan menyebabkan sesak napas, pusing-pusing dan kebingungan 3. Departemen Kesehatan dan Keamanan Kerja AS NIOSH menetapkan standar: • Kadar CO2 udara ruang dalam 8 jam berturut-turut tidak boleh melebihi 5.000 ppm 0,5. • Kadar CO2 udara ruang sebesar 30.000 ppm 3 tidak boleh lebih dari 10 menit • Kadar CO2 udara ruang sebesar 40.000 ppm 4 berbahaya bagi manusia Catatan: 1 ppm= 1 mgrltr 4. Waktu yang diperlukan beberapa gas untuk menghilang dari udara: • Bau tubuhkeringat akan hilang setelah ± 5 menit. • Asap rokok akan hilang setelah 17-48 jam, dan akan menyengat pada 3 jam pertama. • Gas-gas kimia baru akan hilang baunya setelah 6-7 jam . 6. PRINSIP VENTILASI • Agar Ventilasi dapat berfungsi dengan baik, maka perlu dijaga agar selalu terjadi aliran udara melewati ruangbangunan. • Udara akan mengalir jika terjadi perbedaan suhu T, tekanan P atau kerapatan udara ρ antara dua tempat yang berbeda. P1 P2 ρ1 ρ2 • Terjadi perbedaan tekanan antara bagian depan menghadap arah angin dengan bagian belakang bangunan • Perbedaan tekanan menciptakan perbedaan kerapatan udara antara keduanya T1 T2 • Terjadi perbedaan tekanan antara bagian depan menghadap arah angin dengan bagian belakang bangunan • Perbedaan suhu menciptakan perbedaan kerapatan udara antara keduanya ρ1 ρ1 MENU AWAL MENU AWAL 6. PERHITUNGAN VENTILASI Berdasarkan berbagai kondisi dan persyaratan Ventilasi 1. Rumus: Ci = maksimum kadar CO2 yang diijinkan C0 = kadar CO2 pada udara luar F = kecepatan emisi CO2 di dalam ruang ltrdet Q = kecepatan ventilasi ltrdet RUANG o i c c F Q   6b. Kadar CO2 .... • Untuk Ci kadar CO2 yang diijinkan didalam ruang:  standar Perancis: tdk boleh lebih dari 1 vol udara  Standar USA: 0,5 vol udara • Untuk F Jumlah pengeluaran CO2 tiap orang: = 0,6 cu.fthour = 0,047 ltrorgdet  Untuk C0 kadar CO2 diluar ruang:  Udara luar mengandung unsur CO2: 0,03 - 0,06 volume udara rata-rata 0,0387 1. Sebuah ruang digunakan oleh 40 orang. Berapa kecepatan ventilasi yang diperlukan didalam ruang tersebut? Jawab: Diketahui: Co = 0,035 ambil rerata Ci = 0,5 standar USA Ditanya : Q ? Jawab : F = 40 org x 0,047 ltrorgdet = 1,88 ltrdet Q = F Ci – Co = 1,88 0,50-0,035 = 1,880,465 = 1880,465 = 404,3 ltrdet= 0,404 m3det chek: 40 orgx8 ltrorgdet= 320 ltrdet 2. Rumus: H = produksi panas didalam ruang W= Jdet Q = Kecepatan ventilasi mdet cp = kapasitas panas udara 1025 Jkg. ºC ρ = kerapatan udara 1,2 kgm 3 Ti = suhu udara didalam ruang ºC T0 = suhu udaran di luar ruang ºC H cp. ρ . Ti-T0 Q = PEMBUANGAN PANAS DALAM RUANG 2. Sebuah ruang kuliah digunakan oleh 40 orang. Berapa kecepatan ventilasi yang diperlukan didalam ruang, sehingga suhu di dalam ruangan turun 1 ºC ? Luas permukaan kulit orang 1,5 m2 Diketahui: H aktivitas duduk = 1 met = 58 Wm2 Ht = 40 x 58 x 1,7 = 3.944 W Ht = 3.944 W= 3.944 Js Ditanya : Q ? Jawab : Q = H cp. ρ Ti – To = 3.944Js 1025 Jkg.ºCx 1,2 kgm3 x 1ºC = 3.944 1230 m3s = 3,2 m3s = 3200 ltrs dicari dari tabel kecepatan metabolisme No. Jenis BangunanRuang Perkiraan Maksimum Pengguna org100m2 Kebutuhan udara luar ltrdet.org

1. Kantor